VIDEO: Jenderal Tito Singgung Janji Paslon Pilkada "Mantap, Kau Langsung Didemo Rakyat"
Mendagri Tito kemudian menyinggung ketidak harmonisan antara Gubernur dengan Wali Kota dan Bupati karena unsur politis
Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian hadir dalam Rakornas Kesiapsiagaan & Kelancaran Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, Rabu (13/11). Beberapa janji politik yang disebutnya, seperti membuat padi menjadi beras hingga janji menaikkan ekonomi mikro dan makro agar inflasi naik.
Mendagri Tito kemudian menyinggung ketidak harmonisan antara Gubernur dengan Wali Kota dan Bupati karena unsur politis. Tito mengatakan, terkadang Gubenur dan Wali Kota atau Bupati saling mengunci.
- VIDEO: Tito Blak-blakan Banyak KPUD & Bawaslu Daerah Tak Netral: TNI - Polri Ketumpahan Cuci Piringnya
- VIDEO: Hasto Sengit Usai Yasonna PDIP Dicopot dari Menteri, Ketus Jawab Isu Jokowi ke Golkar
- VIDEO: Tito Depan Kepala Daerah, Banyak Wakil Senang Kalau Ketuanya Ditangkap
- VIDEO: Mendagri Tito Tegaskan Gubernur Jakarta Tetap Dipilih Rakyat Bukan Presiden, DPR Meriah
"Jadi kalau Gubernur sentimen dengan Wali Kota atau Bupati, anggarannya dipersulit. Nanti yang disalahin Bupatinya, tak bisa koordinasi dengan Gubernur. Apalagi kalau Bupatinya mau jadi Gubernur, saingan sama Gubernur," kata Tito.