Niat Bayar Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga
Merdeka.com - Menjelang akhir Ramadan, banyak orang yang mendatangi masjid untuk membayar zakat fitrah dan ada juga yang menyebutnya zakat fitri. Membayar zakat fitrah di bulan Ramadan merupakan wujud menyucikan diri. Di samping itu bentuk kepedulian terhadap sesama.
Zakat fitrah adalah zakat yang diwajibkan atas setiap jiwa baik lelaki dan perempuan muslim yang dilakukan pada bulan Ramadhan pada Idul Fitri. Disebutkan hadis Ibnu Umar ra sebagai berikut.
"Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah satu sha’ kurma atau satu sha’ gandum atas umat muslim; baik hamba sahaya maupun merdeka, laki-laki maupun perempuan, kecil maupun besar. Beliau saw memerintahkannya dilaksanakan sebelum orang-orang keluar untuk shalat.” (HR Bukhari Muslim)
-
Mengapa zakat fitrah wajib dibayarkan? Zakat fitrah adalah zakat yang berkaitan dengan waktu Idulfitri, sehingga waktu untuk menunaikannya pun dekat dengan waktu perayaan tersebut.
-
Kenapa zakat fitrah wajib dibayar? Menurut para ulama, alasan Islam menjadi syarat bagi wajibnya membayar zakat fitrah adalah karena zakat fitrah termasuk ibadah yang ditujukan untuk orang yang beragama Islam, sebagai sarana membersihkan diri dari perbuatan dosa dan kelalaian yang telah dilakukan selama berpuasa di bulan Ramadan.
-
Kapan zakat fitrah harus dibayarkan? Zakat fitrah adalah satu jenis zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap muslim yang mampu sebelum hari raya Idul Fitri.
-
Kenapa zakat fitrah wajib dibayarkan? Zakat fitrah adalah salah satu dari lima rukun Islam yang wajib dilaksanakan bagi setiap muslim yang mampu.
Zakat fitrah wajib ditunaikan bagi setiap jiwa, dengan syarat beragama Islam, hidup pada saat bulan Ramadhan, dan memiliki kelebihan rezeki atau kebutuhan pokok untuk malam dan Hari Raya Idul Fitri. Besarannya adalah beras atau makanan pokok seberat 2,5 kg atau 3,5 liter per jiwa.
Sementara itu, ulama asal Mesir Shaikh Yusuf Qardawi membolehkan orang membayar zakat fitrah dalam bentuk uang yang setara dengan 1 sha’ gandum, kurma atau beras. Nominal zakat fitrah yang ditunaikan dalam bentuk uang, menyesuaikan dengan harga beras di pasaran.
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Anak
Berikut ini bacaan niat zakat fitrah untuk anak lelaki dan perempuan.
Niat Zakat Fitrah untuk Anak LelakiNawaitu an-ukhrija zakaata al fitri an waladi fardhan lillahi ta'ala....(sebutkan nama anak) fardhu karena Allah Ta'ala)
Niat Zakat Fitrah untuk Anak PerempuanNawaitu an ukhrija zakatal fitri an binti fardhan lillahi ta'ala (Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuan saya... (sebutkan nama anaknya) fardhu karena Allah Ta'ala.
Demikian bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri, istri, anak lelaki, dan anak perempuan.
Reporter: KomarudinSumber: Liputan6.com
Bacaan Niat Bayar Zakat untuk Diri Sendiri dan Istri
Berikut ini bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan istri.
Bacaan Niat Bayar Zakat untuk Diri SendiriNawaitu an ukhrija zakaata al fitri an nafsi fardhan lillahi ta'ala.
Artinya:
"Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diri sendiri fardhu karena Allah Taala."
Doa Niat Zakat untuk IstriNawaitu an ukhrija zakaata al fitri an zaujati fardhan lillahi ta'ala.
Artinya:
"Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istri saya fardhu karena Allah Ta'ala." (mdk/tsr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut bacaan doa niat zakat fitrah untuk diri sendiri hingga keluarga yang diwakilkan.
Baca SelengkapnyaZakat merupakan salah satu rukun Islam yang harus ditunaikan oleh setiap umat muslim.
Baca SelengkapnyaZakat fitrah adalah salah satu bentuk zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap muslim yang mampu menjelang akhir bulan Ramadan.
Baca SelengkapnyaZakat Fitrah merupakan salah satu zakat yang wajib dikeluarkan oleh umat muslim menjelang hari raya Idul Fitri.
Baca SelengkapnyaZakat fitrah dikeluarkan sebagai bentuk kepedulian kepada sesama dan sebagai sarana untuk membersihkan diri.
Baca SelengkapnyaZakat fitrah bertujuan untuk membersihkan jiwa dan menyucikan harta, serta solidaritas sosial muslim.
Baca SelengkapnyaZakat fitrah adalah satu jenis zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap Muslim yang mampu sebelum hari raya Idul Fitri.
Baca SelengkapnyaZakat fitrah adalah salah satu bentuk zakat yang wajib dikeluarkan oleh umat muslim pada bulan Ramadan.
Baca SelengkapnyaDoa mengeluarkan zakat fitrah ini adalah bacaan niat sebelum kita berzakat. Sama seperti ibadah lainnya, niat memiliki peran penting saat kita ingin berzakat.
Baca SelengkapnyaMenetapkan doa zakat yang benar sesuai dengan syariat Islam membuat zakat yang diberikan tidak hanya bermanfaat bagi penerima, tetapi juga bagi pemberi.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum tentang doa bayar zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga, lengkap dengan tata caranya.
Baca SelengkapnyaPenting untuk memperhatikan lafal niat doa zakat fitrah.
Baca Selengkapnya