Ini reaksi JK kotak kosong menang di Pilwalkot Makassar
Wakil Presiden Jusuf Kalla menanggapi fenomena Pilkada di kampung halamannya, Makassar, yang dimenangkan kotak kosong. Walaupun tidak ikut memilih, dia menunggu rekapitulasi penghitungan suara resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Wakil Presiden Jusuf Kalla menanggapi fenomena Pilkada di kampung halamannya, Makassar, yang dimenangkan kotak kosong. Walaupun tidak ikut memilih, dia menunggu rekapitulasi penghitungan suara resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU).
"Makassar kampung saya. Kita tunggu keputusan KPU. Quick count indikator, tidak menentukan hasil akhirnya KPU," kata JK di Ayana Midplaza Hotel, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat, Kamis (28/6).
-
Kapan Garuda Indonesia dijadwalkan untuk mengangkut jemaah haji kloter 15 Makassar? Ketua Komisi VIII DPR RI, Ashabul Kahfi menyorot kinerja maskapai Garuda Indonesia terkait banyaknya keberangkatan jemaah haji yang terlambat.Terbaru kelompok terbang (kloter) 15 Embarkasi Makassar yang mengalami delay atau keterlambatan hingga tujuh jam.
-
Bagaimana Golkar merespon wacana Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Golkar merespons wacana Ridwan Kamil bersedia maju di Pilkada DKI Jakarta karena berasumsi eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan tidak akan maju lagi sebagai calon gubernur. Saat itu, Anies merupakan capres yang berkontestasi di Pilpres 2024. Oleh karena itu, Golkar memberikan penugasan kepada Ridwan Kamil untuk maju di Jakarta dan Jawa Barat.
-
Kenapa Ridwan Kamil menemui Jusuf Kalla? “Beliau kan orang pintar ya dan penuh dengan pengalaman, arif, bijaksana. Sehingga saya perlu mendapatkan arahan, wejangannya dari beliau,” sambungnya.
-
Kapan AMA Malang melakukan silaturahmi dengan PJ Walikota Malang? Pada tanggal 11 Januari 2024, jajaran pengurus AMA Malang melakukan silaturahmi ke kantor Walikota Malang untuk bertemu dengan Pejabat Juru Bicara (PJ) Walikota yang baru, yaitu Bapak Dr. Ir. Wahyu Hidayat, M.M.
-
Kapan Jalur Lingkar Barat Purwakarta dibangun? Sebelum dibangun jalan lingkar pada 2013, Kecamatan Sukasari yang berada paling ujung di Kabupaten Purwakarta aksesnya tidak layak.
-
Kapan Wibowo Wirjodiprodjo meninggal? Di akhir hidupnya, Ari dan Ira Wibowo menceritakan bahwa sang ayah pergi dengan tenang, tanpa rasa sakit, dan dikelilingi oleh keluarga tercinta.
Diketahui berdasarkan hitung cepat sejumlah lembaga survei, pasangan Munafri Arifuddin-Andi Rahmatika Dewi (Appi-Cicu) kalah dari kotak kosong dalam pemilihan wali kota Makassar. Pj Gubernur Sulawesi Selatan, Soemarsono membenarkan hal tersebut namun harus tetap menunggu hasil resmi KPU.
"Iya benar (kotak kosong unggul). Makassar saya kira hampir dipastikan kolom kosong menang. Cuma angka pastinya harus masih nunggu KPU. Di atas 50 persen, ini atas dasar hitung cepat," ucap Soemarsono, saat dikonfirmasi, Rabu (27/6).
Dia menuturkan, jika hasilnya kotak kosong resmi memenangkan Pemilu, maka Pilkada akan diulang.
Baca juga:
Pj Gubernur Sulsel tegur Danny Pomanto yang euforia saat kotak kosong unggul
Fahri Hamzah sebut elit Makassar dipermalukan rakyat
NasDem sebut kemenangan kotak kosong di Makassar jadi tamparan bagi Parpol
Pj Gubernur Sulsel: Pilwalkot Makassar hampir dipastikan kolom kosong menang
Jika kotak kosong menang, Makassar gelar Pilwalkot tahun 2020
Data masuk 60 persen Pilwalkot Makassar: Munafri-Andi kalah lawan kotak kosong