Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Awas, AC bikin kulit pecah-pecah

Awas, AC bikin kulit pecah-pecah Ilustrasi kulit kering. ©Shutterstock.com/klevo

Merdeka.com - Pendingin ruangan atau AC sudah merupakan barang yang umum di gunakan, baik di rumah maupun perkantoran. Meski memberikan angin sejuk untuk kita di cuaca yang panas, namun AC juga bisa merusak kulit lho.

Suhu ruangan dengan AC biasanya mencapai 21 hingga 26 derajat Celcius. Ini mengganggu mekanisme tubuh dengan mengurangi produksi keringat di semua daerah, kecuali ketiak, telapak tangan, dan telapak kaki.

Jika setiap hari terkena AC, kulit akan menjadi kering dan pecah-pecah, termasuk juga bibir dan rambut.

Orang lain juga bertanya?

"Perubahan suhu yang dingin mempengaruhi kulit kita, terutama jika sangat dingin. Biasanya kulit memiliki mekanisme untuk menjaga dari kekeringan. Tetapi dalam suhu tinggi, kulit tak mampu menghasilkan minyak yang cukup," kata Dr Chetna Ramchandani, seperti dilansir oleh Health Me Up (09/10).

Lama-kelamaan AC juga bisa menyebabkan kerutan pada wajah, penuaan dini, kulit pecah-pecah, gatal, dan infeksi lainnya. Selain itu, AC juga bisa menyebabkan alergi.

Meski begitu, terdapat beberapa cara untuk mencegah kerusakan kulit akibat AC, berikut ini.

1. Jika ruangan bisa mendapatkan akses udara dari luar, sebaiknya kurangi penggunaan AC, hanya ketika dibutuhkan saja.

2. Filter AC harus dibersihkan secara teratur untuk mencegah penyebaran penyakit yang ditularkan melalui udara.

3. Biasakan untuk menggunakan pelembab pada permukaan kulit yang rentan kering karena AC, seperti tangan. Anda juga bisa menggunakan lip balm untuk melembabkan bibir.

4. Jangan gunakan sabun dengan bahan-bahan keras. Lebih baik gunakan sabun ringan yang dibuat dari gliserin.

5. Menggunakan pakaian yang mampu melindungi kulit dari AC.

6. Jangan terus-menerus berada di ruangan ber-AC, sekali-sekali keluarlah untuk menghindari efek AC.

Itulah beberapa hal yang bisa dilakukan AC pada kulit Anda dan cara mencegahnya. Meski AC dapat memberikan manfaat, namun sebaiknya jangan digunakan secara terus-menerus. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Perlu Pakai AC, Ini 7 Tips Bikin Rumah Lebih Sejuk dan Hemat Energi, Wajib Coba!
Tak Perlu Pakai AC, Ini 7 Tips Bikin Rumah Lebih Sejuk dan Hemat Energi, Wajib Coba!

Rumah bisa jadi lebih sejuk tanpa AC dengan memfokuskan pada ventilasi yang baik, adanya tamanan hijau di dalam rumah, menggunakan bahan alami & lain sebagainya

Baca Selengkapnya
Kulit Kering Bisa Disebabkan 10 Hal Ini, Berikut Cara Atasi dan Mencegahnya!
Kulit Kering Bisa Disebabkan 10 Hal Ini, Berikut Cara Atasi dan Mencegahnya!

Kulit kering kerap dialami oleh sebagian orang dan terkadang membuat estetika semakin berkurang.

Baca Selengkapnya
Dampak Buruk Sering Tidur Pakai AC, Bisa Sebabkan Masalah Pernapasan
Dampak Buruk Sering Tidur Pakai AC, Bisa Sebabkan Masalah Pernapasan

Di balik rasa nyaman yang diberikannya, sering tidur dengan AC juga menyimpan sejumlah dampak buruk yang perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Apakah Banyak Minum Air Putih Bisa Mengatasi Masalah Kulit Kering?
Apakah Banyak Minum Air Putih Bisa Mengatasi Masalah Kulit Kering?

Pengaruh minum air putih terhadap perbaikan masalah kulit kering bergantung pada tingkat hidrasi kulit masing-masing orang.

Baca Selengkapnya
Jangan Dibuang! Ini Khasiat Air Cucian Beras yang Bisa Atasi Diare dan Basmi Jerawat
Jangan Dibuang! Ini Khasiat Air Cucian Beras yang Bisa Atasi Diare dan Basmi Jerawat

Tidak ada efek samping yang teridentifikasi dari mengonsumsi air beras dan umumnya aman untuk digunakan. Namun, penting untuk mewaspadai tanda-tanda alergi.

Baca Selengkapnya
10 Produk Bedak untuk Wanita di Atas 50 Tahun, Ini Rekomendasinya
10 Produk Bedak untuk Wanita di Atas 50 Tahun, Ini Rekomendasinya

Masalah kulit akan semakin meningkat seiring bertambahnya usia. Maka dari itu, gunakan bedak yang tepat, berikut rekomendasinya.

Baca Selengkapnya
Apa Saja Jenis AC? Ketahui Perbedaan Setiap Jenisnya yang Jarang Diketahui
Apa Saja Jenis AC? Ketahui Perbedaan Setiap Jenisnya yang Jarang Diketahui

Berikut informasi terkait jenis AC dan perbedaannya di setiap jenisnya.

Baca Selengkapnya
Cara Ampuh Hilangkan Kerak Air di Wastafel, Pakai Tambahan 2 Bahan Dapur
Cara Ampuh Hilangkan Kerak Air di Wastafel, Pakai Tambahan 2 Bahan Dapur

Bekas yang disebabkan oleh air yang mengalir di wastafel sering kali menimbulkan endapan yang sulit dibersihkan. Mari cari tahu strategi untuk menanganinya.

Baca Selengkapnya
Cara Sederhana Agar Kulit Ari Kacang Tanah Dapat Dikupas Tanpa Direndam Air Panas
Cara Sederhana Agar Kulit Ari Kacang Tanah Dapat Dikupas Tanpa Direndam Air Panas

Dengan tips ini, mengupas kulit ari kacang tanah yang sangat tipis bisa jauh lebih mudah walau tanpa direndam air panas. Simak caranya berikut ini.

Baca Selengkapnya