Tampak dalam akun Instagram Sandiaga Uno dan Nur Asia sama-sama mengunggah video romantis sebagai ucapan. "Untuk Mama @nurasiauno tercinta.. Happy wedding anniversary, selamat ulang tahun pernikahan yang ke-26," kata Sandi dalam keterangan tertulis, Kamis (28/7).
Sandiaga Uno Ultah Pernikahan ke-26, Foto-foto Lawasnya jadi Sorotan
Sandiaga Uno
Tak lupa Menparekraf Sandi menyematkan doa untuk kelangsungan perjalanan cinta mereka. "Semoga Allah SWT selalu limpahkan berkah agar keluarga kita terus bersama menjadi keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah, and together till jannah. Aamiin ya rabbal alamin. I â¤ï¸ you, Non
Dalam video yang diunggah, Sandiaga tampak memamerkan foto lawas kebersamaannya dengan sang istri. "Tidak akan pernah lupa dan pasti akan selalu diingat, saat dahulu saya di PHK karena krisis moneter, Mama Nur lah yang selalu setia menemani," tulis Sandi.
Sandiaga terlihat mengenang masa lalu. Perjuangannya dulu demi bisa memiliki modal. "Menjadi orang pertama yang mendukung saat dahulu mulai merintis usaha, dengan menjual cincin dan perhiasan yang digunakan sebagai modal. Terima kasih Non, untuk selalu setia menemani. I love you â¤ï¸," sambungnya.
Terkesan sederhana namun romantis. Sandiaga lantas menelpon sang istri dan akan memberi hadiah cincin. "Saya bawakan oleh-oleh sepasang cincin terbuat dari rotan yang saya dapat dari desa wisata," pungkasnya.
Selama ini Sandiaga dan Nur Asia memang kerap tampil romantis. Bahkan jarang diterpa kabar miring. Hingga banyak warganet yang turut menyematkan doa untuk pasangan satu ini.
Dari biduk rumah tangga yang mereka bina selama 26 tahun, Sandiaga dan Nur telah dikaruniai tiga buah hati. Yakni Anneesha Atheera Uno, Amyra Atheefa Uno, serta Sulaiman Saladdin Uno.
Sejumlah nama santer mencuat sebagai calon ketum PPP jelang muktamar.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno hadir sebagai saksi dalam pernikahan Rio Haryanto dan Athina Papadimitriou, serta menyampaikan ucapan yang sangat berarti di acara istimewa itu.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno hadir sebagai saksi dalam pernikahan Rio Haryanto dan Athina Papadimitriou, memberikan ucapan yang bermakna pada momen istimewa tersebut.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil bertemu Mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno jelang hari pencoblosan Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaRio Haryanto, mantan pembalap F1 asal Indonesia, akan segera melangsungkan pernikahan dengan Athina Papadimitriou, yang merupakan keponakan Sandiaga Uno.
Baca SelengkapnyaRio Haryanto, mantan pembalap Formula 1 Indonesia, akan segera melangsungkan pernikahan dengan Athina Papadimitriou keponakan Sandiaga Uno.
Baca SelengkapnyaAthina Papadimitriou telah menerima lamaran dari Rio Haryanto. Keponakan Nur Asia Uno ini dikenal memiliki pendidikan serta karier yang sangat cemerlang.
Baca SelengkapnyaAthina Papadimitriou telah menerima lamaran dari Rio Haryanto. Keponakan Nur Asia Uno ini memiliki prestasi pendidikan dan karier yang sangat mengesankan.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil-Suswono ditargetkan menang satu putaran.
Baca SelengkapnyaWarung Nasi Mobil yang mangkal itu menjadi langganan sejumlah karyawan karena banyak pilihan menu yang enak tapi relatif ramah di kantong.
Baca SelengkapnyaWaterbomb Festival pertama kali diselenggarakan pada tahun 2015 lalu di Jamsil Sports Complex, Seoul.
Baca SelengkapnyaMasa jabatan Sandiaga Uno sebagai Menparekraf akan berakhir pada Minggu (20/10).
Baca Selengkapnya