INFOGRAFIS: Penyebab Suhu Panas di Indonesia
BMKG punya tiga analisis penyebab terjadinya cuaca panas akhir-akhir ini di Indonesia.
Suhu udara akhir-akhir ini terasa sangat panas meski sudah memasuki musim hujan.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bahkan mencatat, suhu maksimum di Indonesia bisa sampai tingkat 38,3 Derajat Celcius. Suhu yang tidak biasanya.
Ketua Tim Prediksi dan Peringatan Dini Cuaca BMKG, Ida Pramuwardani mengungkapkan. Setidaknya, ada tiga penyebab suhu udara terasa panas belakangan ini.
Padahal, pada bulan Oktober hingga Desember biasanya sudah memasuki musim hujan.
Apa saja itu? Berikut datanya merdeka.com sajikan dalam infografis: