Jokowi Akan Umumkan Kelanjutan PPKM Level 4 Malam Ini
Presiden Joko Widodo (Jokowi) direncanakan akan mengumumkan keputusan pemerintah terkait kelanjutan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4, Minggu (25/7) malam. Pengumuman rencananya disampaikan sekitar pukul 18.30 WIB.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) direncanakan akan mengumumkan keputusan pemerintah terkait kelanjutan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4, Minggu (25/7) malam. Pengumuman rencananya disampaikan sekitar pukul 18.30 WIB.
"Presiden akan memberikan statement habis magrib," kata sumber merdeka.com, Minggu (25/7).
-
Apa yang dibahas Jokowi saat memanggil dua menteri PKB itu? Menurut dia, Jokowi memuji raihan suara PKB dalam Pileg 2024."Kalau yang kita baca ya, pujian presiden terhadap pencapaian PKB dan juga ucapan kekaguman kepada ketua umum kami, Gus Muhaimin, karena dalam situasi pileg PKB justru mengalami kenaikan yang signifikan," kata Maman di gedung DPR, Senayan, Jakarta Senin (18/3).
-
Apa tanggapan Jokowi soal rencana Prabowo menambah jumlah Kementerian? Jokowi mengaku tak memberi masukan kepada Prabowo soal penambahan kementerian.
-
Kapan Jokowi memanggil dua menteri PKB tersebut? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Apa alasan Jokowi memberi pangkat Jenderal Kehormatan kepada Prabowo? Jokowi mengatakan Prabowo telah memberikan kontribusi luar biasa bagi kemajuan TNI dan negara.
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
-
Siapa yang menyatakan bahwa Jokowi memuji pencapaian PKB? Wakil Sekretaris Dewan Syura DPP PKB Maman Imanul Haq mengungkap isi pertemuan Jokowi dan dua menteri PKB itu.
Sementara itu, pemerintah bersama dengan kepala daerah akan kembali melakukan rapat koordinasi terkait dengan Pembatasan Pemberlakuan Kegiatan Masyarakat (PPKM ) sore ini. Rapat dilakukan untuk mengevaluasi apakah nantinya PPKM akan diperpanjang atau tidak.
"Nanti juga kita akan rapat jam 4 (sore) untuk menentukan diperpanjang atau tidak," kata Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, dalam diskusi Peranan Perbankan dalam Memajukan UMKM, Minggu (25/7).
Ganjar mengatakan, upaya penanganan Covid-19, utamanya PPKM Darurat, menjadi perhatian khusus pemerintah pusat. Alasannya, kebijakan ini menjadi bagian dari upaya untuk menekan laju kasus aktif harian Covid-19 di daerah-daerah.
Seriusnya pemerintah bisa dilihat dari Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi yang juga sebagai Koordinator PPKM Darurat yang terus mengagendakan rapat. Dalam satu hari rapat bisa mencapai tiga kali.
"Kami (kepala daerah) sekarang sudah menjadi stafnya Menko Marves, karena sehari rapatnya tiga kali, persis minum obat," tandasnya.
Baca juga:
Sandiaga Uno Beri Beasiswa ke Anak PKL Rp500.000 per Bulan, Begini Cara Dapatnya
Mulai Pukul 18.00 WIB, 27 Exit Tol di Jateng Tak Lagi Disekat
Sore Ini, Pemerintah dan Kepala Daerah Bakal Bahas Perpanjangan PPKM
Cerita Ganjar Pranowo Dimarahi Pengusaha Selama Satu Jam
Mulai Besok, Makassar dan Toraja Terapkan PPKM Level 4
Menag Terbitkan Edaran Penerapan Prokes 5M dan Giat Keagamaan Pada Wilayah PPKM