Menko Luhut minta Bappenas kaji pembangunan proyek Kereta Jakarta-Surabaya
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) bakal mengkaji proyek Kereta Jakarta-Surabaya, agar pembangunan proyek tersebut betul-betul dapat bermanfaat untuk jangka waktu yang lebih panjang.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) bakal mengkaji proyek Kereta Jakarta-Surabaya, agar pembangunan proyek tersebut betul-betul dapat bermanfaat untuk jangka waktu yang lebih panjang.
"Menteri bappenas brief kami, beliau kan ahli dalam bidang itu. Jawa akan suatu ketika jadi pulau kota jadi bangun infrastruktur jangan bikin 10 tahun, 20 tahun, kita bikin 40 tahun," ungkapnya di JCC, Jakarta, Jumat (9/3).
-
Apa saja contoh infrastruktur yang dibangun oleh Kementerian PUPR? Kementerian PUPR diamanahi 125 PSN yang harus dikerjakan, yang terdiri dari 51 ruas jalan tol dan jembatan, 56 bendungan dan irigasi, 13 proyek sektor air dan sanitasi, 2 proyek perumahan, 1 proyek tanggul pantai, 1 proyek pembangunan Indonesia Internasional Islamic university dan 1 proyek kawasan industri batang.
-
Bagaimana Pertamina membangun infrastruktur hijau? Langkah konkrit perseroan dalam pengembangan infrastruktur hijau, lanjut Fadjar tidak hanya dilakukan dalam Pertamina Group, tetapi juga bersama BUMN yang tergabung dalam Indonesia Battery Corporation (IBC) dalam pengembangan pabrik baterai kendaraan listrik (EV).
-
Kapan Lapangan Terbang Gorda dibangun? Menurut informasi, bandara ini dibangun setahun setelah kedatangan Jepang di Indonesia dengan perhitungan keamanan yang matang.
-
Gimana konstruksi jembatan Panyindangan dibangun? Melansir dari laman Pemkab Sumedang, jembatan ini menggunakan teknologi “judesa” untuk memperkokoh strukturnya. Judesa memiliki desain khas berupa sistem lantai, batang yang menggantung serta kabel baja sebagai pengikatnya.
-
Apa yang dialami para romusa Jawa dalam pembangunan Jalur Kereta Api Kematian? Mereka tidak mendapat fasilitas kehidupan yang layak oleh serdadu Jepang. Banyak dari mereka yang mati tersiksa.
-
Apa tujuan utama pembangunan jalur kereta api di Sumatera? Angkutan Hasil Bumi Pembangunan rel kereta di Pulau Sumatra ini awalnya bertujuan untuk mengangkut berbagai macam hasil bumi dan bisa memangkas waktu lebih banyak.
"Jadi jalan suatu proyek harus jalan dari hasil study supaya tidak ada masalah nantinya," kata dia.
Sedangkan untuk proyek kereta cepat Jakarta-Bandung, progres pembebasan lahan sudah mencapai 54 persen. "Kemarin China Railways datang ke kantor, kemarin mereka lakukan survei, laporin tadi pagi masalah tanah sudah 54 persen selesai. Nanti mereka laporan lagi," tutup dia.
Baca juga:
Polisi & KemenPUPR bentuk Satgasus untuk ungkap kecelakaan proyek Tol Becakayu
Ini jawaban Lion Air soal kapan pembangunan bandara senilai Rp 12 T di Maja dimulai
Februari 2018, PT PP raih kontrak baru senilai Rp 2,86 triliun
Surya Paloh: Sejak remaja Anies bercita-cita MRT dinikmati warga DKI
Gandeng Modernland Realty, Waskita Karya Realty bangun toll road city di Bekasi