Kebiasaan Membaca Sejak Bayi Bisa Buat Anak Jadi Lebih Cerdas
Dilansir dari health24, peneliti dari Penn State University menemukan hubungan antara belajar sejak usia kecil ini dengan kesuksesan di masa mendatang. Penelitian ini bahkan mengetahui usia berapa seharusnya anak mulai belajar, yaitu dua tahun.
Banyak orang mencoba mengajari anak mereka sedari usia yang sangat dini. Sebuah penelitian terbaru ternyata menjustifikasi perilaku ini dan menyebut bahwa terdapat hubungan yang sangat besar antara belajar sejak usia dini dengan kesuksesan.
Dilansir dari health24, peneliti dari Penn State University menemukan hubungan antara belajar sejak usia kecil ini dengan kesuksesan di masa mendatang. Penelitian ini bahkan mengetahui usia berapa seharusnya anak mulai belajar, yaitu dua tahun.
-
Apa manfaat pelukan bagi kesehatan fisik anak? Dalam konteks ini, Dr. Bruce D. Perry, seorang ahli neurosains anak, mengungkapkan, "Ketika anak merasa nyaman dan aman melalui kontak fisik seperti pelukan, produksi kortisol dalam tubuhnya akan berkurang, sehingga ia lebih mampu mengatasi stres dan mengembangkan kepercayaan diri yang kuat."
-
Apa saja manfaat posyandu bagi kesehatan anak? Posyandu tidak hanya memantau tumbuh kembang anak, tetapi juga menyediakan imunisasi, meningkatkan status gizi, dan memberikan edukasi kesehatan bagi orang tua.
-
Kenapa belajar dari kesalahan penting untuk anak muda? Belajar dari kesalahan termasuk proses pendewasaan yang perlu dilakukan setiap orang. Bukan tanpa alasan, belajar dari kesalahan dapat memberikan berbagai manfaat bagi perkembangan diri, yaitu sebagai berikut:• Pengembangan Kemampuan Problem Solving: Kesalahan memberikan peluang untuk mengidentifikasi masalah dan mencari solusi. Melalui pengalaman, kita belajar untuk mengatasi kesalahan dan menemukan cara yang lebih baik untuk menangani situasi serupa di masa depan.
-
Mengapa menjaga kesehatan rambut penting untuk anak? Bagi anak-anak, rambut yang sehat sangat penting untuk meningkatkan kepercayaan diri dan kenyamanan dalam beraktivitas sehari-hari.
-
Mengapa penting menjaga kesehatan saluran cerna anak? Sederhananya, sistem saluran cerna ini memiliki peran untuk menjaga daya tahan si kecil. Yup, sekitar 70% sistem imun manusia sebenarnya berasal dari organ pencernaan, seperti usus.
-
Apa aja bahaya jajan sembarangan untuk kesehatan anak? Berikut adalah beberapa bahaya yang dapat timbul akibat kebiasaan jajan sembarangan pada anak: Keracunan Makanan, Diare, Tipes, Kekurangan Gizi, Masalah Gigi, Radang Tenggorokan, Obesitas, Kerusakan Usus, Kematian.
Dalam penelitian ini, orang tua mengisi sebuah survei mengenai berapa banyak kata yang diketahui oleh anak mereka yang berusia dua tahun. Kemudian tiga tahun kemudian peneliti kembali memeriksa data tersebut ketika sang anak sudah di TK.
Balita yang memiliki kosakata lebih banyak cenderung lebih siap dalam membaca dan mempelajari matematika saat TK. Selain itu terbukti bahwa mereka lebih bisa memberi perhatian di kelas dan berkelakuan lebih baik. Hal ini menjadi alasan mengapa mereka mendapat hasil yang lebih baik di sekolah juga.
Kosakata yang banyak ini diperoleh dari usia yang sangat dini dan interaksi dengan ayah dan ibu. Pemerolehan bahasa dan kata ini bisa dilakukan secara mudah seperti dengan melibatkan anak ketika berbicara dan membaca.
Sebuah penelitian terdahulu di University of Iowa mengetahui bahwa bayi merespons lebih baik terhadap buku bacaan dibanding pada mainan. Hal ini juga mendorong mereka untuk memperoleh lebih banyak hal dari kebiasaan tersebut.
Bayi dalam usia yang sangat kecil mungkin hanya merespons kata-katamu ketika membaca dengan kata-kata yang tak bisa dipahami. Namun ketika kata-kata ini kamu respons secara berulang dengan kata-kata maka dia akan mengalami perkembangan bahasa dari ini.
Hal yang penting dalam memperkenalkan bacaan pada anak yang baru mulai membaca adalah jenis bacaan. Anak sebaiknya diberi buku yang memiliki gambar dengan warna terang serta kalimat sederhana dibanding hanya sebuah kata.
Orang tua yang sering membaca juga perlu dilakukan agar tak hanya kosakata bayi saja yang berkembang namun juga kecintaannya terhadap buku. Pada akhirnya, hal ini mampu membantu mereka lebih lanjut dalam bersekolah.
Baca juga:
Ciptakan SDM Unggul, Pemerintah Fokus Berantas Anak Stunting
Kebiasaan Main HP Terlalu Lama Bisa Turunkan Kemampuan Akademis dan Sosial Anak
Minum ASI dari Ibu Kurang dari 9 Bulan Bisa Buat Seseorang Jadi Kidal
Alami Bullying pada Usia Kecil Bisa Buat Perkembangan Otak Terhambat
Ini Penyebab Balita di Deli Serdang Tertidur Selama Berhari-hari
Tak Perlu Panik Jika ASI Hanya Keluar Sedikit pada Minggu Awal Kelahiran