Pemerintah siapkan kartu e-tol antisipasi kemacetan mudik Natal dan Tahun Baru
Merdeka.com - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi telah menyiapkan beberapa strategi guna menjamin keamanan dan keselamatan para pemudik menjelang hari Natal dan Tahun Baru.
Di antaranya pemerintah telah menyiapkan kartu e-tol untuk mengantisipasi para pengemudi yang tidak membawa kartu saat melakukan transaksi di gerbang tol (GTO). Hal ini juga mencegah terjadinya kemacetan di jalan tol.
"Kadang-kadang ada pengendara yang (sengaja) tidak membawa non tunai. Saya memang menugaskan khusus, di setiap gerbang itu ada petugas yang memegang kartu sehingga lewat ternyata tidak bawa dia membayar orang itu jadi bisa dibantu," kata Budi, di kantornya, Rabu (13/12).
-
Apa yang harus dipersiapkan sebelum berkendara di jalan tol? Keselamatan saat berkendara di jalan tol memerlukan perhatian penuh terhadap kondisi kendaraan, kesiapan pengemudi, serta kepatuhan pada peraturan lalu lintas.
-
Bagaimana cara tetap aman saat berkendara di jalan tol? Dengan mengikuti tips aman berkendara di jalan tol, setiap pengemudi dapat mengetahui langkah-langkah praktis untuk menjaga keamanan dan kenyamanan selama berkendara.
-
Apa yang bisa digunakan untuk menghindari kemacetan? Salah satu trik jitu untuk menghindari kemacetan adalah dengan memanfaatkan aplikasi navigasi canggih! Dengan aplikasi seperti Google Maps atau Waze di tanganmu, kamu bisa mendapatkan update terkini tentang kondisi lalu lintas dan jalan pintas yang wajib dicoba.
-
Kenapa Korlantas Polri mengantisipasi kecelakaan mudik? Pada tahun 2023 terjadi 512 kejadian. Pada tahun ini diupayakan diturunkan. 'Pada tahun 2024 kami berharap dapat meminimalkan sehingga operasi tadi bisa berjalan dengan aman dan nyaman itu bisa terwujud,' katanya.
-
Bagaimana Korlantas Polri mengantisipasi arus mudik? Untuk berbagai kesiapan pengelolaan terhadap arus mudik dan arus balik, Polri akan mengantisipasi berbagai kegiatan, baik mudik dan balik.Selain itu, kata Slamet, juga mengantisipasi kesiapan tempat-tempat ibadah dan tempat-tempat wisata serta pusat transportasi.
-
Apa contoh aturan lalu lintas? Contoh aturan lalu lintas banyak sekali. Contohnya antara lain pengemudi kendaraan bermotor harus mempunyai Surat Izin Mengemudi (SIM), pengendara sepeda engine harus memakai helm, menaati lampu lalu lintas, dan menaati rambu-rambu lalu lintas. Apabila Adik akan menyeberang jalan harus melalui tempat penyeberangan jalan seperti jembatan penyeberangan dan zebra cross.
Selain itu, untuk meningkatkan keselamatan masyarakat, Kemenhub telah meminta kepada Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) untuk menyediakan alat berat di titik-titik rawan longsor. Ini untuk mempercepat evakuasi jika terjadi bencana.
"Berkaitan dengan longsor, itu ada di mana-mana baik itu di kereta api maupun di jalan-jalan. Oleh karenanya itu juga tahun lalu, kita akan menulis surat kepada kementerian PU dan Dinas PU, agar di tempat-tempat potensi longsor sudah di suplai bahan dan traktor yang dimungkinkan untuk menyelesaikan longsor secepat mungkin," imbuhnya.
Mengenai pasokan bahan bakar minyak (BBM), Budi memastikan pasokan BBM selama musim mudik dan liburan masih mencukupi kebutuhan masyarakat. "Berkaitan BBM, dari laporan ESDM tidak ada kelangkaan pasokan. Jumlahnya cukup dan juga akan persiapkan motor untuk distribusikan dan sebagainya," ujarnya.
Terakhir, pemerintah juga akan menyebar petugas kesehatan di beberapa titik. "Petugas kesehatan sudah kita taruh di mana-mana, kita izinkan ada motor yang bisa dioperasikan di sana, tentunya persiapan-persiapan sudah bisa."
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Intip Strategi Polri Cegah Macet dan Antrean Panjang di Jalan Tol saat Mudik Lebaran
Baca SelengkapnyaPemberlakuan aturan ganjil-genap sendiri dilakukan secara paralel bersama dengan rekayasa lalu lintas contra flow dan one way.
Baca SelengkapnyaKorlantas Polri juga masih perlu memiliki 39.691 kamera mobile handheld, 1.261 kamera mobile on-board, serta 737 kamera jenis portabel untuk ETLE.
Baca SelengkapnyaDiprediksi ada peningkatan kendaraan sebesar 13 persen ke arah timur maupun barat dari Jakarta mulai Jumat (15/12) menyambut tahun baru.
Baca SelengkapnyaData 16 ribu kendaraan ini merupakan 4% dari total 385 ribu kendaraan yang melakukan transaksi di GT Kalikangkung pada periode 3-11 April 2024.
Baca SelengkapnyaDirlantas Polda Metro Jaya mempersiapkan beberapa langkah untuk mencegah kemacetan kendaraan yang akan menuju Jakarta dan sekitarnya saat arus balik.
Baca SelengkapnyaSaat e-toll di-tap pada gardu keluar, Automatic Lane Barrier (ALB) tidak terbuka dan status e-toll menjadi expired.
Baca SelengkapnyaTulus menyebut, saldo kartu tol minus sangat mengganggu pergerakan mudik.
Baca SelengkapnyaKemacetan panjang pada arus balik terjadi di gerbang tol utama Cikampek Utama karena banyak pengendara yang kekurangan saldo e-toll.
Baca SelengkapnyaKorlantas Polri memberlakukan skema contra flow di ruas Tol Trans Jawa guna menghadapi hari libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) mulai hari ini, Jumat (22/12).
Baca SelengkapnyaPenerapan ganjil genap dimulai saat arus mudik dimulai pada tanggal 5 April-16 April.
Baca Selengkapnya"Kalau 14 hari belum ada konfirmasi, kita berlakukan pemblokiran," kata Latif
Baca Selengkapnya