Perwira di Lemdikpol pukul tujuh anggotanya pakai helm baja
Kapusdikmin Lemdikpol pukul tujuh anggotanya pakai helm baja. Peristiwa itu bermula saat mobil ditumpangi Ekotrio Budhiniar berpapasan dengan mobil boks yang mengantar makanan untuk siswa di gerbang Pusdikmin. Kedua kendaraan sama-sama berhenti dan tidak bisa lewat karena jalanan sempit.
Kepala Pusat Pendidikan Administrasi (Kapusdikmin) Lembaga Pendidikan Polri (Lemdikpol) Kombes Ekotrio Budhiniar diduga menganiaya tujuh anggotanya menggunakan helm baja. Penganiayaan tersebut diduga terjadi di Pusdikmin Lemdikpol, Gedebage, Bandung, Jawa Barat, Selasa (26/6) pagi.
Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Mohammad Iqbal mengatakan, peristiwa itu bermula saat mobil ditumpangi Ekotrio Budhiniar berpapasan dengan mobil boks yang mengantar makanan untuk siswa di gerbang Pusdikmin. Kedua kendaraan sama-sama berhenti dan tidak bisa lewat karena jalanan sempit.
-
Kapan Polri mengatur pangkat polisi? Hal itu sesuai dengan peraturan Kapolri Nomor 3 Tahun 2016 tentang Administrasi Kepangkatan Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.
-
Bagaimana Polri meningkatkan kepercayaan publik? Sebelumya Kadiv Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho mengatakan, bahwa kepercayaan publik terhadap Polri meningkat karena transformasi Polri melalui program Presisi (prediktif, responsibilitas dan transparansi berkeadilan) yang digagas oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
-
Bagaimana tanggapan Polri terkait kasus Aiman Witjaksono? "Nanti kita konfirmasi dengan Polda Metro, yang jelas bahwa setiap perbuatan harus dipertanggungjawabkan, sehingga prosedur hukum juga berjalan," kata Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho di Bareskrim Polri, Selasa (5/12).
-
Apa langkah konkret yang dilakukan Polri untuk mendukung Kementan? Sebagai langkah nyata, Kapolri mengatakan saat ini sedang dilakukan pengolahan lahan di berbagai daerah khusus tanaman jagung. Contoh, Jajaran Polda Yogyakarta sudah menyiapkan lahan 100 hektare untuk mensupport peningkatan produksi jagung. "Di Yogyakarta kemarin pak Kapolda akan memberikan lahan 100 hektare untuk mensupport apa yang menjadi kebijakan presiden yang secara teknis dijalankan pak Mentan," katanya.
-
Siapa yang memberikan apresiasi kepada Polri? Mahasiswa Apresiasi Polri atas hasil survei Litbang Kompas baru-baru ini.
-
Bagaimana Kementan dan Polri berkolaborasi untuk mendukung swasembada pangan? Kapolri menambahkan bahwa pihaknya siap mem backup dan mendukung berbagai kegiatan Kementan melalui pengerahan para Kapolda, Kapolres hingga anggota babinkamtibmas yang tersebar di seluruh Indonesia. "Kami memiliki Personil-personil yang bisa digunakan seperti Kapolda dan Gubernur, Kapolres bersama Bupati dan ada babinkamtibmas maupun Brimob yang sudah menggarap tanaman jagung. Oleh karena itu, Pak Presiden berpesan kita harus kerja keras betul menghadapi situasi ini agar masalah pangan ini bisa kita pecahkan bersama," katanya.
"Kemudian anggota yang lain segera perintahkan mobil boks pengantar makan untuk siswa agar mundur memberi jalan kepada kendaraan Kapusdikmin," ujar Iqbal saat dikonfirmasi, Jakarta, Selasa (26/6).
Namun pada saat itu, Ekotrio Budhiniar, turun dari mobil sambil marah-marah dan memukuli anggota yang berjaga menggunakan helm baja di pos piket. Dia juga memanggil anggota piket yang lain untuk berkumpul.
"Setelah semua anggota piket terkumpul, kemudian oleh Kapusdikmin langsung dihantam pakai helm baja bergantian di kepala," katanya.
Ketujuh anggota Polri tersebut mengalami luka di kepala akibat pemukulan tersebut. Kasus ini masih diselidiki.
"Kronologi sementara dari hasil pemeriksaan saksi-saksi seperti itu," kata Iqbal.
Reporter: Nafiysul Qodar
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
8 Pasukan polisi paling brutal karena lakukan penyiksaan terhadap warga
Gagal ambil keputusan, karier eks Kapolres Banggai di Polri terancam
Polri copot Kapolres Banggai akibat tak cermat ambil keputusan soal eksekusi lahan
Arogansi eks Kapolres Banggai coreng kemesraan Kapolri dengan tokoh agama
Buntut bubarkan pengajian, eks Kapolres Banggai terancam turun jabatan & masuk bui
Polisi bubarkan pengajian ibu-ibu, Kapolres Banggai dicopot
Soal pembubaran pengajian di Banggai, Polda Sulteng klaim sesuai prosedur