Deretan Foto AI Imajinasikan Kecantikan Wanita dari Berbagai Planet, Bumi Tetap Juaranya
Akun Reddit @GtaBestPlayer mencoba menggambarkan rupa-rupa perempuan dari beragam planet.
Akun Reddit @GtaBestPlayer mencoba menggambarkan rupa-rupa perempuan dari beragam planet.
Deretan Foto AI Imajinasikan Kecantikan Wanita dari Berbagai Planet, Bumi Tetap Juaranya
Kegunaan generative Artificial Intelligence (AI) kini makin merambah ke beragam sektor.
Salah satunya imajinasi gambar. Sebuah akun di Reddit @GtaBestPlayer mengunggah foto-foto wanita dari beragam planet yang dibuat dari AI.
Berikut ulasannya.
-
Apa yang dibayangkan oleh AI? Hasilnya sungguh memesona. Coldplay memainkan musik mereka di tengah latar belakang Gunung Bromo yang diselimuti kabut, menambah pesona dan kemegahan dari acara tersebut. Ribuan penonton terlihat memadati area tersebut.
-
Apa yang dimaksud dengan Artificial General Intelligence (AGI)? AGI adalah titik kritis hipotetis yang juga dikenal sebagai “Singularitas,” di mana AI menjadi lebih pintar dari manusia. Generasi AI saat ini masih tertinggal dalam bidang-bidang yang menjadi keunggulan manusia, seperti penalaran berbasis konteks dan kreativitas sejati.
-
Apa itu prompt dalam dunia AI? Prompt adalah pertanyaan atau bahkan pernyataan yang dibuat untuk memberikan panduan pada AI dalam memberikan respons sesuai dengan permintaan. Sederhananya, tugas yang diberikan kita kepada AI.
-
Mengapa aktivitas paten AI generative meningkat? “Peningkatan tajam dalam aktivitas paten mencerminkan kemajuan teknologi terkini dan potensi dalam GenAI,” kata laporan itu.
-
Siapa yang memiliki pangsa terbesar dalam paten AI generative? Secara geografis, Tiongkok memimpin dengan 38.210 penemuan, jauh melampaui Amerika Serikat (6.276), Republik Korea (4.155), Jepang (3.409) dan India (1.350).
-
Apa yang bisa dideteksi oleh algoritma AI baru ini di luar angkasa? Di masa depan, robot penjelajah dan pesawat ruang angkasa akan menambahkan sensor yang dapat mendeteksi planet yang berpotensi layak huni. Sensor ini akan membantu pesawat ruang angkasa yang menjelajahi dunia lain dengan mendeteksi kehidupan alien. Bukan hanya untuk itu, alat ini juga digunakan untuk memperlihatkan molekul organik yang menunjukan proses biologis.
Akun tersebut menggunakan aplikasi MidJourney untuk mengimajinasikan perempuan dari beragam planet versi AI, mulai dari Neptunus, Mars, Uranus, hingga Bumi.
Hasil dari karya @GtaBestPlayer ini bisa dilihat juga di akun Reddit MidJourney.
Hasil karyanya itu pun terlihat diapresiasi oleh banyak pengguna Reddit.
Karena bersifat subjektif, beragam pengguna “tertarik” dengan penampilan wanita-wanita cantik versi AI ini.
Ada yang tertarik dengan penampilan wanita asal Planet Saturnus, Uranus, bahkan ada yang menanyakan wujud dari perempuan asal Pluto.
Sebagaimana diketahui, Pluto telah dikeluarkan dan disepakati oleh beragam ilmuwan tidak masuk dalam jajaran planet yang berada di galaksi Bima Sakti. Ada banyak faktor yang menyebabkan hal itu.
Berikut adalah wujud dari wanita-wanita cantik asal planet di galaksi Bima Sakti versi AI yang digambarkan @GtaBestPlayer.