Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BRI bagikan dividen sebesar 40 persen dari laba ke pemegang saham

BRI bagikan dividen sebesar 40 persen dari laba ke pemegang saham

Merdeka.com - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) membagikan dividen 40 persen dari laba Rp 10,4 triliun ke pemegang saham. Hal ini sesuai dengan kesepakatan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang digelar hari ini, Rabu (15/3).

"Total dividen 40 persen atau Rp 10,478 triliun dan 60 persen atau Rp 15,71 triliun akan digunakan sebagai saldo laba ditahan. Sedangkan laba ditahan Rp 15,7 triliun," ujar Wakil Direktur Utama BRI Sunarso di Kantor Pusat BRI, Jakarta Pusat, Rabu (15/3).

Adapun, nantinya setiap pemegang saham akan mendapatkan dividen sebesar Rp 428 per lembar saham. Untuk laba konsolidasi perseroan di tahun 2016 sebesar Rp 26,195 triliun. Porsi dividen tahun buku 2016 naik dari tahun sebelumnya yakni sebesar 30 persen dari laba tahun buku 2015. Laba konsolidasi terdiri dari laba BRI beserta anak perusahaan. Saat ini, BRI memiliki 5 perusahaan anak yaitu BRI Agro, BRI Syariah, BRI Life, BRI Finance dan BRI Remittance.

Orang lain juga bertanya?

Sementara itu, untuk total aset perseroan pada 31 Desember 2016 meningkat 14,25 persen yoy menjadi Rp 1.003,64 triliun. "Peningkatan tersebut disebabkan kredit yang tumbuh 14,17 persen mencapai Rp 663,42 triliun," jelasnya.

Sementara untuk rasio kredit bermasalah atau non performing loan (NPL) tahun 2016 yang berada pada level 2,13 persen relatif sama dengan tahun lalu yang sebesar 2,10 persen.

Sedangkan, posisi total liabilitas BRI pada 2016 mengalami kenaikan 11,96 persen menjadi Rp 856,83 triliun. Dana Pihak Ketiga (DPK) sebagai komponen terbesar dalam total liabilitas mengalami kenaikan 12,78 persen dibandingkan tahun 2015 menjadi Rp 754,53 triliun, dengan komposisi dana murah BRI mencapai 59,09 persen atau meningkat dari tahun 2015 yang sebesar 57,82 persen.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar

Sepanjang tahun 2023, BSI membukukan laba bersih senilai Rp5,70 triliun atau tumbuh 33,88 persen year on year (yoy) dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Bank BJB Putuskan Sebar Dividen Rp1 Triliun, Setara 58 Persen Laba Bersih
Bank BJB Putuskan Sebar Dividen Rp1 Triliun, Setara 58 Persen Laba Bersih

Selain sepakat untuk pembagian dividen, terdapat sejumlah agenda yang dilaksanakan pada rapat tersebut.

Baca Selengkapnya
Perusahaan Migas Rukun Raharja Bagikan Dividen Rp160 Miliar, Para Investor Catat Tanggalnya
Perusahaan Migas Rukun Raharja Bagikan Dividen Rp160 Miliar, Para Investor Catat Tanggalnya

Pembagian dividen ini merupakan wujud komitmen Perseroan untuk memastikan kepercayaan pemegang saham terhadap Perseroan tetap terjaga.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bank DKI Sumbang Dividen Rp326 Miliar, Jadi Terbesar di Provinsi Jakarta
Bank DKI Sumbang Dividen Rp326 Miliar, Jadi Terbesar di Provinsi Jakarta

Sebagai informasi, tahun ini Bank DKI berusia 63 tahun yang tepat jatuh pada tanggal 11 April.

Baca Selengkapnya
BRI Pastikan Keandalan Layanan Perbankan saat Libur Idul Adha 1445 H
BRI Pastikan Keandalan Layanan Perbankan saat Libur Idul Adha 1445 H

Adapun layanan terbatas tersedia pada Selasa 18 Juni 2024 di 45 Unit Kantor Operasional (UKO) BRI seluruh Indonesia

Baca Selengkapnya
10 Tahun Pemerintahan Jokowi, BRI Jadi BUMN dengan Setoran Dividen Terbesar ke Negara
10 Tahun Pemerintahan Jokowi, BRI Jadi BUMN dengan Setoran Dividen Terbesar ke Negara

Setoran dividen BRI ke kas negara selama periode 2014-2023 berkisar di rentang Rp3,6 triliun hingga Rp23,23 triliun.

Baca Selengkapnya
Perolehan Laba Naik, Blue Bird Sebar Dividen Rp228 Miliar ke Pemegang Saham
Perolehan Laba Naik, Blue Bird Sebar Dividen Rp228 Miliar ke Pemegang Saham

Peningkatan laba ini ditopang oleh pendapatan bersih perusahaan mencapai Rp4,4 triliun atau tumbuh 23 persen dibandingkan tahun 2022.

Baca Selengkapnya
BRI Masuk dalam Daftar 20 Perusahaan Top yang Perlu Diperhatikan Tahun 2024
BRI Masuk dalam Daftar 20 Perusahaan Top yang Perlu Diperhatikan Tahun 2024

Bloomberg Technoz menganalisa lebih dari 900 perusahaan yang melantai di Bursa Efek Indonesia.

Baca Selengkapnya
BNI Raup Laba Rp10,7 Triliun di Semeseter I-2024, Naik 3,8 Persen
BNI Raup Laba Rp10,7 Triliun di Semeseter I-2024, Naik 3,8 Persen

Pencapaian laba ini didukung kinerja kredit yang mengalami percepatan di kuartal kedua.

Baca Selengkapnya