Jarang Terekspose, ini Sosok Pria Beruntung yang Pegang Kunci Makam Nabi Muhammad SAW
Sosok pria beruntung yang pegang kunci makam Nabi Muhammad SAW yang jarang terekspos.
Sebuah video memperlihatkan seorang pria yang bisa berada sangat dekat dengan makam Nabi Muhammad SAW sukses mencuri perhatian. Bagaimana tidak, pria ini merupakan salah satu sosok beruntung yang bisa memegang kunci makam Nabi Muhammad SAW.
Lantas bagaimana sosok pria beruntung yang pegang kunci makam Nabi Muhammad SAW yang jarang terekspos?
-
Dimanakah letak makam Nabi Muhammad? Melansir dari CNN, Makam Nabi Muhammad SAW terletak di dalam Masjid Nabawi. Lokasi ini dulunya merupakan kamar sang istri, Aisyah.
-
Kapan Nabi Muhammad SAW lahir? Berdasarkan catatan beberapa buku sejarah, Nabi SAW lahir tanggal 12 Rabi’ul tahun Gajah atau bertepatan dengan 20 April 571 M.
-
Kapan Maulid Nabi diperingati? Hari kelahiran Nabi Muhammad SAW jatuh pada 12 Rabiul Awal setiap tahunnya. Hal ini bersumber dari hadis yang diriwayatkan Imam Ibnu Ishaq dari Ibnu Abbas,وُلِدَ رَسُولُ اللَّهِ يَوْمَ الِاثْنَيْنِ، لِاثْنَتَيْ عَشْرَةَ لَيْلَةً خَلَتْ مِنْ شَهْرِ رَبِيع الْأَوَّلِ، عَام الْفِيلِArtinya: "Rasulullah dilahirkan di hari Senin, tanggal dua belas di malam yang tenang pada bulan Rabiul Awal, Tahun Gajah."
-
Apa warna kesukaan Nabi Muhammad SAW? Warna kesukaan Rasulullah SAW ternyata dijelaskan juga di dalam Al-Quran. Dalam surah Al Kahfi disebutkan jika warna kesukaan Rasulullah adalah hijau.
-
Kapan Shalawat Nabi Muhammad dibaca? Shalawat pertama yang sangat dikenal adalah Shalawat Nabi Muhammad, sebuah doa yang mengandung pujian dan permohonan keberkahan kepada Nabi beserta keluarga dan keturunannya.
Melansir dari akun Instagram shaykh.aslam, Jumat (16/6), simak ulasan informasinya berikut ini.
Pegang Kunci Makam Nabi Muhammad SAW
Sebuah video yang jarang terekspos, memperlihatkan sosok pria memiliki pekerjaan salah satu terbaik di dunia. Ia memiliki kunci makam Nabi Muhammad SAW yang tidak bisa sembarangan orang pegang.
Instagram shaykh.aslam ©2023 Merdeka.com
"He has one of the best jobs in the world. (Dia mempunyai salah satu pekerjaan terbaik di dunia)," tulisnya dalam video.
"He has the keys to the Prophet's Chambers in Madinah. (Dia memiliki kunci makam Nabi di Madinah)," lanjutnya.
Bekerja 70 Tahun di Masjid
Dijelaskan, pria ini sudah bekerja selama 70 tahun di Masjid. Kini, Ia diberi amanah memegang kunci untuk memasuki kamar Nabi Muhammad SAW.
Instagram shaykh.aslam ©2023 Merdeka.com
"The man who has the keys to enter the Prophet's Chambers ﷺ. (Pria yang mempunyai kunci untuk memasuki kamar Nabi Muhammad SAW)," jelasnya dalam keterangan video.
"He has worked in the Masjid for 70 years. (Da sudah bekerja selama 70 tahun di Masjid)," ungkapnya.
Banjir Pujian
Video sosok pria beruntung yang pegang kunci makam Nabi Muhammad SAW ini menjadi viral dan mencuri perhatian publik. Apalagi sosok pemegang kunci makam Nabi Muhammad SAW jarang tersorot atau terekspos. Berbagai pujian pun membanjiri unggahan tersebut.
Instagram shaykh.aslam ©2023 Merdeka.com
"Mashaa Allah best job in the world … Allah chosen him ❤️ Indeed Allah is the BEST PLANNER," tulis akun ga******.
"Indeed he is a chosen one!!!," tulis akun aabi******.
"MashaAllah❤️❤️❤️," tulis akun manuhu******.
"The best of the best job ❤️❤️❤️😭❤️😭❤️ the best of the best worker ❤️🙇♀️😭❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️😢 سيد الأولين والأخرين ❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️خاتم النبيءن والمرسلين ❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️حبيب الله ❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️," tulis akun hammad_y******.
Video Sosok Pria yang Pegang Kunci Makam Nabi SAW
Sebuah video yang memperlihatkan seorang pria yang bisa berada sangat dekat dengan makam Nabi Muhammad SAW sukses mencuri perhatian.
Bagaimana tidak, pria ini merupakan salah satu sosok beruntung yang bisa memegang kunci makam Nabi Muhammad SAW.
Berikut videonya.
View this post on Instagram