Kisah sukses Komar bisnis jamur tiram beromzet Rp 100 juta
Komar juga berhasil mengurangi angka pengangguran di wilayahnya.
Pemuda di Desa Gondang, Kecamatan Plosoklaten, Kabupaten Kediri, sukses mengembangkan bisnis jamur serta tempat pembibitan beromzet Rp 100 juta setahun.
Dialah Komarudin, keahliannya membuat bag lock atau tempat pembibitan serta budidaya jamur tiram, telah membawanya menjadi wiraswasta handal.
Komar sudah menekuni usaha tersebut selama sepuluh tahun. awalnya memang agak seret, tetapi dengan keuletan dan ketekunan akhirnya membuahkan hasil.
"Harapan saya usaha yang saya miliki bisa menginspirasi sejumlah pemuda untuk giat berkarya dan berwiraswasta," kata Komar, sapaan akrab Komarudin di Kediri, Sabtu (16/5)
Selain mendatangkan rupiah yang enggak sedikit, bisnisnya juga terbukti bisa mengurangi pengangguran. Dari satu karyawan, Komaruddin kini telah memiliki 10 karyawan.
"Dengan begitu paling tidak bisa mengurangi angka pengangguran di lingkungan sekitar saya," ucapnya bangga.
Baca juga:
Kisah kakek nenek tak pernah menyerah berjuang demi sesuap nasi
Habibie Afsyah: Punya mimpi memiliki perusahaan besar
Dari kursi roda, pria ini bisa hasilkan jutaan rupiah
Tekat keras anak relawan asal Banten ikuti olimpiade MIPA
Kisah Tumirah, nenek 109 tahun pedagang kacang di Stasiun Tugu Yogya
-
Dimana letak makam Syekh Wasil yang menjadi tempat ziarah di Kediri? Hingga kini, makam Mbah Wasil masih menjadi jujukan masyarakat untuk berziarah. Letak makam di pusat Kota Kediri ini turut membuat perekonomian warga sekitar tumbuh berkembang.
-
Apa yang menjadi ciri khas Gereja Merah Kediri? Gaya arsitektur gereja ini adalah Neo Gotik dengan denah persegi berukuran 30,75 x 10,6 meter Bangunan yang menghadap ke timur ini terkesan ramping, sementara tingginya memberikan kesan memukau. Gereja Merah terdiri dari lima ruangan yang melayani berbagai fungsi. Mulai ruang informasi, ruang utama, balkon, ruang konsistori, dan menara, serta sebuah ruang bawah tanah yang saat ini sudah ditutup.(Foto: Kemdikbud RI)
-
Dimana kamu bisa melihat pemandangan indah di Kediri? Gunung Kelud merupakan destinasi wisata di Kediri nomor dua yang wajib untuk Anda kunjungi. Pemandangan indah dari gunung ini tersaji sejauh mata memandang.
-
Bagaimana Syekh Wasil mendekati masyarakat dalam penyebaran Islam di Kediri? Saat pertama kali datang ke Kediri, Syekh Wasil tidak secara langsung menyebarkan Islam ke masyarakat. Ia menggunakan pendekatan tertentu, yakni memulai dakwahnya dengan mendekati para raja yang saat itu berada dalam masa pemerintahan Prabu Sri Aji Jayabaya.
-
Kenapa KEK Singhasari penting? KEK Singhasari berkonsentrasi pada platform ekonomi digital untuk bersinergi dengan perkembangan antara bisnis pariwisata dan ekonomi digital.
-
Apa yang diresmikan oleh Pj Wali Kota Kediri? Pj Wali Kota Kediri Zanariah meresmikan pembangunan pengembangan Pasar Grosir Buah dan Sayur Kota Kediri, sekaligus launching Serbu Pasar Kota Kediri, Sabtu (29/6).