Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Hal yang bikin mantan sulit jadi teman

4 Hal yang bikin mantan sulit jadi teman ilustrasi putus cinta. ©2014 Merdeka.com/Shutterstock/slysun

Merdeka.com - Berteman dengan mantan? Apakah hubungan semacam itu akan berhasil pada Anda? Well, ini mungkin tidak semudah yang saya dan Anda bayangkan. Menjalin pertemanan dengan mantan butuh beberapa konsekuensi, terutama ketika kita sudah memiliki pasangan. Nah, berikut adalah beberapa alasan kenapa berteman dengan mantan bukan ide yang baik.

1. Pacar bisa cemburu

Kedekatan Anda dengan mantan bisa membuat pacar Anda cemburu. Dan itu bisa memicu perdebatan di antara kalian. Jadi, sebaiknya pikirkan lagi keputusan Anda untuk berteman dengan mantan Anda.

Orang lain juga bertanya?

2. Terpikir untuk balikan

Kebersamaan kalian bisa saja membangkitkan cinta yang masih tersisa di dalam hati Anda. Bila dia dan Anda sama-sama tidak memiliki pasangan, tentunya tak masalah. Namun, jika situasinya tidak demikian, bagaimana? Kalian berdua sama-sama sudah memiliki pasangan, dan cinta kalian pasti akan menyakiti hati pasangan kalian.

3. Teringat kenangan pahit

Mengenang sesuatu yang tak menyenangkan hanya membuat hati terasa sakit, bukan? Lalu, apakah Anda tetap ingin berteman dengan mantan Anda? Coba pikirkan ini sebelum benar-benar berteman dengan mantan Anda.

4. Sulit dapat pasangan

Karena terlalu dekat dengan mantan, tanpa sadar Anda mungkin berpikir untuk mencari seseorang yang mirip dengannya. Dan itu bisa membuat Anda susah move on dari sosoknya, yang pada akhirnya membuat asmara Anda selalu gagal.

Inilah beberapa alasan kenapa berteman dengan mantan bukan ide yang baik. Namun bukan berarti Anda tidak boleh berteman dengan mantan. Hanya saja, sebelum melakukannya, Anda sebaiknya melihat situasi Anda dulu. Apakah hubungan semacam itu bisa berhasil pada Anda dan mantan Anda? Apakah pasangan Anda bisa menerimanya?

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Cara Berteman dengan Mantan, Ketahui Beberapa Kondisi yang Perlu Dihindari
10 Cara Berteman dengan Mantan, Ketahui Beberapa Kondisi yang Perlu Dihindari

Terkadang, mencoba berteman dengan mantan diperlukan untuk sebagian orang.

Baca Selengkapnya
Ini Ciri-Ciri Belum Move On dari Mantan Walau Sudah Punya Pacar Baru
Ini Ciri-Ciri Belum Move On dari Mantan Walau Sudah Punya Pacar Baru

Mengakhiri sebuah hubungan memang bukan perkara mudah, terutama jika hubungan tersebut telah berlangsung cukup lama.

Baca Selengkapnya
5 Cara Memulai Hubungan Baru yang Ampuh, Susah Move On?
5 Cara Memulai Hubungan Baru yang Ampuh, Susah Move On?

Ada beberapa cara ampuh yang bisa dilakukan untuk memulai hubungan baru khususnya bagi Anda yang susah move on. Berikut rahasia terjitunya.

Baca Selengkapnya
100 Kata-Kata Buat Mantan Menyesal, Bisa Jadi Sindiran Menohok
100 Kata-Kata Buat Mantan Menyesal, Bisa Jadi Sindiran Menohok

Berikut kumpulan kata-kata buat mantan menyesal yang bisa menjadi sindiran menohok.

Baca Selengkapnya
8 Tips Move On dari Mantan yang Ampuh, Elegan dan Bijak
8 Tips Move On dari Mantan yang Ampuh, Elegan dan Bijak

Move on dari mantan terkadang menjadi hal yang sulit dilakukan bagi sebagian orang.

Baca Selengkapnya
Kata-kata Buat Mantan Menyesal, Cara Ampuh untuk Menyindir Bekas Pacar
Kata-kata Buat Mantan Menyesal, Cara Ampuh untuk Menyindir Bekas Pacar

Merdeka.com merangkum informasi tentang kata-kata buat mantan menyesal yang ampuh untuk menyindir bekas pacar.

Baca Selengkapnya
110 Kata-Kata Sedih Putus Cinta yang Menyentuh, Bisa Jadi Penguat Hati untuk Move On
110 Kata-Kata Sedih Putus Cinta yang Menyentuh, Bisa Jadi Penguat Hati untuk Move On

Berikut kumpulan kata-kata sedih putus cinta yang menyentuh dan bisa menjadi penguat hati untuk move on.

Baca Selengkapnya
55 Kata-kata Nyindir Teman, Halus tapi Menyayat Hati
55 Kata-kata Nyindir Teman, Halus tapi Menyayat Hati

Terkadang kata-kata sindiran bisa menjadi solusi untuk menyadarkan teman secara halus.

Baca Selengkapnya