Pelaku Tendang Sesajen di Gunung Semeru Ditangkap Polisi
HF, pria yang menendang dan membuang sesajen di Gunung Semeru berhasil diamankan kepolisian di sebuah rumah Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Kamis (13/1) malam. Penangkapan terhadap HF ini dipimpin personel dari Polda Jawa Timur.
HF, pria yang menendang dan membuang sesajen di Gunung Semeru berhasil diamankan kepolisian di sebuah rumah Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Kamis (13/1) malam. Penangkapan terhadap pelaku ini dipimpin personel dari Polda Jawa Timur.
Kabid Humas Polda DIY Kombes Pol Yuliyanto membenarkan penangkapan HF. Menurutnya Polda DIY hanya mem-backup personel dari Polda Jawa Timur.
-
Apa yang terjadi pada Gunung Semeru? Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur (Jatim), kembali erupsi disertai dengan letusan abu vulkanik.
-
Kapan Gunung Semeru meletus? Gunung Semeru terus bergejolak dalam beberapa pekan terakhir. Terbaru gunung tertinggi di Pulau Jawa itu kembali erupsi pada Minggu (31/12) dini hari. Letusannya disertai lontaran abu yang mengarah ke arah selatan dan barat daya.
-
Bagaimana tinggi kolom letusan Gunung Semeru? Tinggi Letusan Menurutnya, tinggi kolom letusan teramati sekitar 800 meter di atas puncak Semeru atau sekitar 4..476 meter di atas permukaan laut.
-
Mengapa Sarisa Merapi dibentuk? Melimpahnya buah salak menggerakkan Kelompok Wanita Tani Kemiri Edum untuk mendirikan sebuah UMKM bernama Sarisa Merapi di Dusun Kemiri, Desa Purwobinangun, Kecamatan Pakem.
-
Kapan Gunung Semeru erupsi? "Terjadi erupsi Gunung Semeru pada hari Senin, 6 Mei 2024 pukul 05.43 WIB dengan tinggi kolom letusan teramati sekitar 700 meter di atas puncak atau sekitar 4.376 mdpl," kata Petugas Pos Pengamatan Gunung Semeru Mukdas Sofian, Senin (6/5).
Yuliyanto menuturkan bahwa HF sempat diamankan di Mapolsek Banguntapan untuk diinterogasi awal. Setelahnya kemudian HF dibawa ke Mapolda Jawa Timur untuk pemeriksaan selanjutnya.
"Bersama-sama personel Polda Jatim dibawa ke Polsek Banguntapan untuk interogasi awal. Kemudian dibawa ke Polda DIY dalam kondisi aman," ungkap Yuliyanto, Jumat (14/1).
Yuliyanto menjabarkan bahwa saat diamankan tidak ada perlawanan dari HF.
"Pada saat diamankan tidak ada perlawanan dari yang bersangkutan," tegas Yuliyanto.
Baca juga:
Pelaku Tendang Sesajen Ditangkap, Bupati Lumajang Ingin Ketemu Langsung
HF, Pria Penendang Sesajen di Gunung Semeru Pernah Tinggal di Bantul
Polda Jatim Temui Keluarga Penendang Sesajen di Gunung Semeru
Videonya Tendang Sajen Sedekah Desa di Lereng Semeru Viral, Begini Nasib Pelaku
Polisi Kantongi Identitas Pelaku Tendang Sesajen di Gunung Semeru, Diburu 2 Polres
Bupati Thoriq Minta Pelaku Intoleran Ditangkap Agar Tak Ganggu Kerukunan