Prajurit TNI Ini Panik saat Pelantikan Dikira Pacar Tak Datang, Endingnya Tersenyum
Saat momen berharga, kedatangan orang terkasih pun paling dinanti. Selayaknya seorang prajurit berikut ini yang menanti sang kekasih di momen pelantikan.
Menjalin kasih dengan seorang tentara memang butuh perjuangan. Pendidikan militer hingga tugas negara seringkali dilakukan para prajurit dengan berjauhan dengan orang terkasih.
Saat momen berharga, kedatangan orang terkasih pun paling dinanti. Selayaknya seorang prajurit berikut ini yang menanti sang kekasih di momen pelantikan.
-
Apa yang dibantah oleh TNI AD terkait video viral penganiayaan di Bandung? TNI Angkatan Darat (AD) membantah terkait narasi disampaikan pemuda inisial Y terduga pelaku penganiayaan yang mengaku sebagai keponakan dari Mayor Jenderal Rifky Nawawi.
-
Apa yang terjadi di video yang viral tentang Brimob dan TNI di Papua? Sebuah video memperlihatkan anggota Brimob dan TNI yang sedang baku tembak dengan KKB OPM Papua dan membuat situasi memanas.
-
Kapan video gladi bersih TNI direkam? Unggahan tersebut ternyata merupakan rekaman yang diambil saat gladi bersih perayaan HUT TNI ke-78 pada 3 Oktober 2023 lalu.
-
Apa yang terjadi di video yang viral? Video berdurasi 20 detik tersebut memperlihatkan seseorang yang diklaim sebagai Gibran yang sedang menggendong bayi sambil mengumandangkan takbir.
-
Apa yang sedang dilakukan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dalam video yang viral? Sebuah video memperlihatkan Panglima TNI dengan santai beli nasi di warteg.
-
Di mana video gladi bersih TNI direkam? Dalam sejumlah video yang beredar di media sosial, tampak para warga dan pengendara mengabadikan momen saat sejumlah kendaraan tempur milik TNI melewati jalanan ibu kota.
Menanti kedatangan sang kekasih hati membuatnya panik. Berikut ulasan selengkapnya,
Baca juga:
Kenalkan Serda Hanifah Anggota Wanita TNI AU Mencuri Perhatian, Cantiknya Kebangetan
Keren dan Gagah Prajurit TNI AU Ini Parodikan Video Klip Yang Terdalam - Noah
Panik Pacar Dikira Tak Datang
Momen pelantikan memang terjadi sekali dalam seumur hidup. Hal itu seolah tak mau dilewatkan oleh seorang prajurit tangguh ini.
Ia terus mencari sosok sang kekasih yang dinanti-nanti dalam momen pentingnya kala itu. Sang kekasih hati pun mengungkap jika prajurit itu sempat panik.
Instagram/@calon.prajurit ©2022 Merdeka.com
"Throwback saat datang ke pelantikan dia. Dia nyariin aku karena aku ga muncul-muncul," tulisnya seperti yang dikutip dari akun Instagram @calon.prajurit
Akhirnya Bertemu
Tak berselang lama, sang prajurit dengan kekasih hati pun lantas bertemu. Momen itu juga menjadi penanda keduanya berjumpa setelah beberapa bulan lamanya.
"Akhirnya bisa ketemu setelah berbulan-bulan," sambungnya.
Momen pertemuan dengan sang kekasih tersebut terasa penuh kebahagiaan. Hal itu terlihat dari antusiasme wanita cantik ini untuk berlari menuju sang kekasih.
"Aku langsung lari dong, lari di sini susah banget karena ini pasir pantai," tambahnya.
Berpose Bersama
Pertemuan tersebut lantas kian lengkap dengan mengabadikan momen bersama. Keduanya terlihat bahagia dengan senyuman manis yang menghiasi wajah sepasang kekasih itu.
Instagram/@calon.prajurit ©2022 Merdeka.com
"Rapikan baju dulu, penampilan nomor 1," pungkasnya.
Video
Berikut video selengkapnya,
(mdk/mta)