Sandiaga Soal PMP Akan dihidupkan Lagi: Sangat Setuju Banget
Sandiaga berharap, bila PMP jadi kembali dihadirkan di kurikulum pembelajaran sekolah, generasi kekinian dapat mendalami dengan seksama. Jangan sampai, majunya era globalisasi, membuat nilai Pancasila di benak penerus bangsa luntur.
Calon Wakil Presiden nomor urut 02, Sandiaga Uno menyambut antusias wacana pemerintah mengembalikan mata pelajaran Pendidikan Moral Pancasila (PMP). Sandiaga berpandangan, PMP memiliki semangat dan nilai luhur Pancasila bila kembali mejadi kurikilum pembelajaran di sekolah.
"Sangat setuju banget," seru Sandiaga di Senopati, Jakarta Selatan, Rabu (28/11).
-
Kapan Sandiaga Uno menyampaikan pesan ini kepada para calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
-
Di mana Sandiaga Uno kuliah dulu? Beginilah potret lawas Sandiaga Uno saat masih mengenyam pendidikan di Amerika.
-
Apa pesan Sandiaga Uno untuk para calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
-
Kenapa Sandiaga bilang bahwa Ganjar mirip Jokowi? “Saya justru melihatnya dari sisi positif dan karena Pak Ganjar ini kan adalah sosok pemimpin yang paling mirip sama Pak Jokowi dari segi pendekatan yang sangat dekat dengan rakyat, blusukan, sat set, cepat geraknya. Saya menyebutnya (Ganjar sebagai) Jokowi 3.0. Pak Ganjar ini adalah versi Pak Jokowi 2024,” tuturnya.
-
Siapa yang dibantu Sandiaga Uno di Pancoran? Sandiaga menyasar warga dan juga sekaligus merangkul lansia untuk budidaya lele.
-
Apa yang dibahas Anies Baswedan dan Sandiaga Uno? Menarik ya karena waktu kami sempat bermitra didukung partai Gerindra dan PKS saat itu, kita pernah berdiskusi tentang mendirikan partai,
Ia bercerita di zamannya bersekolah dulu sempat mendapat pelajaran PMP. Menurut dia, PMP memberi banyak nilai luhur kebangsaan.
"Saya dulu ikut PMP malah dulu ada P4 di zaman saya begitu, kita pendalaman Pancasila karena nilai-nilai luhur bangsa," jelas dia.
Sandiaga berharap, bila PMP jadi kembali dihadirkan di kurikulum pembelajaran sekolah, generasi kekinian dapat mendalami dengan seksama. Jangan sampai, majunya era globalisasi, membuat nilai Pancasila di benak penerus bangsa luntur.
"Jadi jangan sampai anak-anak generasi zaman now ini luput dari nilai-nilai luhur mereka," tutur Sandiaga.
Reporter: Muhammad Radityo
Sumber : Liputan6.com
Baca juga:
Wapres JK Minta Kemendikbud Matangkan Wacana Hidupkan Kembali PMP
Fahri Hamzah Nilai Rencana Menghidupkan PMP Bentuk Kegamangan Pemerintah
Ketua MPR Dukung Pelajaran PMP Dihidupkan, Metode Disesuaikan Perkembangan Zaman
Tangkal Isu PKI, Kemendikbud Akan Hidupkan Kembali Pelajaran PMP
Guru Honorer Tak Lolos Ujian ASN Rencananya akan Digaji Sesuai UMR
Kemendikbud Bakal Terapkan Sistem Zonasi Agar Sebaran Guru Merata