Produk baru Microsoft tantang Lenovo, Fujitsu, Samsung dan HP
Mampukah Surface Pro 256GB milik Microsoft dapat bersaing dengan para kompetitor?
Microsoft telah mengonfirmasi bahwa pihaknya kini tengah mengembangkan sebuah tablet Surface Pro dengan penyimpanan 256GB.
Dikutip dari Phone Arena (1/7), dengan Surface Pro 256GB ini, Microsoft siap menantang kompetitor lainnya seperti Lenovo, Fujitsu, Samsung dan HP.
Microsoft sesumbar dengan inovasinya pembesaran kapasitas penyimpanan ini, pasalnya penjualan Surface Pro 128GB sebelumnya tercatat tidak buruk. Sehingga Microsoft yakin dengan produk barunya ini.
Akan tetapi, Microsoft harus tetap waspada. Pasalnya, pengguna tablet tidak mungkin berpikir pendek akan membeli perangkat dengan kapasitas 256GB jika hanya dengan kapasitas 128GB pun bisa menjadi lebih besar apabila ditambah dengan kartu microSD secara terpisah.
Terlebih lagi jika pengguna dapat mengelola ruang dengan baik, bukan tidak mungkin jika kapasitas tersebut akan dapat bermanfaat dengan lebih baik.
Mampukah Surface Pro 256GB milik Microsoft dapat bersaing dengan para kompetitor?
-
Kenapa Samsung tertarik mengembangkan tablet dan laptop lipat? Pengembangan teknologi lipat pada tablet dan laptop Samsung juga terinspirasi dari smartphone Fold Series yang berhasil laris dipasaran.
-
Kapan Samsung berencana meluncurkan tablet lipat? Produk yang dirumorkan akan launching pada tahun ini direncanakan akan resmi hadir di antara jajaran produk Samsung lainnya yaitu setelah meluncurnya seri Galaxy Tab S9.
-
Apa yang dilakukan oleh Microsoft dengan menggunakan teknologi AI ? Microsoft baru-baru ini membuat gebrakan menarik di dunia seni dan kecerdasan buatan (AI) menggunakan VASA-1. Mereka telah merilis sebuah video yang menampilkan Mona Lisa, lukisan ikonik karya Leonardo da Vinci yang sedang 'ngerap'.
-
Bagaimana Samsung menjamin keamanan informasi di tablet lipat? Karena dengan hadirnya teknologi perangkat lipat, terutama pada tablet akan lebih melindungi informasi yang ada di dalamnya karena pengguna akan merasa perangkat lipat yang dimilikinya dapat menjadi tempat yang aman dan tepat untuk menyimpan informasi.
-
Bagaimana Microsoft membangun bisnis mereka? Dia memuji Bill Gates dan Microsoft atas kegigihanya dalam membangun bisnis.
-
Bagaimana Samsung masih mampu bersaing dengan Apple dalam penjualan HP? Berbeda dengan Apple, seri kelas menengah Samsung justru mengungguli smartphone kelas flagshipnya.
Baca juga:
Microsoft: BlackBerry? Gak level!
Microsoft luncurkan Xbox Music versi Web
Windows Phone Store sudah menampung 160 ribu aplikasi
Mampukah Windows 8.1 perbaiki nasib Windows 8?
Tak ada kejutan dari Microsoft