Presiden Jokowi resmi melantik 12 wakil menteri. Prosesi pelantikan dilakukan di kompleks Istana Kepresidenan. Pelantikan Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 72/M/Tahun 2019. Wakil Menteri diisi kalangan profesional, politisi dan relawan Jokowi.
Baca juga:
Dilantik jadi Wamen, Sakti Wahyu Trenggono Ingin Kembangkan Industri Pertahanan
Suasana Pelantikan Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju oleh Jokowi
Prabowo Senang dapat Wamen dari TKN
Ketua DPR Ingatkan Menteri dan Wakil Menteri Harus Kompak
PKB Berharap Jokowi Tambah Wakil Menteri Lagi
Sri Mulyani Klaim Tak Campur Tangan soal Penunjukan Suahasil jadi Wamenkeu