Di Depan Menhub Budi, Masyarakat Minta Diskon Tiket KA Untuk Lansia
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Zulfikri pada hari ini melakukan kunjungan lapangan ke Stasiun Senen, Jakarta, guna mengecek kesiapan angkutan kereta api jelang puncak mudik Natal 2018 dan Tahun Baru 2019.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Zulfikri pada hari ini melakukan kunjungan lapangan ke Stasiun Senen, Jakarta, guna mengecek kesiapan angkutan kereta api jelang puncak mudik Natal 2018 dan Tahun Baru 2019.
Dalam kunjungan tersebut, dia menyempatkan diri untuk bertegur sapa dengan para penumpang di dalam stasiun. Dia mengaku menerima beberapa usulan berkat adanya interaksi itu, salah satunya terkait pemberian diskon bagi penumpang kereta api lanjut usia (lansia).
-
Apa yang dikampanyekan Kementerian Perhubungan? Kemenhub kampanyekan keselamatan pelayaran kepada masyarakat. Indonesia selain negara maritim, juga merupakan salah satu negara di dunia yang memiliki lalu lintas pelayaran yang sangat padat dan ramai dan keselamatan pelayaran menjadi isu penting.
-
Apa yang di ekspor oleh Kementan? Wakil Presiden RI, KH Maruf Amin melepas ekspor komoditas pertanian ke 176 negara dengan nilai transaksi sebesar 12,45 triliun.
-
Bagaimana PPKA menginformasikan kepada penjaga perlintasan bahwa kereta akan lewat? Pertama; PPKA memberikan indikasi aman dan menarik sinyal keluar dari indikasi semboyan 7 (berhenti) menuju semboyan 5 (berjalan/aman). Kedua; PPKA membunyikan bel genta sebanyak satu kali (semboyan 55A1) untuk kereta api ke arah hilir. Tujuannya untuk menginformasikan kepada penjaga perlintasan bahwa akan ada kereta yang lewat.
-
Apa yang dilakukan oleh Kementerian Agama (Kemenag) untuk membantu jemaah haji lansia? Kemenag telah membuat langkah stategis agar pelayanan dapat dimaksimalkan dengan melakukan edukasi kepada jemaah lansia dengan manasik yang mengedepankan kemudahan dan keringanan.
-
Apa yang sedang didorong oleh Kementerian KKP untuk diterapkan pada perikanan? Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus mendorong penerapan zero waste pada perikanan. Semua bagian pada ikan dapat diolah menjadi produk bernilai ekonomis, seperti aneka ragam makanan hingga produk farmasi. "Meminimalisir bagian terbuang, semua bagian ikan bisa dimanfaatkan untuk jadi produk," ujar Dirjen Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan (PDSPKP), Budi Sulistiyo melalui keterangan tertulisnya di Jakarta.
-
Siapa yang mendukung gerakan percepatan tanam Kementan? Ketua Umum Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Yadi Sofan Noor mendukung gerakan yang diusung Menteri Pertanian tersebut.
"Ada saran yang baik, lansia dapat diskon, tapi kalau pakai online belum bisa. Karena memang sistemnya belum dimasukan," ucap dia di Stasiun Senen, Jakarta, Jumat (21/12).
Meski begitu, dia berpikir gagasan itu bisa diimplementasikan. "Saya pikir gampang, apalagi sekarang dengan e-KTP bisa cepat daftar. Bahkan dengan menunjukan nomor KTP itu bisa dijalankan," sambungnya.
Menurut catatan yang diterimanya, sebesar 80 persen pemesanan tiket kereta api untuk arus mudik dan balik Nataru tahun ini sudah dilakukan secara online. Selain itu, ia pun mengimbau kepada PT Kereta Api Indonesia (Persero) untuk melakukan pengembangan stasiun agar bisa lebih banyak menampung jumlah penumpang.
"Kalau dilihat, jumlah ruang tunggu di sini masih minimal. Oleh karenanya kita usulkan untuk dikembangkan, terutama berkaitan dengan ruang tunggu dan parkir," pungkas dia.
Reporter: Maulandy Rizky Bayu Kencana
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Natal dan Tahun Baru, 80 Persen Tiket KA Terjual Secara Online
KAI obral tiket mulai dari Rp 50.000 di KAI Expo 2018
KAI Expo 2018 di BSD sediakan 239.240 kursi promo ke berbagai tujuan
Cancelling, layanan baru di aplikasi KAI Access untuk perubahan tanggal keberangkatan
KAI sebar 173.655 tiket murah di KAI Online Travel Fair 13-17 Oktober 2018