Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Siomay Kubis, Dim Sum Unik Berserat Tinggi

Resep Siomay Kubis, Dim Sum Unik Berserat Tinggi Ilustrasi siomay kubis. ©Shutterstock

Merdeka.com - Hobi makan dim sum? Kalau biasanya beli, sesekali bikin sendiri, dong. Buat siomay, jenis dim sum yang paling populer di Indonesia. Tetapi kali ini dengan balutan kubis, bukan kulit pangsit.

Siomay kubis memiliki rasa yang lebih ringan dan segar berkat manisnya daun kubis atau kol. Selain itu lebih banyak serat, sehingga baik juga untuk pencernaan.

Bahan-Bahan Siomay Kubis:

  • 75 gram daging ayam giling
  • 25 gram kulit ayam, cincang halus
  • 100 gram udang, cincang halus
  • 125 gram tepung tapioka
  • 2 sendok makan tepung terigu
  • 1 buah kubis/kol, ambil daunnya dan kukus sebentar
  • 1 buah wortel ukuran sedang, parut
  • 1 butir telur, kocok lepas
  • 1 batang daun bawang, iris halus
  • 1 batang seledri, iris halus
  • 1 sendok teh merica bubuk
  • 3 siung bawang putih, haluskan
  • garam secukupnya
  • Cara Membuat Siomay Kubis:

    1. Campur daging ayam giling, kulit ayam cincang, udang cincang, dan telur.
    2. Masukkan wortel, daun bawang, daun seledri, bawang putih lumat, merica, dan tepung terigu. Kemudian bumbui dengan garam secukupnya.
    3. Ambil satu lembar kol dan isi 1 sampai 2 sendok teh adonan isi. Sesuaikan dengan ukuran daun kol yang digunakan.
    4. Lipat kol dan gulung rapi. Setelah itu kukus selama 30 menit.
    5. Sajikan siomay kubis selagi hangat bersama cocolan favorit Anda. Bisa juga dijadikan salah satu pelengkap siomay Bandung.

    Demikian cara membuat siomay kubis. Selamat mencoba di dapur!

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    5 Resep Dimsum Kukus Berbahan Dasar Udang, dari Siewmai sampai Hakau
    5 Resep Dimsum Kukus Berbahan Dasar Udang, dari Siewmai sampai Hakau

    Dimsum biasanya dibuat dari daging ayam, babi, atau udang cincang.

    Baca Selengkapnya
    5 Resep Dimsum Ayam & Sayuran Lezat, Bisa Jadi Ide Bekal Anak yang Tak Suka Makan Sayur
    5 Resep Dimsum Ayam & Sayuran Lezat, Bisa Jadi Ide Bekal Anak yang Tak Suka Makan Sayur

    Dimsum menjadi salah satu camilan favorit banyak orang. Bahkan, kini sudah ada begitu banyak penjual dimsum yang tersebar di penjuru jalan. Berikut resepnya.

    Baca Selengkapnya
    5 Resep Semur Aneka Makanan Lezat yang Menggugah Selera, Ada Telur Tahu hingga Daging Sapi
    5 Resep Semur Aneka Makanan Lezat yang Menggugah Selera, Ada Telur Tahu hingga Daging Sapi

    Dibuat dengan campuran kecap manis, bawang bombay, bawang merah, pala, dan cengkih, semur memberikan kelezatan bagi siapa saja yang menikmatinya.

    Baca Selengkapnya
    Sangat Mudah, Ikuti 5 Trik Ini Agar Kulit Dimsum Jadi Nikmat dan Tidak Kering
    Sangat Mudah, Ikuti 5 Trik Ini Agar Kulit Dimsum Jadi Nikmat dan Tidak Kering

    Kulit dimsum akan jadi lebih nikmat jika dimasak dengan cara ini. Berikut caranya.

    Baca Selengkapnya
    7 Resep Kwetiau Lezat ala Restoran, Mulai dari Kwetiau Solaria sampai Char Kway Teow Penang
    7 Resep Kwetiau Lezat ala Restoran, Mulai dari Kwetiau Solaria sampai Char Kway Teow Penang

    Mulai dari char kuey teow Penang yang bumbunya medok sampai kwetiau siram sapi yang disajikan bersama kaldu kental.

    Baca Selengkapnya
    Mencicipi Lezatnya Gulai Siput Sedut, Sajian Kuliner Berkuah Kuning Khas Melayu
    Mencicipi Lezatnya Gulai Siput Sedut, Sajian Kuliner Berkuah Kuning Khas Melayu

    Kuliner ini begitu khas karena menyantapnya langsung dari cangkang keong dipadukan dengan kuah gulai.

    Baca Selengkapnya
    Sejarah Siomay Bandung, Jadi Jajanan Kaki Lima Paling Enak di Dunia Nomor 1 Versi Taste Atlas
    Sejarah Siomay Bandung, Jadi Jajanan Kaki Lima Paling Enak di Dunia Nomor 1 Versi Taste Atlas

    Didapuk sebagai jajanan terenak di dunia, begini sejarah siomay dan batagor.

    Baca Selengkapnya
    6 Resep Labu Siam Kuah Santan untuk Makan Malam, Enak dan Praktis
    6 Resep Labu Siam Kuah Santan untuk Makan Malam, Enak dan Praktis

    Lengkapi makan malam Anda dengan pilihan sayur santan dari labu siam yang lezat ini.

    Baca Selengkapnya
    Resep Kreasi Olahan Sayur Pakcoy yang Lezat dan Tetap Menyehatkan
    Resep Kreasi Olahan Sayur Pakcoy yang Lezat dan Tetap Menyehatkan

    Pakcoy merupakan salah satu sayuran hijau yang tinggi akan kandungan gizi yang baik untuk kesehatan.

    Baca Selengkapnya
    7 Resep Tumis Sayur ala Oriental Lezat dan Mudah, Pasti Bikin Ketagihan
    7 Resep Tumis Sayur ala Oriental Lezat dan Mudah, Pasti Bikin Ketagihan

    Aneka resep tumis sayur ala Oriental ini dapat menjadi inspirasi menu makan siang Anda bersama keluarga.

    Baca Selengkapnya
    Kreasi Masakan Mie Sedaap Soto Koya yang Inovatif, Kenikmatannya Bikin Mau Nambah
    Kreasi Masakan Mie Sedaap Soto Koya yang Inovatif, Kenikmatannya Bikin Mau Nambah

    Dengan sedikit kreativitas, kamu bisa menjadikan kreasi masakan Mie Sedaap Soto Koya lebih istimewa.

    Baca Selengkapnya
    Resep Bakpao Ubi Aneka Varian, Cocok untuk Camilan Sore Hari
    Resep Bakpao Ubi Aneka Varian, Cocok untuk Camilan Sore Hari

    Bakpao ubi camilan lembut cita rasa lezat nan manis.

    Baca Selengkapnya