Satu Keluarga Tewas Tertimbun Longsor di Tapanuli Tengah
Ketiga korban yang meninggal dunia itu terdiri dari seorang ibu dan kedua anaknya.
Tiga orang ditemukan meninggal dunia usai tertimbun tanah longsor di Desa Siherbangan, Kecamatan Barus Utara, Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, Sabtu (12/11). Banjir dan tanah longsor telah menerjang kawasan tersebut sejak Jumat (11/11).
Ketiga korban yang meninggal dunia itu terdiri dari seorang ibu dan kedua anaknya. Mereka sempat dinyatakan hilang sebelum tim SAR gabungan berhasil menemukan ketiganya.
-
Di mana saja bencana tanah longsor terjadi di Jawa Tengah? Cuaca ekstrem dalam beberapa hari belakangan membuat sejumlah daerah di Provinsi Jawa Tengah dilanda bencana longsor dan tanah bergerak. Salah satu bencana longsor itu terjadi di Desa Tundagan, Kecamatan Watukumpul, Kabupaten Pemalang, pada Minggu (3/3) petang. Bencana longsor juga terjadi di Dukuh Secang, Desa Jetis, Kecamatan Sambirejo, Sragen.
-
Mengapa tanah longsor terjadi? Selain itu, waspada juga jika halaman atau lantai pada rumah tiba-tiba ambles, adanya tanah yang runtuh dalam jumlah yang besar, serta munculnya mata air secara tiba-tiba.
-
Kapan tanah longsor terjadi di Banjar Dinas Ngis Kaler? Tanah longsor menimpa sebuah rumah di Banjar Dinas Ngis Kaler, Desa Tribuana, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Bali, pada Jumat (7/7) pagi.
-
Kapan tebing tol di Bintaro longsor? Lurah Bintaro Riza Fauzi mengatakan, longsoran dinding pembatas tol setinggi enam meter tersebut terjadi pada pukul 13.25 WIB saat hujan deras mengguyur Jakarta.
-
Dimana tanah longsor terjadi di Kabupaten Karangasem? Tanah longsor menimpa sebuah rumah di Banjar Dinas Ngis Kaler, Desa Tribuana, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Bali, pada Jumat (7/7) pagi.
-
Kapan banjir dan longsor terjadi di Pesisir Selatan? Untuk diketahui 9 dari 19 Kabupaten dan Kota di Sumatera Barat (Sumbar) terendam banjir akibat tingginya intensitas hujan yang menguyur wilayah tersebut pada Kamis, (7/3).
"Tim SAR Gabungan berhasil menemukan dan mengevakuasi tiga korban dalam keadaan meninggal dunia," ujar Danpos SAR Sibolga melalui Humas Basarnas Nias Asanimu Waruwu.
Asanimu menjelaskan, ketiga korban tersebut berinisial KS, MS, dan TS. Saat ini jasad seluruh korban telah dibawa ke rumah sakit.
"Akan diserahkan kepada pihak keluarganya untuk dikebumikan," katanya.
Dalam proses pencarian itu sebanyak seratusan personel gabungan diturunkan. Usai ditemukan proses pencarian pun resmi dihentikan.
(mdk/tin)