Mahasiswa UI kirim surat berisi empat tuntutan ke Jokowi
Mereka meminta Presiden Jokowi tidak membiarkan kemelut hukum di Indonesia terus berjalan.
Sejumlah mahasiswa dan pendidik Universitas Indonesia hari ini menggelar aksi unjuk rasa di Kampus Salemba, Jakarta Pusat. Mereka mengusung sejumlah aspirasi dan mengirimkan surat buat Presiden Joko Widodo.
Dalam surat itu mereka mengutarakan rasa keprihatinan mendalam terhadap kondisi Indonesia akhir-akhir ini. Mereka mengkritik sikap Jokowi seolah membiarkan kemelut di bidang hukum terus terjadi.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Siapa yang mengunjungi Presiden Jokowi di Indonesia? Presiden Jokowi menerima kunjungan kenegaraan dari pemimpin Gereja Katolik sekaligus Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 4 September 2024.
-
Kapan Pasar Jongke diresmikan oleh Presiden Jokowi? Pada Sabtu (27/7), Presiden Jokowi meresmikan Pasar Jongke yang berada di Laweyan, Kota Surakarta.
-
Apa yang dilakukan Presiden Jokowi pada hari Jumat, 8 Desember? Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima surat kepercayaan dari 10 duta besar luar biasa dan berkuasa penuh (LBBP) negara-negara sahabat.
-
Bagaimana Presiden Jokowi saat ini? Presiden Jokowi fokus bekerja untuk menuntaskan agenda pemerintahan dan pembangunan sampai akhir masa jabaotan 20 Oktober 2024," kata Ari kepada wartawan, Senin (25/3).
"Dalam kaitan inilah, kami segenap civitas akademika Universitas Indonesia ingin mengajak Bapak Presiden untuk bersama-sama mencermati dengan serius apa yang tengah terjadi dalam kehidupan bangsa Indonesia akhir-akhir ini. Serangkaian kemelut hukum dan politik akhir-akhir ini yang tentu Bapak sangat memahaminya, telah menumbuhkan rasa prihatin kami yang mendalam," tulis mahasiswa UI dalam surat buat Presiden Jokowi, Jumat (20/3).
Mereka pun merumuskan empat tuntutan kepada Presiden Jokowi atas situasi saat ini.
"Perkuat KPK. Lakukan reformasi total POLRI dan Lembaga Peradilan segera. Bersihkan Demokrasi dari Oligarki. Turunkan harga barang pokok yang menjadi kebutuhan rakyat banyak dengan memberantas seluruh mafia," lanjut para mahasiswa.
Baca juga:
Ini pantun pedas Butet untuk para siluman & pejabat korup
Mahasiswa UI ingatlah Pahlawan Ampera Arief Rahman Hakim
Ini bocah yang terpisah dari ibunya gara-gara berebut buku Jokowi
Gaya Jokowi pakai udeng hadiri upacara Tawur Kesanga di Prambanan
Abraham Samad ikut ratusan mahasiswa UI ultimatum Presiden Jokowi
Presiden Jokowi dijadwalkan jadi pembicara di KTT Asia Afrika