Menko Muhadjir Akan Salat Idulfitri Bersama Wapres Ma'ruf Amin di Masjid Istiqlal
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy berencana melakukan salat Idulfitri di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat.
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy berencana melakukan salat Idulfitri di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. Rencananya Muhadjir akan salat bersama Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
"Insyaallah (akan salat Id di Istiqlal)," kata Muhadjir kepada merdeka.com, Minggu (1/5).
-
Kenapa Ma'ruf Amin hadir di muktamar PKB? Diketahui, Ma'ruf Amin kembali dipercaya menjabat Ketua Dewan Syuro DPP PKB berdasarkan hasilMuktamar ke-VI yang digelar di Nusa Dua Bali, Minggu (25/8) lalu.
-
Kapan Wapres Ma'ruf menjadi Plt Presiden? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 12 tahun 2024 tentang penugasan Wakil Presiden untuk melaksanakan tugas presiden hingga 6 Maret 2024.
-
Kapan Ma'ruf Amin datang ke kantor DPP PKB? Berdasarkan pantauan merdeka.com, Ma'ruf datang sekira 15.46 WIB.
-
Kapan Ganjar-Mahfud berangkat ke MK? Pasangan nomor urut 03, Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghadiri sidang putusan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari ini, Senin, (22/4).
-
Siapa yang bertemu dengan Wapres Maruf Amin? Wapres Ma'ruf Amin sempat bertemu dengan Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik, Choi Siwon yang menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit usai acara ASEAN Business Awards (ABA) di Jakarta.
-
Apa yang diklaim oleh kubu Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud dalam sidang sengketa Pilpres 2024 di MK? Diketahui pada permohonan para pemohon, kubu Anies-Muhaimin dan kubu Ganjar-Mahfud kompak mendalilkan pemungutan suara ulang dengan mendiskualifikasi Prabowo-Gibran.
Untuk diketahui Wakil Presiden Ma'ruf Amin berencana salat Idulfitri di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. Setelah itu, dia akan mudik ke kampung halamannya di Banten.
"Saya sendiri mungkin saya akan salat di Jakarta. Mungkin saya di Istiqlal" kata Ma'ruf Amin seperti dalam rekaman video dari Sekretariat Wakil Presiden, Selasa (26/4).
Ma'ruf menyebut, lokasi mudiknya sangat dekat dari Jakarta. Karena jarak yang dekat, ia bisa mudik sampai dua kali dalam sebulan.
"Kalau mudiknya saya tidak jauh, saya kan mudik dekat sekali di Banten situ, satu setengah jam. Jadi mudik buat saya itu satu bulan bisa dua kali, jadi karena memang dekat," jelasnya.
Baca juga:
Haedar Nashir Beri Pesan Idulfitri: Perkaya Toleransi dan Ukhuwah Seluruh Umat
Warga Desa Suger di Jember Rayakan Idulfitri Hari Ini
Takbir Keliling Dilarang di Kota Kediri
Jemaah Naqsabandiyah di Padang Sudah Rayakan Idulfitri
Kemenaker Klaim Sudah Selesaikan 1.620 Laporan Masalah THR
Diundang Kemenag, PP Muhammadiyah Hadiri Sidang Isbat Lebaran 2022
Arab Saudi Tetapkan Idulfitri pada 2 Mei
Polda Metro Jaya Imbau Warga Tak Gelar Takbir Keliling