OSO Temui Presiden Jokowi di Istana, Bahas Apa?
OSO menyebut, keduanya memang sudah janjian untuk bertemu.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang (OSO) di Istana Negara, Jakarta. OSO menyebut, keduanya memang sudah janjian untuk bertemu.
"Hah? Enggak ada. enggak dalam rangka apa-apa, Silaturahmi saja. Enggak, sudah memang janjian mau ketemu," kata Jokowi di Kompleks Istana Negara, Jakarta, Rabu (15/3).
-
Siapa yang menggugat Presiden Jokowi? Gugatan itu dilayangkan Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) melayangkan gugatan terhadap Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).
-
Siapa yang mengunjungi Presiden Jokowi di Indonesia? Presiden Jokowi menerima kunjungan kenegaraan dari pemimpin Gereja Katolik sekaligus Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu, 4 September 2024.
-
Siapa yang meminta tanda tangan Presiden Jokowi? Pasangan artis Vino G Bastian dan Marsha Timothy kerap disebut sebagai orang tua idaman. Pasalnya demi impian sang anak, Jizzy Pearl Bastian, pasangan orang tua ini rela melakukan segala cara.
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
-
Apa yang terjadi pada sapi Presiden Jokowi di Blora? Tampak sapi tersebut mengamuk saat akan disembelih Dalam video yang diunggah akun YouTube Liputan6, tampak saat akan disembelih, muka sapi itu ditutup dengan sebuah kain. Diketahui, sapi tersebut mengamuk saat warga berupaya menjatuhkannya untuk kemudian disembelih.
-
Siapa saja yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Sejumlah petinggi PT Vale Indonesia Tbk bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (5/8) pagi. Petinggi PT Vale yang datang ke Istana di antaranya Direktur PT Vale Indonesia Febriany Eddy, Chairman Vale Base Metal Global Mark Cutifani, dan Chief Sustainable and Corp Affair Vale Base Metal Emily Olson.
OSO mengobrol dengan Jokowi selama satu jam. Dia mengaku isi pertemuan lebih banyak bercandaan.
"Enggak ada, ketawa kakak kikik, ketawa kakak kikik. Kan saya kalau ketemu presiden begitu aja. Enggak ada yang penting, enggak ada yang dibicarakan yang menyangkut masalah-masalah apalah politik kek apa, enggak," ucapnya.
"Masalah-masalah yang kebetulan sudah janji lama baru ketemu sekarang gitu," kata OSO.
Mantan Ketua DPD ini mengaku tak ada undangan khusus dari Jokowi. OSO kemudian menjawab apakah ada tawaran dalam pertemuan itu
"Oh ya ada tawaran buka puasa. mau ikut ya? Bener ya? nanti saya undang buka puasa yaa. Oke," tutup OSO.
Ikuti perkembangan terkini seputar berita Pemilu 2024 hanya di merdeka.com
(mdk/ray)