3 Hidangan Spesial yang Tepat Buat Maksimalkan Family Time saat Natal
Merdeka.com - Kemeriahan Natal begitu terasa di mana-mana. Buat yang merayakan, tentu 25 Desember ini menjadi momen spesial berbagi cerita bersama keluarga. Mulai dari basa-basi hingga topik serius, semua bisa saling diutarakan dengan penuh kehangatan.
Meski begitu, jangan lupa juga sajikan camilan, biar keseruan family time tak terganggu dengan rasa lapar yang tiba-tiba mendera. Supaya tak terlalu kenyang dan mengganggu jam makan, sajikan hidangan yang tepat buat mengganjal perut.
Tak perlu buru-buru menyibukkan diri di dapur lebih dulu. Maksimalkan family time bersama keluarga saat Natal, yang belum tentu bisa terulang dua kali. Urusan makanan, tinggal pesan yang lezat dan praktis seperti dari Eat Me by Aunty.
-
Apa yang ditawarkan di ManisdanSedap.com? Di ManisdanSedap.com kamu bisa memesan beragam menu-menu lezat dengan harga diskon.
-
Kenapa ManisdanSedap.com memberikan diskon? Bisa makan sepuasnya ibarat anugerah, karena tak hanya bikin perut kenyang tetapi juga menghadirkan pengalaman makan yang luar biasa.
-
Dimana tempat pre order yang aman? Menggunakan situs web atau apps resmi dan tepercaya.
-
Bagaimana cara mendapatkan diskon di ManisdanSedap.com? Mulai dari Diskon 20 Ribu Misalnya saja, di sana kamu bisa memesan camilan manis dengan diskon 20 ribu, seperti Eclair, Choux Rainbow, atau Choco Mud Belgian Cake buatan Seller asal Surabaya, yaitu Farras Kitchen (faki.id).
-
Apa yang harus diperiksa sebelum pre order? Memeriksa ulasan pembeli lain, guna menghindari penipuan.
-
Apa program utama yang ditawarkan ManisdanSedap.com untuk para seller? Nah, buat pengusaha kuliner yang butuh tambahan modal, ManisdanSedap.com punya kabar baik. Seperti apa? Ikutan Program Seller of The Month
Pelapak kuliner punya banyak pilihan menu comfort food yang cocok dijadikan pengganjal perut saat family time. Berlokasi di area Jakarta, Eat Me by Aunty menggunakan resep-resep turun temurun sejak 1980, sehingga terjamin kualitas dan rasanya. Berikut beberapa menu andalannya.
Macaroni Schotel
©Manis dan Sedap/Eat Me by AuntyLezatnya Macaroni Schotel lebih terasa saat disantap bersama keluarga. Demi memuaskan pelanggannya, Eat Me by Aunty membuat makanan satu ini dengan bahan-bahan terbaik. Selain menggunakan macaroni pilihan, juga menggunakan daging dan ayam berkualitas. Kejunya juga melimpah, sehingga begitu terasa saat disantap.
Banana Bread
©Manis dan Sedap/Eat Me by AuntyBukan hanya yang sedap, Eat Me by Aunty juga punya menu andalan dengan cita rasa manis yang cocok disajikan saat bersantai. Apa lagi kalau bukan Banana Bread. Dibuat dari pisang pilihan dan bahan-bahan berkualitas, Banana Bread dari Eat Me by Aunty hadir dengan beberapa pilihan rasa. Ada rasa originila, choco cips, cheese dan juga almond raisin. Nikmati dengan secangkir teh saat berkumpul bersama keluarga.
Cookies Kastangel dan Nastar
©Manis dan Sedap/Eat Me by AuntyBukan hanya makanan pengganjal perut, Eat Me by Aunty juga terkenal dengan kreasi cookies buatannya. Paling banyak difavoritkan adalah kastangel dan nastar. Selain itu, ada lidah kucing, almond raisin, dan juga putri salju.
Semua hidangan spesial dari Eat Me by Aunty tersebut bisa dipesan secara mudah lewat ManisdanSedap.com. Platform tersebut merupakan bagian dari KLY (KapanLagi Youniverse) sebagai Digital Media Network yang juga menaungi Liputan6.com, Merdeka.com, KapanLagi.com, Dream.co.id, Brilio.id, Fimela.com, Bola.com, Bola.net, dan Otosia.com.
Bukan hanya memudahkan penikmat kuliner menemukan dan memesan pre-order dari seluruh Nusantara, ManisdanSedap.com juga menjadi etalase yang memajang jualan para pemilik UMKM. Dilengkapi fitur tombol langsung ke nomor seller, pembeli dan penjual bebas berinteraksi maupun bertransaksi terpisah dari platform ini.
Yuk PO Sekarang di ManisdanSedap! (mdk/tmi)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada hampers berisi cookies, cakes, hingga puding mulai dari Rp95 ribu sampai Rp320 ribu.
Baca SelengkapnyaBerbagai varian kue Natal manis dan lezat cocok untuk hidangan keluarga.
Baca SelengkapnyaSalah satu pilihan favorit untuk malam Tahun Baru adalah hidangan bakaran, mulai dari ayam, ikan, hingga sate. Serta jangan lupa camilan, dessert & minuman.
Baca SelengkapnyaLibur Natal dan tahun baru adalah waktu yang penuh keseruan untuk bersama keluarga dan teman-teman.
Baca SelengkapnyaKumpulan ucapan selamat Natal menggunakan bahasa Inggris lengkap dengan artinya.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang menu cemilan anak yang sehat dan menarik.
Baca SelengkapnyaAnda merasa selalu menggunakan banyak waktu saat memasak hidangan di Hari Raya Idul Fitri? Mungkin Anda perlu membaca ulasan yang berikut ini.
Baca SelengkapnyaPenjualan parsel atau hampers mengalami peningkatan jelang perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
Baca SelengkapnyaDalam menyambut hari raya Idul Fitri, ada makanan-makanan khas yang biasanya disantap oleh keluarga. Makanan khas lebaran ini adalah pelengkap di hari lebaran.
Baca SelengkapnyaUcapan selamat natal 2023 dan tahun baru 2024 menjadi hal spesial yang banyak dinantikan oleh masyarakat di penghujung tahun.
Baca SelengkapnyaNatal merupakan perayaan hari besar bagi umat kristiani yang dirayakan setiap tanggal 25 Desember.
Baca SelengkapnyaIde hampers Natal merupakan pilihan hadiah yang sangat populer dan penting selama musim liburan.
Baca Selengkapnya