Ternyata, viagra menyimpan 13 fakta menarik ini! [Part 1]
Ketahui fakta menarik dari viagra yang jarang diketahui
Selama ini Anda mengetahui bahwa viagra bermanfaat untuk mengobati disfungsi ereksi pada pria. Namun ternyata selain manfaat tersebut, viagra juga menyimpan banyak fakta unik dibaliknya.
Berikut adalah fakta untuk tentang pil biru ini seperti dilansir dari healthmeup.com.
Ternyata, viagra menyimpan 13 fakta menarik ini! [Part 2]
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Apa yang menjadi ancaman kesehatan yang serius bagi Indonesia dan dunia terkait kusta? Penyakit kusta, meskipun termasuk penyakit tropis yang terabaikan, masih menjadi ancaman kesehatan yang signifikan di berbagai negara, termasuk Indonesia.
-
Apa yang diungkap oleh Wakil Menteri Kesehatan? Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono mengungkap saat ini 300 perundungan di sekolah spesialis kedokteran. Hasil itu berdasarkan hasil investigasi Kemenkes di Universitas Diponegoro, Universitas Airlangga, Universitas Sumatera Utara dan Universitas Sriwijaya.
-
Makanan apa yang baik buat menjaga kesehatan usus? Makanan fermentasi mengandung probiotik, yaitu bakteri baik yang memang dibutuhkan di dalam saluran cerna untuk membantu proses mencerna makanan. Jika ingin menjaga kesehatan pencernaan, jangan lupa juga untuk selalu mengonsumsi makanan tinggi serat. Bukan rahasia lagi kalau jenis makanan yang satu ini sangat penting untuk membantu kelancaran sistem pencernaan manusia.
-
Ngabuburit sehat apa yang paling banyak direkomendasikan di Kota Tangerang? Deretan Rekomendasi Tempat Ngabuburit yang Bikin Sehat di Tangerang, Salah Satunya Taman Eco Park Yuk, intip referensi spot ngabuburit sehat di Kota Tangerang. Ngabuburit menjadi momen yang menyenangkan, terlebih jika dilakukan sembari berolahraga. Di Kota Tangerang, terdapat beragam spot untuk menanti waktu berbuka yang bisa menyehatkan badan. Salah satu yang bisa dikunjungi adalah Taman Eco Park.
-
Kenapa serat penting buat kesehatan pencernaan? Serat membantu menjaga kesehatan saluran pencernaan dengan meningkatkan pergerakan usus. Konsumsi serat yang cukup dapat mencegah atau mengatasi masalah pencernaan seperti sembelit, karena serat menambah volume tinja dan mempercepat proses pengeluarannya.
Hadiah perang
Saat perang di Afganistan, para agen CIA memberikan hadiah pada informan berupa viagra. Hal ini dikarenakan selama bertugas, para informan ini tidak dapat menyenangkan istri mereka.
Mengobati jet lag
Viagra ternyata juga dapat mengobati jet lag. Sayangnya tes ini baru dilakukan pada tikus sehingga masih membutuhkan penelitian lebih lanjut.
Viagra tidak meningkatkan gairah seksual
Viagra tidak berfungsi untuk meningkatkan gairah seksual Anda, namun mengonsumsi viagra sebelum berhubungan seks dapat memperlambat enzim dalam pembuluh darah sehingga mampu meningkatkan aliran darah ke penis.
Efektivitas viagra
Viagra akan bermanfaat sekitar 80% pada pria sehat dan hanya bekerja 60% pada pria yang impoten dan menderita diabetes.
Mengobati kanker
Meskipun masih dalam tahap penelitian awal, viagra ternyata mampu digunakan untuk mengobati kanker dan mengurangi pertumbuhan tumor.
Menyelamatkan populasi harimau
Di Cina, diyakini bahwa tulang harimau mampu menyembuhkan disfungsi ereksi. Oleh karena itu semenjak ditemukannya viagra, maka viagra mampu menghentikan perburuan liar harimau.
Dapat digunakan oleh panda
Ternyata panda juga diberi viagra ketika mereka malu untuk melakukan perkawinan. Setelah diberi viagra, stamina mereka meningkat.
Baca juga:
Kenali 8 jenis perilaku seks menyimpang ini!
6 Fakta menarik tentang berhubungan seks di saat hamil
Tingkatkan gairah seksual dengan 5 kebiasaan menyenangkan ini!
5 Manuver seksi yang patut dicoba di pagi hari