Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jadi duta kereta, Didi Kempot sebut stasiun mirip hotel bintang lima

Jadi duta kereta, Didi Kempot sebut stasiun mirip hotel bintang lima Didi Kempot jadi Duta Kereta. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Kereta Api Indonesia (KAI) menunjuk penyanyi campursari Didi Prasetyo atau yang lebih populer dikenal Didi Kempot, sebagai Duta Kereta Api. Direktur Utama PT KAI, Edi Sukmoro, mengatakan Didi Kempot yang mempopulerkan lagu berjudul Stasiun Balapan ini akan bertugas membantu PT KAI mensosialisasikan tentang produk, layanan, dan kebijakan PT KAI kepada masyarakat.

"Kedekatan Didi Kempot dengan masyarakat sekaligus dengan nilai-nilai budaya lokal diharapkan dapat menjadi sarana untuk memudahkan sosialisasi terkait kereta api kepada masyarakat lokal," ujar Edi Sukmoro di Stasiun Gambir, Jakarta, Kamis (9/3).

Usai penunjukkan secara resmi sebagai duta, Didi Kempot langsung melaksanakan tugas perdananya di Stasiun Gambir. Didi Kempot menyapa dan menanyakan tentang kesan para calon penumpang menggunakan kereta.

Sebagai duta, Didi Kempot mengingatkan masyarakat tak lagi membeli tiket kereta dari para calo khususnya di hari Lebaran. Selain itu, masyarakat juga harus menghormati penumpang yang menaiki kereta karena kerap kali penumpang kereta dilempari batu.

"Jangan nempatin pinggir rel, jangan lempar kereta kasian lah yang pengen pulang kampung," kata Didi.

Dia mengaku suka menaiki kereta dan saat ini stasiun sudah bersih mirip hotel bintang lima. Apalagi pelayanan kereta sudah ditingkatkan, sehingga penumpang tak akan bingung.

"Sekarang stasiun lebih bersih sangat beda sekali, sekarang kaya di hotel rasanya. Pelayanan bagus, kereta juga bagus kereta ekonomi juga sudah nyaman," tutup dia.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ingat, Penumpang Kereta Api yang Turun Melebihi Stasiun Tujuan Harus Bayar 2 Kali Lipat dari Harga Tiket
Ingat, Penumpang Kereta Api yang Turun Melebihi Stasiun Tujuan Harus Bayar 2 Kali Lipat dari Harga Tiket

KAI menjelaskan bahwa kebijakan ini diberlakukan untuk menjaga kenyamanan bersama serta menegakkan tata tertib di dalam kereta api.

Baca Selengkapnya
Kursi LRT Jabodebek Bolong Gara-Gara Ulah Penumpang
Kursi LRT Jabodebek Bolong Gara-Gara Ulah Penumpang

LRT Jabodetabek kepada seluruh pengguna LRT Jabodebek untuk ikut menjaga dan merawat sarana LRT.

Baca Selengkapnya
Belajar dari Kecelakaan KM 58, Warga Diimbau Jangan Asal Cari Travel
Belajar dari Kecelakaan KM 58, Warga Diimbau Jangan Asal Cari Travel

Akibat kecelakaan tersebut, 12 pemudik meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Mulai Hari Ini, KAI Sanksi Penumpang Tak Turun di Stasiun Tujuan
Mulai Hari Ini, KAI Sanksi Penumpang Tak Turun di Stasiun Tujuan

Penumpang bisa sampai kena blacklist bila tak turun di stasiun tujuan.

Baca Selengkapnya
Menhub Budi: Pembelian Tiket Kapal Laut Secara On The Spot Tak akan Dilayani
Menhub Budi: Pembelian Tiket Kapal Laut Secara On The Spot Tak akan Dilayani

Menhub Budi: Pembelian Tiket Kapal Laut Secara On The Spot Tak akan Dilayani

Baca Selengkapnya
Cegah Kemacetan Mudik, Korlantas Minta Perlintasan Sebidang Tanpa Palang Pintu Diperhatikan
Cegah Kemacetan Mudik, Korlantas Minta Perlintasan Sebidang Tanpa Palang Pintu Diperhatikan

Itu perlu diantisipasi terutama kecelakaan lalu lintas dan kemacetan" ujar Slamet

Baca Selengkapnya
Sambil Menunggu Boarding di Stasiun Gambir, Jenderal Dudung Asyik Nimbrung dengan Pengamen Nyanyikan 'Cintaku Sekonyong Koder'
Sambil Menunggu Boarding di Stasiun Gambir, Jenderal Dudung Asyik Nimbrung dengan Pengamen Nyanyikan 'Cintaku Sekonyong Koder'

Dudung sedang bernyanyi dengan pengamen membawakan lagu 'Cintaku Sekonyong Koder' dari Didi Kempot.

Baca Selengkapnya
Mengenal Lebih Dekat Petugas Cantik Customer Service Keliling di Stasiun Kereta Api
Mengenal Lebih Dekat Petugas Cantik Customer Service Keliling di Stasiun Kereta Api

Pada hari-hari biasa, pengunjung hanya dapat bertanya kepada petugas di ruang customer service.

Baca Selengkapnya
Buntut Penangkapan Terduga Teroris di Solo, KAI Larang Barang-Barang Ini Dibawa Naik Kereta
Buntut Penangkapan Terduga Teroris di Solo, KAI Larang Barang-Barang Ini Dibawa Naik Kereta

KAI mengingatkan penumpang terkait larangan barang bawaan menyusul penangkapan terduga teroris di Stasiun Solo Balapan

Baca Selengkapnya
KAI Ingatkan Bagasi Penumpang Maksimal 20 Kg Selama Mudik Lebaran, Lebih Bakal Didenda
KAI Ingatkan Bagasi Penumpang Maksimal 20 Kg Selama Mudik Lebaran, Lebih Bakal Didenda

Jika lebih, akan dikenakan biaya tambahan sesuai dengan kelas kereta api yang dinaiki.

Baca Selengkapnya
Pesan Menhub Budi ke Pemudik: Jangan Naik Bus yang Pakai Sopir Tembak
Pesan Menhub Budi ke Pemudik: Jangan Naik Bus yang Pakai Sopir Tembak

Menhub Budi juga meminta para pemudik yang hendak berwisata agar tidak menggunakan bus pariwisata yang tidak layak.

Baca Selengkapnya
Potret Kepadatan Stasiun Senen di H-3 Lebaran, Banyak Pemudik 'Lesehan' Tunggu Waktu Berangkat
Potret Kepadatan Stasiun Senen di H-3 Lebaran, Banyak Pemudik 'Lesehan' Tunggu Waktu Berangkat

Terlihat ribuan penumpang mulai berdatangan sambil barang bawaannya, seperti koper hingga kardus dengan berbagai ukuran

Baca Selengkapnya