Cegah Covid-19, Polres Jember Tutup Paksa Kelab Malam & Tempat Karaoke
Sebanyak 6 titik di datangi oleh tim patroli. Selain polisi, patroli juga melibatkan personel dari TNI dan Satpol PP Pemkab Jember.
Jajaran Polres Jember mulai bertindak tegas dalam memberlakukan himbauan Social Distancing. Salah satu yang jadi sasaran adalah tempat hiburan malam. Selama beberapa hari ke depan, patroli polisi akan dilakukan untuk menutup paksa beberapa tempat hiburan malam yang masih nekat beroperasi.
Polisi mulai melakukan operasi penutupan paksa tempat hiburan malam sejak Senin (23/03) malam. Langkah itu dilakukan sebagai antisipasi penyebaran virus korona atau Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa itu virus? Virus adalah mikroorganisme yang sangat kecil dan tidak memiliki sel. Virus merupakan parasit intraseluler obligat yang hanya dapat hidup dan berkembang biak di dalam sel organisme biologis.
-
Bagaimana mutasi virus Corona pada pria tersebut terjadi? Selama masa infeksi, dokter berulang kali mengambil sampel dari pria tersebut untuk menganalisis materi genetik virus corona. Mereka menemukan bahwa varian asli Omicron BA1 telah mengalami lebih dari 50 kali mutasi, termasuk beberapa yang memungkinkannya untuk menghindari sistem kekebalan tubuh manusia.
-
Di mana virus dapat menyebar? Virus juga dapat menyebar melalui udara, air, makanan, dan kontak langsung dengan individu yang terinfeksi.
-
Bagaimana cara kerja virus? Cara kerja virus adalah sebagai berikut:Virus masuk ke dalam tubuh inang melalui berbagai cara, seperti udara, darah, cairan tubuh, atau kontak langsung dengan benda yang terkontaminasi virus.Virus mencari sel inang yang cocok untuk menginfeksi. Sel inang adalah sel yang memiliki reseptor yang sesuai dengan protein permukaan virus. Virus melekat pada reseptor sel inang dan memasukkan materi genetiknya (DNA atau RNA) ke dalam sel inang. Materi genetik virus dapat berbentuk untai tunggal atau ganda, linear atau sirkuler.Materi genetik virus mengambil alih fungsi sel inang dan membuat sel inang menjadi pabrik virus. Sel inang akan menghasilkan ribuan salinan virus baru dengan menggunakan bahan-bahan dari sel inang itu sendiri.Virus baru keluar dari sel inang dengan cara lisis (membuat sel pecah) atau budding (membuat kantung-kantung kecil di permukaan sel). Virus baru kemudian siap untuk menginfeksi sel-sel lain.
-
Kapan virus menjadi pandemi? Contohnya seperti virus Covid-19 beberapa bulan lalu. Virus ini sempat menjadi wabah pandemi yang menyebar ke hampir seluruh dunia.
Sebanyak 6 titik di datangi oleh tim patroli. Selain polisi, patroli juga melibatkan personel dari TNI dan Satpol PP Pemkab Jember.
"Kita minta ditutup sampai batas waktu yang belum ditentukan," ujar Wakil Kepala Kepolisian Resor Jember Komisaris Polisi Windy Syafutra, yang memimpin operasi.
Tempat karaoke maupun klub malam dipilih karena dapat menimbulkan kerumunan.
"Karena himbauan pemerintah sudah tegas dan jelas. Kemarin juga sudah ada maklumat dari Kapolri bahwa kegiatan yang menarik perhatian massa untuk sementara harus dihentikan," papar Windy.
Salah satu titik yang dikunjungi tim patroli pada Senin malam adalah tempat karaoke yang ada di Jalan Gajah Mada. Saat didatangi, rupanya masih banyak pengunjung yang asyik bernyanyi di dalam bilik-bilik karaoke. Mereka pun langsung keluar begitu diminta oleh tim patroli.
Operasi patroli pun dilanjutkan tim ke tempat karaoke di kawasan yang sama. Pemandangan serupa juga ditemui, yakni masih ada pengunjung di tempat hiburan malam.
"Kita minta masyarakat untuk mengurangi aktivitas di luar rumah, dan lebih meningkatkan pola hidup sehat serta menjaga kebersihan di lingkungannya," kata Windy.
Baca juga:
Antisipasi Corona, Imigrasi Solo Setop Antrean Permohonan Paspor Mulai Hari ini
Sudah Diingatkan Jokowi, Kelakuan Pelajar saat Virus Corona Malah Bikin Tepuk Jidat
Imbas Corona, Pengunjung Pura Dibatasi Jelang Perayaan Nyepi
Jokowi: Virus Corona Telah Menyebar di 189 Negara, Sangat Sulit Dicegah
Pemerintah Akui Terjadi Antrean Panjang Pasien Covid-19 di Wisma Atlet
Kementerian BUMN Gandeng Kemenag Sulap Asrama Haji Jadi RS Darurat Covid-19
VIDEO: Gotong Royong Hadirkan RS Darurat Corona