JK Nilai Lockdown Efektif Perlambat Corona Tapi Berdampak ke Ekonomi
JK menyinggung soal Lockdown tau mengisolir wilayah. Hal tersebut dianggap sebagai langkah cukup efektif memperlambat penyebaran virus Corona. Namun harus ada kesiapan matang bila ingin menerapkan itu.
Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla berkunjung ke kantor lamanya di Medan Merdeka Utara. Dalam kunjungan singkatnya, JK didampingi Menkeu Sri Mulyani, bertemu Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
Usai melangsungkan pertemuan internal, JK ikut angkat bicara soal perkembangan virus corona di Indonesia yang sudah menjangkit puluhan pasien berstatus positif. Menurutnya, efek yang ditimbulkan seperti deret ukur.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Kapan virus menginfeksi sel inang? Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Dalam kehidupan sehari-hari, virus tidak lagi terdengar asing bagi kita. Bermacam-macam virus dapat menimbulkan berbagai penyakit pada tubuh manusia yang tidak diinginkan. Jika tubuh kita dalam kondisi menurun (lemah), maka kita dapat dengan mudah terserang penyakit atau virus. Virus dapat bertindak sebagai agen penyakit dan agen pewaris sifat. Sebagai agen penyakit, virus memasuki sel dan menyebabkan perubahan-perubahan yang membahayakan bagi sel, yang akhirnya dapat merusak atau bahkan menyebabkan kematian pada sel yang diinfeksinya. Sebagai agen pewaris sifat, virus memasuki sel dan tinggal di dalam sel tersebut secara permanen.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Bagaimana cara virus menginfeksi sel inang? Virus masuk ke dalam tubuh inang melalui berbagai cara, seperti udara, darah, cairan tubuh, atau kontak langsung dengan benda yang terkontaminasi virus. Virus mencari sel inang yang cocok untuk menginfeksi. Sel inang adalah sel yang memiliki reseptor yang sesuai dengan protein permukaan virus. Virus melekat pada reseptor sel inang dan memasukkan materi genetiknya (DNA atau RNA) ke dalam sel inang. Materi genetik virus dapat berbentuk untai tunggal atau ganda, linear atau sirkuler.
-
Bagaimana cara mencegah Covid Pirola? CDC menyarankan masyarakat untuk melindungi diri dari virus ini karena masih belum jelas tentang seberapa pesat varian ini dapat menyebar. Untuk itu, sebagai tindakan pencegahan masyarakat diminta untuk melakukan hal berikut:• Dapatkan vaksin Covid-19.• Jalani tes Covid.• Cari pengobatan jika Anda mengidap Covid-19 dan berisiko tinggi sakit parah• Jika Anda memilih untuk memakai masker, kenakan masker berkualitas tinggi yang pas di hidung dan mulut.• Tingkatkan ventilasi udara.• Selalu mencuci tangan usai beraktivitas.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
"Satu kena, sebar ke tiga, tiga kena sebar ke tiga lagi, artinya cepat sekali , satu kali tiga kali tiga," ujar JK di Istana Wakil Presiden, Jakarta Pusat, Kamis (12/3).
Apalagi WHO juga sudah menaikkan status penyebaran virus ini ke level pandemi. Pandemi juga memiliki level yang lebih tinggi dibanding epidemi atau keadaan ketika suatu penyakit menyebar dengan cepat di antara banyak orang dan dalam jumlah lebih banyak dibanding yang normal terjadi. JK menilai virus ini sudah menjadi musuh yang tak terlihat.
"Ini sudah begitu urgen, ini musuh yang tak kelihatan dan bahaya yang tidak ketahuan," wanti JK.
Disinggung langkah preventif, JK menyinggung soal Lockdown tau mengisolir wilayah. Hal tersebut dianggap sebagai langkah cukup efektif memperlambat penyebaran virus Corona. Beberapa negara yang sudah menerapkan lockdown atau mengisolasi wilayahnya antara lain, China, Italia, hingga India. Namun harus ada kesiapan matang bila ingin menerapkan itu.
"China berhasil memperlambat meski tidak mencegah 100 persen. Lockdown itu harus sangat disiplin negara yang bisa melaksanakan itu. Indonesia kalau diinstruksikan pasti bisa. Tapi harus siap memang seperti ekonominya dan macam-macam lainnya," kata JK.
Menurut dia, saat ini tidak ada cara lain dalam menangkal penyebarannya dengan gaya hidup bersih. Khususnya, bila masyarakat berada di tempat keramaian.
"Kita harus lakukan sekarang ya tindak prefentif, dengan semua tempat keramaian bersih, kalau tidak itu bahaya," ucapnya.
Reporter: Muhammad Radityo
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Cegah Corona, Anggota Komisi X Minta Nadiem Pertimbangkan Liburkan Sekolah
5 Fakta Demam Berdarah yang Tewaskan Ratusan Orang di Indonesia
12 Pasien Dalam Pengawasan Dirawat di RSUP Sanglah, 6 Orang Negatif Corona
Tak Hanya Corona, Ridwan Kamil Ajak Warga Jawa Barat Waspadai Ancaman DBD
WHO Tetapkan Corona Pandemi, Istana Ajak Dosen Hingga Dokter Cari Antivirus