Alasan Pekerjaan, Joko Driyono Tak Penuhi Panggilan Polisi Terkait Pengaturan Skor
Ketua Tim Media Satgas Antimafia Bola Polri, Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan, Joko Driyono tak bisa menjalani pemeriksaan hari ini. Pria yang biasa disebut Jokdri itu rencananya akan diperiksa terkait kasus pengaturan skor.
Ketua Tim Media Satgas Antimafia Bola Polri, Kombes Pol Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan, Joko Driyono tak bisa menjalani pemeriksaan hari ini. Pria yang biasa disebut Jokdri itu rencananya akan diperiksa terkait kasus pengaturan skor.
"Yang bersangkutan (Joko Driyono) akan datang pada hari Senin, 25 Maret 2019 besok," kata Argo saat dikonfirmasi, Jakarta, Kamis (21/3).
-
Apa yang ditegaskan oleh Prabowo terkait dengan kegiatan jogetnya? Prabowo menegaskan, gagasan Koalisi Indonesia Maju (KIM) sudah hebat dan bisa dipertanggungjawabkan. "Banyak yang bilang tentang saya, apa sih itu calon presiden kok joget-joget, katanya calon presiden harus memberi gagasan. Saya tegaskan gagasan kita paling hebat. Nggak usah ragu, gagasan KIM sudah hebat, paten," kata Prabowo saat memberikan pidato di HUT ke-9 Partai Solidaritas Indonesia (PSI) di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu, (9/12).
-
Apa yang Djon kenalkan dalam seni rupa Indonesia? Melalui dirinya, seni di Indonesia semakin berkembang dengan memperkenalkan modernitas seni rupa dengan konteks faktual Bangsa Indonesia.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
-
Apa yang dilakukan Jokowi saat kuliah? Semasa kuliah, Jokowi juga aktif tergabung dengan UKM pencinta alam.
-
Siapa yang berperan dalam proses jamasan Dewi Sri dan Joko Sedono? Dikutip dari laman resmi kebudayaan.kemdikbud.go.id, jamasan ini dilakukan oleh sesepuh wanita yang telah diberi mandat oleh kasepuhan.
Menurutnya, tak datangnya tersangka perusakan barang bukti itu dikarenakan adanya kegiatan lain yang tak bisa ditinggalkan.
"Karena alasan pekerjaan (Joko Driyono tak jadi diperiksa hari ini)," ujarnya.
Sementara itu, Andru Bimaseta mengaku tak mengetahui terkait pemanggilan atau pemeriksaan Joko Driyono hari ini. Dia menegaskan bukan kuasa hukum dari Joko Driyono.
"Mohon maaf kalau mengenai hal itu, bisa ditanyakan langsung ke lawyernya. Kebetulan saya lawyer PSSI, bukan lawyer Joko Driyono," ujar Andru.
Dia meminta agar wartawan tak lagi menghubunginya terkait kasus yang menimpa mantan Plt Ketua Umum PSSI itu. Sebab, dirinya bukan kuasa hukum Jokdri.
"Ngapian telepon terus mas. Jangan telepon lagi ya," ucapnya.
Baca juga:
Joko Driyono Kembali Diperiksa Kasus Pengaturan Skor Hari Ini
Polisi Percepat Jadwal Pemeriksaan Joko Driyono Terkait Pengaturan Skor
Alasan Agenda Penting, Joko Driyono Minta Polda Metro Tunda Pemeriksaan
Satgas Antimafia Bola Bakal Periksa Kembali Joko Driyono Senin Pekan Depan
Joko Driyono Usai 14 Jam Diperiksa: Saya Bersedia Dipanggil Tiap Saat
Terkait Kasus Pengaturan Skor, Joko Driyono Dicecar 69 Pertanyaan