PT PP angkat kader PDIP jadi komisaris utama baru
Merdeka.com - Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PT Pembangunan Perumahan Tbk (PT PP) telah menyetujui pengangkatan Tumiyana menjadi Direktur Utama BUMN properti ini. Tumiyana yang sebelumnya menjabat sebagai direktur keuangan menggantikan Bambang Triwibowo.
Selain itu, RUPS juga menyetujui pemberhentian tiga orang direksi lainnya yaitu Ketut Dermawan, Harry Nugroho dan I Wayan Karioka. Tiga orang ini digantikan M Aprindi, Ambdil Haris Tatang, M Toha Fauzi dan Agus Pubrianto.
Di jajaran komisaris, PT PP memberhentikan Direktur Jenderal Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Djoko Murjanto dari jabatan komisaris utama. Jabatan tersebut diisi kader PDI Perjuangan Andi Gani Nena Wea.
-
Siapa yang mengisi posisi Menteri ATR/BPN? Posisi Menteri ATR/BPN yang ditinggalkan Hadi kemudian diisi oleh Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
-
Apa tugas Ganjar di PDIP? 'Kalau saya diminta atau tidak diminta, kalau kader ya harus siap,' tegasnya Ganjar saat diwawancara di gedung BCIS.'Dulu dari dulu juga saya sering keliling ikut kampanye di banyak Pilkada gitu ya. Itu sudah melekat dalam diri, kalau kader ya harus begitu,' tambahnya.
-
Siapa Menteri PPN saat ini? Adapun, Menteri PPN saat ini dijabat oleh Suharso Monoarfa, yang dipilih langsung oleh presiden pada tahun 2019.
-
Apa pekerjaan Ganjar Pranowo saat ini? Saat ini, Ganjar sedang menjabat sebagai Ketua Umum Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) selama dua periode, yaitu 2014–2019 dan 2019–2024. Bahkan ia mmenjbat Ketua Umum Persatuan Radio TV Publik Daerah Seluruh Indonesia (Persada.id).
-
Siapa pemimpin Pertamina dalam transisi energi? 'Sepanjang tahun 2023, Pertamina melakukan berbagai inovasi bisnis dan meningkatkan produksi migas dalam negeri serta berkiprah ke luar negeri, sebagai upaya kami untuk menambah produksi migas bagi Indonesia, menumbuhkan ekosistem energi transisi serta mengembangkan partnership dengan berbagai mitra bisnis yang kredibel.' 'Hal ini dilakukan untuk memperkuat peran Pertamina di Indonesia dan memperkuat eksposure sebagai perusahaan energi global,' jelas Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati.
-
Siapa yang menjadi Menteri ATR/BPN? Putra pertama mantan presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Agus Harimurti Yudhoyono resmi dilantik menjadi menteri ATR/BPN hari ini (21/2).
Direktur Utama PTPP Tumiyana mengatakan pergantian struktur organisasi ini menjadi kewenangan pemegang saham mayoritas atau Kementerian BUMN.
"Ini menjadi kewenangan pemegang saham mayoritas yaitu Pemerintah melalui Kementeriaan BUMN," kata dia di kantornya, Jakarta, Jumat (29/4).
Berikut susunan baru direksi dan komisaris PT PP (Persero) yang baru:
Susunan Direksi
Tumiyana selaku Direktur Utama
Lukman Hidayat selaku Direktur
M Aprindi selaku Direktur
Abdul Haris Tatang selaku Direktur
M Toha Fauzi selaku Direktur
Agus Purbianto selaku Direktur
Susunan Komisaris
Andi Gani Nena Wea selaku Komisaris Utama
Aryanto Sutiadi selaku Komisaris Independen
Sumardi selaku Komisaris
Huhammad Khoerur Roziqin selaku Komisaris
Hediyanto W Husaini selaku Komisaris
(mdk/sau)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Andi Gani mundur dari komisaris utama setelah bergabung di Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD.
Baca SelengkapnyaAndi Malarangeng tidak menyebutkan siapa Plt Kepala Bappilu Demokrat.
Baca SelengkapnyaKeputusan itu berdasarkan 81 persen dari hasil pemungutan suara pemegang saham yang hadir.
Baca SelengkapnyaMenteri BUMN Erick Thohir merombak susunan dewan komisaris PT PLN (Persero). Nama Burhanuddin Abdullah dan Andi Arief masuk dalam daftar dewan komisaris.
Baca SelengkapnyaMenteri Erick Thohir angkat komisaris baru PLN, ada petinggi dan politisi pendukung Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaMenteri BUMN Erick Thohir mengangkat politikus Demokrat Andi Arief sebagai komisaris PLN.
Baca SelengkapnyaKarena membaca Dedication of Life tidak boleh langsung turun, harus melihat emosional bounding harus membangun daya ideologi kita bersama Bung Karno.
Baca SelengkapnyaPenunjukan Kaesang sebagai ketua umum diumumkan pada saat PSI menggelar Kopdarnas yang diadakan di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Senin (25/9) malam.
Baca SelengkapnyaMegawati menjelaskan, alasan Ganjar dan beberapa tokoh lain diangkat menjadi pengurus DPP untuk kebutuhan DPP PDIP ke depan.
Baca SelengkapnyaAndira mulai menjabat Dirut Sarana Jaya pada 31 Juli 2023.
Baca SelengkapnyaKetua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri melantik sejumlah wajah baru dalam kepengurusan partai yang diperpanjang hingga 2025.
Baca SelengkapnyaMenurut Utut, Andika leboh cocok maju cagub dan di Jawa Tengah, bukan di Jakarta. Mengingat, calon saingannya di Jateng adalah mantan Kapolda.
Baca Selengkapnya