Menko Darmin: Presiden ingatkan proyek kementerian tak boleh rancu
"Setiap proyek tidak boleh pakai kata pemberdayaan."
Menteri Koordinator bidang Perekonomian, Darmin Nasution menyampaikan konferensi pers usai sidang kabinet bersama Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta. Dalam konferensi pers, Darmin kembali mengingatkan para menteri agar tidak rancu menyusun proyek untuk 2016.
"Presiden minta setiap kementerian, menterinya mempelajari dan mencermati anggaran kementerian. jangan sampai di dalamnya ada pos anggaran yang rancu dan tidak jelas. kalau program boleh misalnya pakai kata pemberdayaan itu boleh program. Kalau proyek tidak bisa begitu bunyinya, itu rancu," ucap Darmin.
-
Bagaimana cara Partai Nasional Indonesia (PNI) menjalankan politik ekonominya? PNI adalah partai yang fokus di dalam pemerintahan dengan menjunjung tinggi nasionalisme dan politik ekonomi bersifat nasionalis.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Bagaimana Menko Airlangga Hartarto berencana memperkuat kerja sama ekonomi di KTT G20? “Di KTT India nanti Indonesia akan terus berupaya menjalin kerja sama dengan negara-negara lainnya dalam berbagai bidang, termasuk dalam bidang ekonomi. Sehingga nantinya pembangunan akan terus terjadi dan masyarakat akan sejahtera," tutur Ketua Umum DPP Partai Golkar ini.
-
Bagaimana kondisi ekonomi Indonesia di era Soekarno? Dalam buku berjudul 'Jakarta 1950-1970', seorang dokter bernama Firman Lubis mengutarakan kondisi ekonomi Indonesia saat itu amat kacau. "Inflasi melangit dan menyebabkan nilai rupiah merosot tajam dalam waktu yang relatif singkat. Sebagai gambaran, ongkos naik bus umum yang pada tahun 1962 masih Rp1 berubah menjadi Rp1000 pada tahun 65,"
-
Mengapa pembangunan IKN penting bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia? “Ibu Kota Nusantara diharapkan menjadi penggerak ekonomi Indonesia di masa depan, mendukung transformasi ekonomi nasional menuju visi Indonesia Emas 2045,” jelas Teni dalam sebuah sosialisasi.
Selain itu, Darmin juga meminta kepada semua menteri agar siap menyongsong 2016. Semua anggaran harus sudah disiapkan sejak awal bulan agar tidak menumpuk di akhir tahun.
"Presiden juga mengingatkan bahwa memasuki 2016 tidak bisa ditawar bahwa anggaran sudah mulai dilakukan sejak awal Januari, sehingga terutama bersifat belanja barang dan modal. dengan demikian dampaknya terhadap perekonomian dan pertumbuhan menjadi optimal," sambungnya.
Darmin mengajak semua jajaran menteri untuk fokus bekerja mengejar pertumbuhan ekonomi.
"Kita bekerja fokus memperbaiki pertumbuhan ekonomi, membaikkan inflasi, menurunkan kemiskinan, memperbaiki kesenjangan dan semuanya," tutupnya.
Baca juga:
Rapat terbatas, Jokowi tagih Rizal Ramli soal dwelling time
Jokowi klaim sudah punya pijakan untuk berlari cepat tahun depan
Presiden masih kaji rekomendasi Pansus Pelindo soal pencopotan Rini
Soal reshuffle jilid II, JK bilang belum ada pembicaraan
Sempat diisukan jadi Jaksa Agung, ini kata Hamdan Zoelva