Pemutakhiran data, Pemprov DKI pantau warga baru pulang dari Suriah
Sandiaga meminta ketua RT, RW, dan Lembaga Masyarakat Kelurahan (LMK) untuk mengawasi atau memberi perhatian khusus pergerakan warga yang baru pulang dari Suriah.
Pemprov DKI kini tengah melakukan perbaruan data warga Ibu Kota. Nantinya akan terlihat siapa-siapa saja yang baru kembali dari Suriah.
Setelah keluar data tersebut, Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno meminta tiap RT, RW serta Lembaga Masyarakat Kelurahan (LMK) untuk melakukan pemantauan.
-
Di mana Sandiaga Uno kuliah dulu? Beginilah potret lawas Sandiaga Uno saat masih mengenyam pendidikan di Amerika.
-
Kenapa Sandiaga bilang bahwa Ganjar mirip Jokowi? “Saya justru melihatnya dari sisi positif dan karena Pak Ganjar ini kan adalah sosok pemimpin yang paling mirip sama Pak Jokowi dari segi pendekatan yang sangat dekat dengan rakyat, blusukan, sat set, cepat geraknya. Saya menyebutnya (Ganjar sebagai) Jokowi 3.0. Pak Ganjar ini adalah versi Pak Jokowi 2024,” tuturnya.
-
Siapa yang menjadi anggota DPRD Ponorogo yang digantikan oleh Udin? Dikutip dari Rri.co.id, ia menjadi anggota DPRD menggantikan Sucipto, peraih suara terbanyak dari daerah pemilihan (dapil) 4 Ponorogo yang meninggal dunia sebelum proses pelantikan.
-
Apa yang dibahas Anies Baswedan dan Sandiaga Uno? Menarik ya karena waktu kami sempat bermitra didukung partai Gerindra dan PKS saat itu, kita pernah berdiskusi tentang mendirikan partai,
-
Siapa yang mendukung penuh Sandiaga Uno terjun ke dunia politik? Keputusan Sandi turun ke dunia politik mendapat dukungan penuh dari sang istri. Terbukti, di banyak kegiatan Nur selalu hadir membersamai suaminya.
-
Kapan Desa Panggungharjo dibentuk? Desa Panggungharjo dibentuk berdasarkan maklumat monarki Yogyakarta tahun 1946 yang mengatur tentang tata kalurahan saat itu.
"Data-data yang paling kita tunggu yaitu data warga yang baru pulang dari Suriah," kata Sandi di Balai Kota Jakarta, Kamis (17/5).
Sandiaga meminta ketua RT, RW, dan Lembaga Masyarakat Kelurahan (LMK) untuk mengawasi atau memberi perhatian khusus pergerakan warga yang baru pulang dari Suriah.
"Harus diberikan perhatian khusus tanpa mendiskriminasi," ucapnya.
Pemprov DKI tengah menyandingkan data-data penduduk DKI dengan data yang dimiliki kepolisian. Selain itu, Pemprov juga akan melengkapi data-data di Dukcapil dan Jakarta Smart City, dengan face recognation.
"Ini untuk memastikan wilayah terupdate dengan data-data terbaru agar dapat dianalisa sehingga kita ada pola predictive policy," pungkas dia.
Adanya serangan teroris di beberapa detah membuat Pemprov DKI meningkatkan kewaspadaan. Sandi meminta masyarakat untuk melaporkan hal yang mencurigakan ke pihak berwajib.
Rerporter : Delvira Hutabarat
Sumber : Liputan6.com
Baca juga:
Cegah terorisme, Wagub Sandiaga minta RT dan RW hidupkan siskamling
Ketua Komisi I tegaskan Amerika tak perlu ikut campur atasi teroris di Indonesia
Seorang wanita terobos garis polisi TKP penangkapan terduga teroris di Tangerang
Warga pergoki perempuan terobos garis polisi TKP penangkapan teroris Tangerang
Bertemu dai muda, Wiranto sampaikan DPR ketok revisi UU Terorisme pekan ini