Kecelakaan maut melibatkan dua kereta penumpang dan satu kereta barang terjadi di wilayah Balasore, Odisha, India, pada Jumat (2/6) malam.
Mengutip laporan BBC, Sabtu (3/6/2023), 288 orang tewas dengan 850 orang lainnya terluka.
Peristiwa ini adalah kecelakaan kereta terburuk di India abad ini.
Pihak berwenang memperkirakan jumlah korban tewas akan terus meningkat.
Operasi pencarian dan penyelamatan terus dilakukan. Tim Pasukan Tanggap Bencana Nasional juga dikerahkan di lokasi.
Baca juga:
Ini Penyebab Tabrakan Maut Kereta di India yang Tewaskan 300 Orang
Kondisi Mengenaskan Kereta Maut yang Tabrakan di India: Hancur dan Saling Bertumpukan
Mengulik Penyebab Kecelakaan Kereta Api Terparah di India, Tewaskan 233 Orang
Tragis, Tabrakan Maut Tiga Kereta di India Tewaskan 261 Orang