Inaca Laporkan Aturan Tiket Pesawat ke Ombudsman, Ini Tanggapan Menko Luhut
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengatakan akan melihat kembali aturan tersebut. Apakah memang ada pelanggaran dalam aturan tersebut.
Asosiasi Perusahaan Penerbangan Nasional Indonesia atau Indonesia National Air Carriers Association (Inaca) melaporkan dugaan maladministrasi untuk regulasi tarif tiket pesawat kepada Ombudsman RI.
Menanggapi hal ini, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengatakan akan melihat kembali aturan tersebut. Apakah memang ada pelanggaran dalam aturan tersebut.
-
Bagaimana cara mendapatkan tiket pesawat dengan harga miring? Kunci jitu untuk memperoleh harga tiket pesawat miring ialah dengan memanfaatkan program diskon yang diberikan pihak maskapai. Salah satunya dapat memperoleh informasi diskon tiket pesawat.
-
Mengapa harga tiket pesawat rute domestik saat ini tergolong mahal? Belakangan ini masyarakat mengeluhkan mahalnya harga tiket pesawat rute domestik. Bahkan, harga tiket rute dalam negeri ini disebut lebih mahal ketimbang rute internasional.
-
Kapan harga tiket Taman Wisata Gunung Pancar lebih mahal? Hari Libur Akhir Pekan/Libur Nasional • Rp 7.500/orang • Rp 15.000/mobil • Rp 7.500/motor • Rp 150.000/Warga Negara Asing
-
Kenapa penting untuk memilih platform agen perjalanan yang terpercaya saat mencari tiket pesawat murah? Pertama, cek kredibilitasnya agen perjalanan di tengah masyarakat. Cara mudahnya adalah dengan cara googling dan coba lihat apakah terdapat informasi mencurigakan terkait platform tersebut. Selain itu, pilih platform yang memiliki sistem keamanan terpercaya.
-
Apa yang dimaksud dengan bandara 'palsu' dalam tips beli tiket pesawat? Ingat, bandara 'palsu' di sini bukan berarti bandara bohongan, melainkan merujuk pada bandara alternatif. Misalnya, jika melakukan perjalanan dari Jakarta ke Yogyakarta.
-
Apa yang harus dilakukan untuk menghemat biaya tiket pesawat? Pemesanan tiket jauh sebelum keberangkatan dapat menghasilkan harga lebih murah. Hindari memesan tiket di tempat pada hari keberangkatan untuk menghindari kenaikan harga.
"Nanti kita lihat. Tapi intinya, kita jangan berkelahi dengan masalah," kata dia, saat ditemui, di kantornya, Jakarta, Selasa (16/7).
Dia menegaskan setiap peraturan yang dibuat oleh pemerintah ditujukan untuk mengatur dan menjadi jalan keluar bagi permasalahan yang muncul.
Namun demikian, jika dalam perkembangan aturan tersebut ternyata berdampak negatif atau kontraproduktif, maka aturan tersebut harus diubah.
"Kita mencari solusi. Kalau ada peraturan yang malah menghambat solusi, ya rubah peraturannya. Peraturan kan termasuk kekinian, bagaimana membuat sederhana," tegasnya.
Baca juga:
Penyelidikan Kasus Dugaan Kartel Tiket Pesawat Masuk ke Tahap Pemberkasan
Peluang Turunkan Harga Tiket Pesawat, Berikut Kata Sriwijaya Air
Citilink & Lion Air Diminta Buat Sistem Pemesanan Baru Guna Hindari Calo Tiket Murah
Lion Air Belum Turunkan Harga Tiket Pesawat Seperti Citilink
Turun Harga 50 Persen, Tiket Pesawat Citilink Habis dalam 2 Jam
Citilink Resmi Turunkan Harga Tiket, Jakarta - Bali Cuma Rp715.477