Benarkah Burung Hantu Tidak Bisa Melihat di Siang Hari? Ini Faktanya
Merdeka.com - Burung hantu dikenal sebagai hewan nokturnal, atau hewan yang biasa aktif di malam hari. Siang hari, mereka lebih banyak tidur. Tapi, apakah itu karena burung hantu tak bisa melihat di siang hari?
Mengutip dari situs totaltails.com, burung hantu sebenarnya bisa melihat di siang hari. Tetapi, mata burung hantu berbentuk tabung seperti teropong. Karena itulah, hewan ini lebih nyaman beraktivitas di cahaya rendah. Sementara pada siang hari, cahaya berlebihan justru bisa membuat mata mereka rusak.
Fakta menarik lainnya soal burung hantu yaitu, mereka biasanya akan keluar pada siang hari ketika merasa terancam. Tindakan itu sebagai langkah membela diri.
-
Hewan apa saja yang aktif di malam hari? Terdapat berbagai contoh jenis hewan nokturnal yang memiliki karakteristik menarik. Mulai dari beruang madu, kucing merah, macan tutul, kelelawar, katak, hingga lemur.
-
Apa adaptasi burung hantu dalam berburu? Burung hantu menggunakan indera pendengaran luar biasanya untuk berburu, sehingga mampu mendeteksi mangsa dari jarak lebih dari 100 yard dalam kegelapan total.
-
Mengapa tungau dan kutu busuk aktif di malam hari? Tungau atau kutu kasur aktif pada malam hari, saat manusia tidur, sehingga menggigit dan mengisap darah lebih leluasa.
-
Apa jenis burung hantu yang dibunuh? Proposal ini diajukan sebagai cara untuk melindungi burung hantu tutul utara, spesies asli di Amerika Utara bagian barat yang semakin terancam karena persaingan dengan burung hantu yang lebih besar dan bereproduksi lebih cepat. Meningkatnya jumlah burung hantu invasif juga dapat membahayakan masa depan spesies terkait lainnya, burung hantu tutul California.
-
Kenapa burung hantu dikaitkan dengan kematian? Mitos burung hantu juga sering dianggap sebagai simbol kematian dalam beberapa budaya. Mereka dikaitkan dengan dunia roh dan dianggap sebagai perantara antara dunia manusia dan dunia yang tidak terlihat. Di beberapa keyakinan, jika seseorang melihat atau mendengar burung hantu di dekat kuburan atau tempat pemakaman, itu dianggap sebagai pertanda akan ada kematian di dalam keluarga atau komunitas tersebut.
-
Bagaimana burung puter berbunyi di malam hari? Suara burung puter di malam hari sebenarnya merupakan bagian dari perilaku alamiah burung tersebut. Para ilmuwan percaya bahwa burung puter jantan bernyanyi di malam hari untuk menarik perhatian betina dan memperluas wilayah mereka.
Referensi:https://www.totaltails.com/can-owls-see-during-the-day/
Reporter Magang: Azizah Paramayu (mdk/lia)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mitos burung hantu telah lama menghiasi budaya dan kepercayaan masyarakat di berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia.
Baca SelengkapnyaMengungkap misteri Lanthanotus borneensis, biawak langka tanpa telinga di hutan hujan dataran rendah Kalimantan.
Baca SelengkapnyaDi jantung hutan lebat Asia Tenggara, hidup seekor burung yang bentuknya aneh, beda dengan burung-burung lainnya.
Baca SelengkapnyaMeskipun mitos ini memiliki nalar yang tidak rasional, beberapa orang tetap mempercayainya dan menghindari bersiul di malam hari.
Baca SelengkapnyaBunyi-bunyi misterius yang dihasilkan oleh burung puter di malam hari sering kali dianggap sebagai pertanda atau simbol mistis.
Baca SelengkapnyaApakah benar burung gagak adalah tanda kematian. Yuk, simak faktanya!
Baca SelengkapnyaBurung perkutut sering kali menjadi bagian dari kepercayaan dan mitos dalam berbagai budaya, termasuk di Indonesia.
Baca SelengkapnyaSinga adalah hewan yang masih mempunyai kerabat dengan kucing, namun mengapa memiliki mata yang berbeda? Begini jawabannya.
Baca Selengkapnya