Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sensasi santapan komplet ala negeri tirai bambu

Sensasi santapan komplet ala negeri tirai bambu makanan china. ©2015 Merdeka.com/astri

Merdeka.com - Santapan dari negeri Tirai Bambu kini mudah ditemui. Tapi pernahkah kamu menyantap panganan dengan citarasa asli dari kanton?

Daripada penasaran, coba saja melipir ke Hyatt Regency Hotel Bandung. Pada restorannya yakni Cha Yuen Chinese Restaurant tersedia beragam panganan kanton dengan resep asli nenek moyangnya.

Berlabel "Cantonese Delicacies", promosi yang berlaku pada bulan Oktober dan November ini dibanderol dengan harga Rp 185.000/orang ditambah 21 persen pajak pemerintah dan service charge.

Orang lain juga bertanya?

"Kami punya suguhan istimewa yaitu Slowly Roasted USA Texas Boneless Char Siu Ribs yang wajib banget buat dicoba," ujar Executive Chef Cha Yuen Chinese Restaurant I Wayan Durma, Hyatt Regency Hotel Bandung, Rabu (14/10).

Promo ini disajikan dengan konsep prasmanan dari appetizer hingga dessert, di mana tamu bisa menikmati aneka hidangan lezat sepuasnya.

Untuk mencicipi "Cantonese Delicacies" ini bisa datang pada hari Jumat mulai pukul 18.30 hingga 22.30 WIB. Dengan adanya penawaran ini diharapkan para pecinta masakan CHina bisa menjajal menu yang istimewa," jelasnya.

(mdk/has)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PASAR SENGGOL 2023, Menjelajahi Kuliner Khas Asia di Summarecon Mall Bekasi
PASAR SENGGOL 2023, Menjelajahi Kuliner Khas Asia di Summarecon Mall Bekasi

Festival kuliner Pasar Senggol kembali menyapa pengunjung Summarecon Mall Bekasi, membawa kemeriahan pasar malam hadir dengan konsep dan nuansa yang lebih fresh

Baca Selengkapnya
Ini Menu Kuliner Malam di Kota Bandung Zaman Kolonial Belanda
Ini Menu Kuliner Malam di Kota Bandung Zaman Kolonial Belanda

Ternyata sudah sejak zaman Belanda, Bandung dikenal sebagai surganya kuliner.

Baca Selengkapnya
Jelajah 1001 Kuliner Nusantara di Kampoeng Tempo Doeloe di  La Piazza Summarecon Mall Kelapa Gading
Jelajah 1001 Kuliner Nusantara di Kampoeng Tempo Doeloe di La Piazza Summarecon Mall Kelapa Gading

JF3 Food Festival menghadirkan dua acara utama: Kampoeng Tempo Doeloe (KTD) dan Wonderful Culinary Expo (WCE). Yuk simak kemeriahannya.

Baca Selengkapnya
Mencicip Kuliner Khas Sichuan China di Jakarta
Mencicip Kuliner Khas Sichuan China di Jakarta

Suancaiyu menambah babak baru dalam dunia kuliner masakan China yang dicari banyak orang.

Baca Selengkapnya
FOTO: Sedapnya Buka Puasa dengan Nasi Kapau Kramat Raya Bisa Bikin Nafsu Makan Bertambah
FOTO: Sedapnya Buka Puasa dengan Nasi Kapau Kramat Raya Bisa Bikin Nafsu Makan Bertambah

Selain menyajikan nasi kapau, berbagai makanan khas Sumatera Barat seperti Lemang Tapai, bubur kampiun, dan kue-kue lainnya pun tersedia di sentra kuliner ini.

Baca Selengkapnya
FOTO: Serunya Berburu Jajanan Viral di Festival Kuliner TikTok Food Fest 2024
FOTO: Serunya Berburu Jajanan Viral di Festival Kuliner TikTok Food Fest 2024

TikTok Food Fest 2024 menghadirkan berbagai jajanan khas nusantara, yang viral di media sosial, untuk memanjakan lidah para pecinta kuliner.

Baca Selengkapnya
8 Kuliner Jalur Selatan Jawa Barat Ini Wajib Dicoba, Ada Nasi Cikur hingga Colenak
8 Kuliner Jalur Selatan Jawa Barat Ini Wajib Dicoba, Ada Nasi Cikur hingga Colenak

Pantai selatan Jawa memiliki banyak spot wisata eksotik. Selain itu, sejumlah kulinernya layak dicoba.

Baca Selengkapnya
Kedai Teh Ini Legendaris di Jakarta, Lestarikan Tradisi Minum Teh Sejak 420 Tahun Silam
Kedai Teh Ini Legendaris di Jakarta, Lestarikan Tradisi Minum Teh Sejak 420 Tahun Silam

Menyesap teh di sini membawa kenangan era 1920-an. Wajib didatangi para pencita teh.

Baca Selengkapnya