Daftar Maskapai Penerbangan Murah Terbaik Dunia, Ada yang Beroperasi di Indonesia
AirAsia menyabet penghargaan sebagai maskapai penerbangan murah (low cost carrier/ LCC) terbaik di dunia alias World's Best Low-Cost Airline dalam ajang Skytrax World Airline Awards 2019. Ini adalah tahun ke-11 AirAsia memperoleh penghargaan itu.
Lembaga pemeringkat maskapai, Skytrax baru saja meluncurkan daftar maskapai terbaik dunia di Paris Air Show. Qatar Airways berhasil meraih ranking pertama dalam penghargaan bergengsi tersebut, sedangkan AirAsia menyabet maskapai penerbangan murah terbaik dunia.
AirAsia menyabet penghargaan sebagai maskapai penerbangan murah (low cost carrier/ LCC) terbaik di dunia alias World's Best Low-Cost Airline dalam ajang Skytrax World Airline Awards 2019. Ini adalah tahun ke-11 AirAsia memperoleh penghargaan itu.
-
Kapan AirAsia QZ8501 jatuh? Pada 28 Desember 2014, pesawat AirAsia QZ8501 lepas landas dari Bandara Soekarno-Hatta menuju Singapura.
-
Apa yang terjadi pada penerbangan Batik Air rute Makassar ke Jakarta yang membuat penumpang panik? Dalam video tersebut terlihat pesawat dalam kondisi gelap dan disebutkan sistem air conditioner (AC) juga mati.
-
Kenapa AirAsia QZ8501 jatuh di Selat Karimata? AirAsia QZ8501 jatuh di Selat Karimata pada 28 Desember 2014 karena penyebab utamanya adalah kesalahan dalam manajemen penerbangan.
-
Siapa saja maskapai di Indonesia yang mengoperasikan Airbus A320? Di Indonesia, maskapai yang mengoperasikan keluarga A320 antara lain Indonesia AirAsia, Citilink, Pelita Air, TransNusa, dan Lion Group (oleh Batik Air dan Super Air Jet)).
-
Kenapa Hari Air Sedunia penting? Peringatan ini menyoroti tantangan-tantangan besar yang dihadapi dunia dalam hal krisis air, termasuk polusi air, perubahan iklim, dan ketidaksetaraan akses terhadap air bersih.
-
Siapa Aero Aswar? Aero Aswar bukanlah individu biasa; ia merupakan seorang atlet jet ski yang telah meraih banyak prestasi.
AirAsia menang penghargaan itu berdasarkan survei yang dilakukan terhadap 21,6 juta penumpang dari 100 negara dan terhadap 300 maskapai. Survei dilakukan mulai September 2018 hingga Mei 2019 lalu.
Saat ini, AirAsia beroperasi di Indonesia dengan melayani beberapa rute domestik Tanah Air. AirAsia menjadi salah satu pilihan masyarakat dalam penerbangan dengan harga tiket murah.
Berikut daftar penerbangan murah terbaik dunia 2019 versi Skytrex:
Africa -- Fastjet
Australia & Pacific -- Jetstar Airways
Asia -- AirAsia
Central Asia / India -- IndiGo
China -- West Air
South America -- Sky Airline
Southwest Airlines -- WestJet
Middle East -- Flynas
Europe -- EasyJet.
Baca juga:
Qatar Airways Jadi Maskapai Terbaik Dunia, Garuda Indonesia Tak Masuk 10 Besar
Dorong Penurunan Harga Tiket Pesawat, Pertamina & Angkasa Pura Turunkan Biaya Layanan
Pemerintah Usul Maskapai Jual Tiket Pesawat Murah di Jam Sepi Penumpang
4 Fakta Perlu Diketahui Saat Mencari Tiket Pesawat Murah Maskapai LCC Nanti
Menhub Budi: Penurunan Harga Tiket Pesawat Berlaku Pekan Depan