BRI serius bidik nasabah premium
Merdeka.com - Empat tahun belakangan Bank Rakyat Indonesia mulai melebarkan pasar, setelah kurang lebih selama 18 tahun menggeluti bisnis perbankan untuk kawasan ekonomi mikro. BRI saat ini tengah menyasar pasar kelas menengah ke atas yang dikenal dengan nasabah perkotaan.
BUMN ini menyiapkan tiga program sebagai wujud keseriusan menyasar segmen nasabah tersebut.
"Intinya ada tiga program yang masuk, premium program, tabungan prioritas, dan produk e-banking," ujar Eksekutif VP BRI Firman Taufik di Pacific Place, Jakarta, Selasa (28/5).
-
Kenapa BRI berkolaborasi dengan Prudential? Sebagai bentuk komitmen dalam menjangkau nasabah yang lebih luas serta meningkatkan kemitraan strategis PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menjalin kerja sama dengan PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) dan PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah).
-
Siapa yang bekerja sama dengan BRI dalam tabungan emas? BRI menghadirkan solusi investasi emas yang mudah melalui Tabungan Emas di aplikasi BRImo. Fitur ini hasil kolaborasi dengan Pegadaian, memberikan kemudahan bagi nasabah untuk berinvestasi emas.
-
Mengapa PNM membangun tabungan BRI untuk nasabah? Salah satu strateginya ialah dengan melakukan pemberdayaan kepada masyarakat dan mengajak mereka untuk membuat rekening tabungan BRI.
-
Kapan kerja sama BRI dan Prudential dimulai? Kerja sama tersebut ditegaskan melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) oleh Director of Institutional and Wholesale Business BRI Agus Noorsanto, President Director Prudential Indonesia Michellina Laksmi Triwardhany dan President Director Prudential Syariah Omar Sjawaldy Anwar, di Jakarta pada Kamis, 20 Juli 2023.
-
Bagaimana BRI Prioritas membantu nasabah dalam pengelolaan aset? Dengan layanan Wealth Management BRI Prioritas, perseroan membantu para nasabah untuk mengelola aset kekayaannya dengan dukungan terpercaya dari Priority Relationship Manager yang tersertifikasi dan terpilih untuk mengelola produk investasi dari para nasabah.
-
BRI memudahkan apa untuk Prudential? Selain itu, layanan transaksi BRI API Fund Transfer BRI dan BI-Fast yang memudahkan Prudential Indonesia dalam melakukan transaksi operasional perusahaan seperti pembayaran klaim asuransi sehingga dapat memudahkan layanan kepada para nasabah.
Menurut Firman untuk menyiasati agar program tersebut berjalan mulus, pihaknya telah menggandeng pusat perbelanjaan eksklusif di Jakarta Pacific Place. Kemitraan yang bertajuk 'Marvelous World of Indonesia' ini akan mencakup serangkaian program belanja khususnya bagi pemegang kartu debit dan kartu kredit bank BRI.
Head of Priority Banking BRI Dyah Purwanti menambahkan tabungan prioritas yang hadir sejak 6 tahun lalu, nasabahnya sudah mencapai 20.000 dan tahun ini tumbuh sebanyak 20 persen. Nasabah dapat membuka tabungan prioritas di 14 cabang yang ada dengan saldo minimal Rp 500 juta dan limit transaksi sampai Rp 100 juta.
"Kita nggak bisa bersaing dengan bunga, tapi service," ucapnya.
Pada kesempatan yang sama, General Manager of Marketing and Promotion Pacific Place menuturkan kerjasama ini akan saling menguntungkan kedua belah pihak, karena pelanggan Pasific Place maupun nasabah BRI akan diberikan diskon khusus di kios-kios Pasific Place.
Selain itu, turut kerjasama pula perusahaan permen PT Yupi Indo Jelly Gum untuk mengisi musim libur sekolah tahun ini di Pasific Place yang menghadirkan Yupiland.
"Melalui Yupiland anak-anak tak hanya mengenali aneka bentuk dan karakter Yupi, tapi juga menambah pengalaman dan berpetualang di fantasy land," ujar Marketing Manager Yupi Indonesia Addyono H. Koloway. (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Layanan unggul ini dihadirkan oleh BRI lewat BRI Prioritas yang bisa didapatkan eksklusif untuk Pribadi Terpilih.
Baca SelengkapnyaDi Sentra Layanan BRI Prioritas ini, nasabah dapat menikmati layanan perbankan hingga konsultasi.
Baca SelengkapnyaSentra Layanan BRI Prioritas berikan kenyamanan dan kemudahan pada nasabah untuk mengelola asset keuangan pribadi.
Baca SelengkapnyaNasabah prioritas adalah nasabah terpilih yang mendapatkan fasilitas dan kemudahan dalam melakukan transaksi perbankan.
Baca SelengkapnyaIni keistimewaan yang bisa didapatkan kalau kamu menjadi nasabah BRI Prioritas.
Baca SelengkapnyaNasabah BRI Prioritas akan memperoleh sejumlah layanan istimewa untuk perencanaan keuangan masa depan.
Baca SelengkapnyaKPR BRI Expo Goes to Sinar Mas Land hadir untuk memberikan kemudahan pada masyarakat yang ingin melakukan investasi properti.
Baca SelengkapnyaPeran Wealth Management BRI sebagai financial supermarket untuk nasabah individu maupun bisnis tercermin dalam penyediaan berbagai instrumen yang disediakan BRI
Baca SelengkapnyaBRI Prioritas bukan hanya berikan layanan perbankan, tetapi juga konsultasi perencanaan keuangan yang terintegrasi.
Baca SelengkapnyaHal ini dibuktikan melalui penghargaan Total Service Quality Satisfaction based on Customer Perception Survey SQIndex 2024.
Baca SelengkapnyaSLP Semarang Pattimura merupakan SLP kedua di Regional Office (RO) Semarang dimana sebelumnya sudah ada SLP Semarang A. Yani.
Baca SelengkapnyaKartu Debit BTN Prospera untuk memberikan kemudahan akses layanan perbankan yang terintegrasi dengan tren dan gaya hidup modern yang relevan.
Baca Selengkapnya