Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pakai sepeda onthel, Sudirman Said ajak rakyat hemat gunakan listrik

Pakai sepeda onthel, Sudirman Said ajak rakyat hemat gunakan listrik Sudirman Said dan sepeda onthel. Pramirvan©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengkampanyekan potongan atau penghematan 10 persen penggunaan listrik dengan bertemakan 'Saya Hemat Energi'. Acara yang dikemas bersama jalan santai di kegiatan car free day itu, turut dihadiri Menteri ESDM, Sudirman Said.

Pantauan merdeka.com, selain Menteri Sudirman Said beserta jajarannya, turut hadir Direktur Utama Pertamina, Dwi Soetjipto. Sudirman menggandeng sepeda tua berjalan keliling bundaran Hotel Indonesia (HI). Dalam acara itu, banyak mengundang komunitas, salah satunya sepeda tua.

Menteri Sudirman Said mengajak masyarakat Indonesia menggunakan listrik seperlunya. Hal itu mampu menghemat kapasitas listrik senilai Rp 43 triliun.

Orang lain juga bertanya?

"Kebiasaan matikan lampu, cabut saklar yang enggak perlu, ketemunya 10 persen. Dan itu besar sekali. Kalau diukur bangun listrik bangun 3.500 MW, nilainya Rp 43 triliun," kata Sudirman di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu (15/5).

sudirman said dan sepeda onthel

Sudirman Said dan sepeda onthel Pramirvan©2016 Merdeka.com

Sudirman menambahkan, masyarakat harus mengubah pandangan tentang penggunaan listrik dan memakai alat rumah tangga.

"Karena kita yakin sebetulnya kalau perilaku masyarakat berubah kita bisa hemat besar sekali dan cara berhemat mulai dari pasang alat-alat hemat energi dan mendorong perubahan perilaku," tuturnya.

Selain itu, Sudirman mendorong khususnya masyarakat kota yang memiliki akses listrik baik buat menghemat listrik. Sebab, program potong 10 persen ini bakal memenuhi listrik Indonesia wilayah timur.

"Iya, karena sementara di timur banyak daerah kurang listrik. Daerah yang mampu jangan boros. Karena bisa buat bangun listrik di timur," tutupnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menhub Klaim Pendapatan Pengemudi Ojol Naik Berkat Motor Listrik
Menhub Klaim Pendapatan Pengemudi Ojol Naik Berkat Motor Listrik

Ini sekaligus membantu pemerintah menurunkan emisi karbon.

Baca Selengkapnya
Cara Menghemat Listrik dalam Kehidupan Sehari-hari, Efektif dan Mudah Diterapkan
Cara Menghemat Listrik dalam Kehidupan Sehari-hari, Efektif dan Mudah Diterapkan

Cara mengehemat listrik ini perlu diketahui dan diterapkan.

Baca Selengkapnya
Kebiasaan Sederhana Ini Bisa Menghemat Tagihan Listrik Rumah
Kebiasaan Sederhana Ini Bisa Menghemat Tagihan Listrik Rumah

Perhatikan berapa banyak alat elektronik di tempat tinggal Anda.

Baca Selengkapnya
Nggak Mau Biaya Bulanan Membengkak? Begini Cara Menghemat Listrik di Rumah yang Bisa Ditiru
Nggak Mau Biaya Bulanan Membengkak? Begini Cara Menghemat Listrik di Rumah yang Bisa Ditiru

Cara mengurangi pengeluaran bulanan bisa dimulai dengan menghemat pemakaian energi listrik. Ini tipsnya.

Baca Selengkapnya
Catat! Ini Lokasi Pemadaman Lampu Selama 60 Menit di Jakarta Nanti Malam
Catat! Ini Lokasi Pemadaman Lampu Selama 60 Menit di Jakarta Nanti Malam

Warga Jakarta, juga diajak berkontribusi untuk ikut serta dalam aksi tersebut

Baca Selengkapnya
Buat Tekan Polusi Udara, Ridwan Kamil Ungkap Insentif Motor Listrik Diperbesar jadi Rp10 Juta
Buat Tekan Polusi Udara, Ridwan Kamil Ungkap Insentif Motor Listrik Diperbesar jadi Rp10 Juta

Besaran insentif motor listrik akan dinaikkan, dari Rp7 juta menjadi Rp10 juta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kampanye Hemat Energi, Ini Suasana Jakarta saat Earth Hours Selama 90 Menit
FOTO: Kampanye Hemat Energi, Ini Suasana Jakarta saat Earth Hours Selama 90 Menit

Kampanye ini juga sebagai bentuk kepedulian terhadap ancaman perubahan iklim.

Baca Selengkapnya
Mana Lebih Hemat Motor Listrik atau Bensin, Begini Hitung-Hitungannya
Mana Lebih Hemat Motor Listrik atau Bensin, Begini Hitung-Hitungannya

Kementerian ESDM melakukan uji coba untuk membandingkan efisiensi motor berbahan bakar minyak atau listrik.

Baca Selengkapnya
Besok, Pemprov DKI Bakal Padamkan Lampu Serentak Selama 60 Menit!
Besok, Pemprov DKI Bakal Padamkan Lampu Serentak Selama 60 Menit!

Disatu sisi juga diharapkan dapat mengurangi konsumsi energi lampu dan emisi karbon, serta memberikan dampak positif bagi lingkungan.

Baca Selengkapnya
Dapat Subsidi Pemerintah, Ini Daftar Harga Motor Listrik di Bawah Rp10 Juta
Dapat Subsidi Pemerintah, Ini Daftar Harga Motor Listrik di Bawah Rp10 Juta

Masyarakat bisa mendapatkan subsidi motor listrik dengan hanya menggunakan KTP saja.

Baca Selengkapnya