Better experience in portrait mode.

Tidak disangka, pencipta 7 lagu ini ternyata?

Tidak disangka, pencipta 7 lagu ini ternyata? song. ©2015 Merdeka.com/ www.biography.com

Merdeka.com - Kamu pasti tidak asing dengan beberapa nada atau bahkan lagu dari beberapa acara televisi favorit kamu. Tetapi kamu pasti tidak tahu, kalau ternyata lagu-lagu tersebut ditulis oleh orang-orang yang tidak pernah kamu sangka.

1. Nada windows 95 start up

songsong

Photo credit:theverge.com Photo credit: telegraph.co.uk

Ingat nada Windows 95 start-up kamu, kan? Kamu pasti tidak menyangka bahwa penulisnya adalah seorang musisi rock. Penulisnya tidak lain lagi adalah Brian Eno, seorang musisi dari band Roxy musik yang memiliki nama besar dalam dunia musik glam rock. Dia juga berhasil menciptakan beberapa album terbaik dari band-band terkenal seperti U2, Coldplay, dn Talking Heads.

2. Mah na na Mah

song song

Photo credit:muppetcentral.com Photo credit:amazon.com

Kalau kamu adalah seorang penggemar Muppets, kamu pasti familiar dengan lagu Mah na na Mah. Lagu ini pada awalnya diciptakan untuk soundtrack sebuah film tentang perempuan Swedia yang menderita Nympomaniacs. Penciptanya adalah Pierro Umiliani, memang sedikit jarang terdengar di telinga publik.

3. Band-Aid Jingle

song

Photo credit:longislandweekly.com

Meskipun kamu mengaku tidak menyukai lagu-lagu popnya, tapi mungkin kamu adalah penggemar Barry manilow. Selain menciptakan lagu Copacabana” dan Mandy, manilow juga menulis jingle untuk merek Band-Aid, KFC. dan State Farm Insurance.

4. Blinded by the light

song

Photo credit:voormann.com

Jika kamu adalah penggemar musik synth akhir tahun 70-an, mungkin kamu tidak asing lagi dengan Manfred Mann yang hit dengan lagunya 'Blinded by the light'. Tapi pada awalnya lagu ini bukanlah lagu electro-rock. Lagu ini sebenarnya ditulis oleh seorang pemuda bernama Bruce Springsteen pada masa Bob Dylan.

5. Yo-Ho, A Pirates Life For Me

song

Photo credit:d23.com

Xavier “X” Atencio adalah seorang animator yang bekerja untuk Disney yang juga menulis beberapa musik terkenal seperti 'Yo-Ho, A Pirates Life for Me' dan Grim Grinning Ghosts. Meskipun tidak semua lagunya menakjubkan, tapi ini adalah karya luar biasa dari seseorang yang tidak pernah menulis lagu sebelumnya.

6. Do the Bartman

songsong

Photo credit:wired.com Photo credit:biography.com

Siapa sih yang tidak tahu musisi yang satu ini. Musisi yang terkenal dengan sebutan 'King of Pop' alias Michael Jackson ternyata diam-diam menulis lagu "Do the Bartman" yang diciptakan untuk mengisi acara televisi 'The Simpsons'.

7. Doing Sponge

spongebobsong

Photo credit: hercampus.com Photo credit:lolwot.com

Ketika album mereka yang bertajuk 'Blood' Guts & P*ssy dirilis oleh band punk Dwarves, yang disebut majalah SPIN "the most offensive album of all the time." Mungkin kamu akan sedikit terkejut bahwa mereka ternyata juga menulis lagu "Doing Sponge" untuk soundtrack acara televisi yang disukai anak-anak "SpongeBob SquarePants".

Beberapa dari lagu tersebut memang tidak asing lagi ditelinga kita. Namun, terkadang kita tidak memperhatikan bahwa lagu-lagu itu ternyata diciptakan oleh musisi-musisi idola kita. Mengejutkan, bukan?

