Benarkah Malaysia Airlines tersedot ke dalam "lubang hitam"?
Namun ada laporan bahwa perangkat mobile orang-orang yang ada di pesawat itu masih dapat dihubungi.
Sampai sekarang, hilangnya Malaysia Airlines masih menjadi misteri karena belum ditemukan tanda-tanda keberadaan pesawat tersebut.
Dari belum ditemukannya pesawat itu, maka memunculkan banyak spekulasi yang salah satunya adalah tersedotnya pesawat ke dalam lubang hitam auronautikal atau aeronautical black hole.
Secara umum, aeronautical black hole ini adalah ilusi yang sangat membahayakan pilot selama penerbangan. Ketika masuk ke dalam aeronautical black hole, maka pilot akan merasakan sensasi yang berlawanan antara mesin pesawat dan apa yang dia lihat dengan mata.
Dalam pengertian secara umum, mengambil contoh dari pemahaman lubang hitam di angkasa luar, lubang hitam atau black hole mempunyai kemampuan untuk menyedot segala sesuatu yang berada di sekitar dan di dekatnya. Namun tidak diketahui apa yang terjadi apabila telah tersedot ke dalam lubang itu.
Dikutip dari Daily Mail (11/06), memang terjadi banyak sekali spekulasi terkait hilangnya Malaysia Airlines secara misterius itu. Seorang pakar aeronautika dari Royal Academy of Engineering bernama Stewart John memberikan komentarnya bahwa ada kemungkinan bahwa pesawat tersebut jatuh ke dalam lubang hital aeronautikal.
Namun yang menjadi pertanyaan adalah apabila benar Malaysia Airlines tersedot lubang hitam auronautikal, kenapa beberapa orang yang anggota keluarganya ikut dalam penerbangan mengatakan bahwa perangkat mobile korban masih aktif dan dapat dihubungi.
Secara logika, apabila sudah tersedot ke dalam suatu lubang hitam, maka segala jaringan dan sinyal juga akan terputus secara otomatis.
Sumber: Dailymail.co.uk, Avweb.com, Wikipedia.org, Flightglobal.com, Beforeitnews.com
Baca juga:
4 Ramalan yang muncul seputar hilangnya Malaysia Airlines
5 Hal ini kuatkan dugaan pesawat MH370 dibajak teroris
Ini wajah dua orang dengan paspor curian di Malaysia Airlines
3 Aksi raja dukun Malaysia cari pesawat Malaysia Airlines
WWF: Laut China Selatan lebih horor dari Segitiga Bermuda
-
Kapan AirAsia QZ8501 jatuh? Pada 28 Desember 2014, pesawat AirAsia QZ8501 lepas landas dari Bandara Soekarno-Hatta menuju Singapura.
-
Kapan pesawat Thai Airways 311 jatuh? Pesawat ini melakukan penerbangan pertamanya pada 2 Oktober 1987. Awalnya beroperasi dalam maskapai Kanada Wardair dengan registrasi C-FGWD, Wardair lalu diakuisisi oleh Canadian Airlines International pada tahun 1989 dan operasi mereka terkonsolidasi dan terintegrasi di bawah panji Canadian Airlines.
-
Siapa Aero Aswar? Aero Aswar bukanlah individu biasa; ia merupakan seorang atlet jet ski yang telah meraih banyak prestasi.
-
Kenapa pesawat Lion Air masuk bengkel? Pesawat memasuki bengkel atau hanggar untuk menjalani proses Maintenance, Repair, and Overhaul (MRO) karena alasan krusial yang berkaitan dengan keamanan, kinerja, dan keandalan pesawat.
-
Kapan kejadian kaca depan pesawat British Airways nomor 5390 meledak? Pada 10 Juni 1990, penerbangan British Airways nomor 5390 mengalami kejadian luar biasa yang hampir berujung fatal.
-
Ke mana Anda bisa terbang dengan Singapore Airlines? Terbang ke 32 negara dan 62 tujuan.