Pengusaha muda nilai paket kebijakan ekonomi belum berdampak
"Paket sudah sampai sebelas, sampai saya lupa isinya."
Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Bahlil Lahadalia menilai paket kebijakan ekonomi belum berdampak nyata terhadap industri. Meskipun, sejauh ini, pemerintah telah meluncurkan sebelas paket kebijakan ekonomi.
"Paket sudah sampai sebelas, sampai saya lupa isinya. Tapi seberapa besar dampak aturan dari paket itu belum ada yang konkret. Kami sendiri dari pengusaha sudah bingung, apalagi masyarakat awam," tuturnya di Jakarta, Sabtu (2/4).
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Bagaimana cara Partai Nasional Indonesia (PNI) menjalankan politik ekonominya? PNI adalah partai yang fokus di dalam pemerintahan dengan menjunjung tinggi nasionalisme dan politik ekonomi bersifat nasionalis.
-
Apa saja yang dilakukan Kemenko Perekonomian untuk mewujudkan transportasi berkelanjutan di Indonesia? Pemerintah telah menetapkan pengembangan infrastruktur sebagai salah satu prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019, dengan pembentukan Proyek Strategis Nasional (PSN). Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia. Menko Airlangga juga menyampaikan bahwa Pemerintah telah membangun lebih dari 2.000 km jalan tol yang menghubungkan pusat-pusat komersial, industri, dan perumahan utama di tanah air, menciptakan value chain perdagangan yang lebih kuat. Dalam program PSN tersebut, Indonesia juga mengembangkan proyek transportasi perkotaan seperti MRT yang telah selesai pada tahun 2019 dan proyek LRT Jabodebek yang baru saja selesai.
-
Apa yang dikampanyekan Kementerian Perhubungan? Kemenhub kampanyekan keselamatan pelayaran kepada masyarakat. Indonesia selain negara maritim, juga merupakan salah satu negara di dunia yang memiliki lalu lintas pelayaran yang sangat padat dan ramai dan keselamatan pelayaran menjadi isu penting.
-
Apa keputusan yang diambil oleh MKMK terkait jabatan Hakim Arief Hidayat di PA GMNI? "Hakim terlapor tidak terbukti melakukan pelanggaran terhadap Kode Etik dan Perilaku Hakim Konstitusi sepanjang terkait penyampaian pendapat berbeda (dissenting opinion) dari Hakim Terlapor dalam Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 90/PUU-XXI/2023," ujar Ketua MKMK I Gede Dewa Palguna dalam amar putusannya, Kamis (28/3). "Hakim Terlapor tidak terbukti melakukan pelanggaran terhadap Kode Etik dan Perilaku Hakim Konstitusi sepanjang terkait kedudukan Hakim Terlapor sebagai Ketua Umum Persatuan Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia," sambung Palguna.
-
Apa yang menjadi catatan BPS tentang pertumbuhan ekonomi Indonesia di kuartal II-2023? Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia berada di angka 5,17 persen secara tahunan (yoy) pada kuartal II-2023.
Menurutnya, pemerintah memiliki persoalan dalam mensinergikan kerja kementerian dan lembaga. Ini membuat kebijakan sebagus apapun menjadi sulit diimplementasikan.
"Artinya jika dihubungkan dengan industri, konsep pemerintah sudah bagus. Tapi, semua menjadi tidak bagus karena tidak ada eksekusinya. Dimana pemerintah daerah dan pusat tidak terkoordinasi."
Kali terakhir pemerintah menelurkan paket kebijakan ekonomi pada 29 Maret lalu. Paket itu menyasar pada kredit usaha rakyat berorientasi ekspor, dana investasi real estate.
Kemudian, prosedur waktu sandar dan inap barang di pelabuhan, dan pengembangan industri farmasi serta alat kesehatan.
Baca juga:
HIPMI keberatan Kemenkeu periksa transaksi kartu kredit
Ekonom: Penurunan harga BBM kurang signifkan
Lulusan SD dinilai masih mendominasi lapangan kerja di RI
Bangun industri, ekonom dorong kerja sama Kemenperin dan Bekraf
Tarif angkutan dinilai sulit ikuti penurunan harga bensin