(mdk/SRA)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pencipta Lagu Kondang Wahyu OS sedang Terbaring Sakit, Dian Piesesha Menghiburnya dengan Bernyanyi 'Alhamdulillah Kang Wahyu Bisa Ketawa'
Pencipta Lagu Kondang Wahyu OS sedang Terbaring Sakit, Dian Piesesha Menghiburnya dengan Bernyanyi 'Alhamdulillah Kang Wahyu Bisa Ketawa'

Dian Piesesha yang merupakan rekan Wahyu OS menjenguknya di rumah sakit. Dian pun menghibur Wahyu OS yang terbaring.

Baca Selengkapnya
Cara Membuat Lagu yang Mudah dan Sederhana, Cukup Sepuluh Langkah
Cara Membuat Lagu yang Mudah dan Sederhana, Cukup Sepuluh Langkah

Selain inspirasi, ada langkah-langkah yang dibutuhkan untuk mencitptakan sebuah lagu. Tak perlu banyak-banyak, cukup 10 langkah saja.

Baca Selengkapnya
Dianggap Sakral, Lagu Sunda Kembang Gadung Ternyata Punya Makna Mendalam untuk Memuji Tuhan
Dianggap Sakral, Lagu Sunda Kembang Gadung Ternyata Punya Makna Mendalam untuk Memuji Tuhan

Lagu Kembang Gadung jadi salah satu tembang Sunda kuno yang masih dinyanyikan. Auranya kuat dan membawa suasana sakral bagi pendengarnya

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Menolak Imbalan atas Karyanya, Pria Berdarah Minang Ini Ternyata Pencipta Lagu Kebangsaan Singapura
Menolak Imbalan atas Karyanya, Pria Berdarah Minang Ini Ternyata Pencipta Lagu Kebangsaan Singapura

Di balik lagu kebangsaan Singapura, ternyata ada andil pria berdarah Minang.

Baca Selengkapnya
Sosok Agus Sarondeng, Pencipta Lagu Campursari Asal Trenggalek yang Tak Kalah Keren dari Didi Kempot dan Cak Diqin
Sosok Agus Sarondeng, Pencipta Lagu Campursari Asal Trenggalek yang Tak Kalah Keren dari Didi Kempot dan Cak Diqin

Lagunya yang menggambarkan keindahan alam dan budaya Trenggalek diganjar penghargaan bergengsi

Baca Selengkapnya
Melestrikan Lagu Daerah Saat Indonesia Digempur KPop
Melestrikan Lagu Daerah Saat Indonesia Digempur KPop

Dengan berkembangnya industri musik, lagu berkonsep tradisional yang menggunakan bahasa daerah juga tidak kalah, dan mendapatkan perhatian.

Baca Selengkapnya
Fakta Lagu Sunda Bangbung Hideung, Sering Disalahartikan hingga Dianggap Penyebab Kesurupan
Fakta Lagu Sunda Bangbung Hideung, Sering Disalahartikan hingga Dianggap Penyebab Kesurupan

Kabarnya lagu Bangbung Hideung kerap dimaknai sebagai lagu mistis dan dapat membuat pendengarnya kesurupan.

Baca Selengkapnya
Merdunya Suara Pria Berjaket Ojol Bawakan Lagu 'Tajamnya Karang' Bikin Merinding, Pengunjung Acungkan Jempol
Merdunya Suara Pria Berjaket Ojol Bawakan Lagu 'Tajamnya Karang' Bikin Merinding, Pengunjung Acungkan Jempol

Suara emas pria berjaket ojol ini mampu bikin merinding dan tuai apresiasi pengunjung kafe.

Baca Selengkapnya
Curi Perhatian, Begini Momen Penyanyi Kunto Aji Jadi Anggota Linmas di TPS
Curi Perhatian, Begini Momen Penyanyi Kunto Aji Jadi Anggota Linmas di TPS

Penyanyi tembang Rehat ini begitu antusias saat diminta bangun pagi dan datang ke TPS jam 6.

Baca Selengkapnya