Jusuf Kalla Tukar Kursi dengan Ma'ruf Amin, Simbol Peralihan Kekuasaan
Di awal, JK duduk di sisi kanan dari Ma'ruf. Usai menandatangani berita acara pelantikan dan membacakan sumpah jabatan, posisi pun berubah. Keduanya saling bertukar posisi. Ini menjadi simbol bahwa JK sudah resmi purna tugas. Digantikan oleh Ma'ruf Amin yang masih menjabat sebagai Ketua MUI.
Joko Widodo atau Jokowi bersama Ma'ruf Amin telah resmi menjabat Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024. Dalam pelantikan kali ini, prosesi tukar duduk hanya dilakukan antara wakil presiden Jusuf Kalla kepada Wakil Presiden terpilih Ma'ruf Amin.
Di awal, JK duduk di sisi kanan dari Ma'ruf. Usai menandatangani berita acara pelantikan dan membacakan sumpah jabatan, posisi pun berubah. Keduanya saling bertukar posisi.
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Kenapa Ridwan Kamil menemui Jusuf Kalla? “Beliau kan orang pintar ya dan penuh dengan pengalaman, arif, bijaksana. Sehingga saya perlu mendapatkan arahan, wejangannya dari beliau,” sambungnya.
-
Kapan Wapres Ma'ruf menjadi Plt Presiden? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 12 tahun 2024 tentang penugasan Wakil Presiden untuk melaksanakan tugas presiden hingga 6 Maret 2024.
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Siapa yang menunjuk Wapres Ma'ruf sebagai Plt Presiden? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 12 tahun 2024 tentang penugasan Wakil Presiden untuk melaksanakan tugas presiden hingga 6 Maret 2024.
-
Siapa yang meminta tanda tangan Presiden Jokowi? Pasangan artis Vino G Bastian dan Marsha Timothy kerap disebut sebagai orang tua idaman. Pasalnya demi impian sang anak, Jizzy Pearl Bastian, pasangan orang tua ini rela melakukan segala cara.
Ini menjadi simbol bahwa JK sudah resmi purna tugas. Digantikan oleh Ma'ruf Amin yang masih menjabat sebagai Ketua MUI.
"Dan kita baru saja menyaksikan juga, peralihan kekuasaan secara simbolik dengan pertukaran kursi wakil presiden," kata Ketua MPR RI Bambang Soesatyo di Gedung Nusantara, kompleks DPR/MPR, Jakarta, Minggu (20/10).
Dengan ini, Jokowi-Ma'ruf telah resmi dilantik. "Mulai saat ini, saudara Ir. H. Joko Widodo dan saudara Prof. DR. K.H. Ma'ruf Amin adalah Presiden Republik Indonesia dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2019-2024," ucapnya.
Reporter: Putu Merta Surya Putra
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Jokowi: Eselonisasi Harus Disederhanakan Menjadi 2 Level Saja
Presiden Jokowi Akan Prioritaskan Lima Hal Ini Dalam Periode Kedua Kepemimpinan
Jokowi yang Tak Ingin Monoton dan Berorientasi Hasil Bukan Proses
Jokowi: Layarku Sudah Terkembang, Kemudiku Sudah Terpasang
Jokowi ke Calon Menteri: Bagi yang Tidak Serius, Pasti Saya Copot