VIDEO: Pecah Cak Imin Soal Anggaran Kementerian "Menko Airlangga Cari Uang, Saya yang Habiskan"
Cak Imin mengatakan banyaknya pengeluaran di Kementerian Pemerdayaaan Masyarakat.
Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar hadir dalam Rapat Koordinasi Nasional Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah di Sentul, Jawa Barat, Kamis (7/11). Dalam rapat tersebut, Muhaimin atau biasa disapa Cak Imin mengatakan banyaknya pengeluaran di Kementerian Pemerdayaaan Masyarakat.
Cak Imin kemudian berkelakar, jika Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto bertugas mencari uang, maka kementeriannya bagian yang menghabiskan uang.
- VIDEO: Cak Imin Umumkan Susunan Pengurus PKB, Ma'ruf Amin Ketua Dewan Syura & Ada Ketua Harian
- VIDEO: Nasib Menteri Desa Kakak Cak Imin Usai KPK 'Obok obok' Rumahnya, Gepokan Uang Tunai Disita
- VIDEO: Cak Imin Keras Sindir Tetangga Sebelah: Menyesal dan Jadi Bahaya Bangsa Kita!
- VIDEO: Cak Imin Bocorkan Bantuan untuk Ibu Hamil Rp40 Triliun, Kebanyakan Dipakai Rapat
Pernyataannya terkait dengan anggaran-anggaran untuk kepentingan Kementerian Pemberdayaan Masyarakat, mengurangi kemiskinan dan pengangguran.