Dibangun MRT, Stadion Lebak Bulus dipindah ke Taman BMW
Merdeka.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berwacana membongkar Stadion Lebak Bulus, untuk pembangunan depo atau stasiun Mass Rapid Transit (MRT). Sebagai gantinya, Pemprov DKI akan membangun stadion bertaraf internasional di Taman BMW, Jalan RE Martadinata, Jakarta Utara.
"Kami inginnya tidak dibongkar, tapi kalau tidak dibongkar gak bisa (pakai) desain terakhir. Jadi Stadion Lebak Bulus dibongkar, mungkin bangun di Taman BMW," kata Wakil Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) di kantor Pemprov DKI, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Senin (26/11).
Ahok menjelaskan jika Pemprov DKI masih berdebat dengan konseptor asal Jepang, soal desain stasiun MRT. Namun Ahok mengatakan, dari dua desain yang sudah ada saat ini, bagus desan yang kedua. Selain itu, Pemprov DKI juga memanggil pihak PT Kereta Api Persero untuk membahas lebih rinci, soal desain MRT.
-
Siapa arsitek Kebayoran Baru? Dalam pembangunan ini, arsitek yang memegang tanggung jawab besar adalah H. Moh. Soesilo yang merupakan murid Thomas Karsten, arsitek Hindia Belanda yang merancang Kota Bandung, Malang, dan Bogor pada masa penjajahan.
-
Bagaimana desain Stasiun Malang? Desain stasiun dirancang oleh J. van der Eb, seorang kepala teknisi SS. Desainnya mengusung gaya arsitektur modern dengan elemen monok (monoque) khas Eropa.
-
Siapa yang merancang jalur kereta api di Minangkabau? Mereka meminta insinyur dari Inggris untuk merancang jalur kereta dengan geografis di Minangkabau yang cenderung banyak bukit dan lembah.
-
Bagaimana Pemprov DKI menutup kerugian MRT? 'Akhirnya ketemu ditutup dari ERP atau electronic road pricing. Ketemu, ya sudah, diputuskan dan saya putuskan. Dan itu keputusan politik, bahwa APBN atau APBD sekarang masih suntik Rp800 miliar itu adalah memang adalah kewajiban. Karena itu pelayanan, bukan perusahaan untung dan rugi,' kata Jokowi.
-
Mengapa MRT dibangun? Selain saluran air, kabel, gas dan PAM, transportasi massal juga melintas di bawah tanah Jakarta. Terdapat enam kilometer jalur Mass Rapid Transit (MRT) di bawah tanah Jakarta. Tahukah Anda jika MRT sebenarnya sudah dirintis sejak era Orde Baru, yakni tahun 1985. Bagaimana perjalanan panjang dibangunnya MRT?
-
Bagaimana desain kereta api wisata Nusantara? Kereta api wisata tipe Nusantara adalah sebuah kereta yang dirancang dengan desain interior yang menggambarkan seni dari berbagai pelosok di Nusantara.
"Maunya kami kan membongkar Stadion Lebak Bulus, desain awal sudah dibongkar. Kami undang bekas Dirjen kereta api Pak Haris untuk datang, kalau desain terakhir kan masih dibongkar ini ada hubungan kami bikin 10 blok," terang Ahok.
Terkait hal itu, Ahok juga berencana memanggil beberapa orang yang tergabung dalam LSM www.change.org yang menolak rencana pembangunan enam ruas jalan tol Ibu Kota. Ahok akan mediasi sekaligus menjelaskan tujuan pembangunan tersebut.
"Nih kami mau menerima tamu yang menolak enam ruas jalan tol," kata Ahok. (mdk/cob)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta berencana menjadikan kawasan Blok M menjadi berorientasi transit (transit oriented development/TOD).
Baca SelengkapnyaJembatan lengkung LRT dari Gatot Subroto menuju ke Kuningan disebut salah desain.
Baca SelengkapnyaHeru menyebut salah satu desain perkotaan yang dibenahi oleh Pemprov DKI Jakarta yakni pengembangan proyek-proyek TOD di tengah kota melalui MRT Jakarta.
Baca SelengkapnyaKarena itu, dia menilai lebih baik memperbaiki transportasi menuju ke area JIS.
Baca SelengkapnyaPembiayaan proyek ini melibatkan pinjaman dari Japan International Cooperation Agency (JICA) yang bekerja sama dengan Asian Development Bank (ADB).
Baca SelengkapnyaIni alasan Pemerintah gandeng kontraktor Jepang selesaikan proyek MRT Jakarta rute Bundaran HI-Kota.
Baca SelengkapnyaPenyerahan BED merupakan salah satu batu loncatan bagi perkembangan transportasi massal berbasis rel di Indonesia, khususnya di Jakarta.
Baca SelengkapnyaAyu menambahkan penyesuaian ini dilakukan hingga proyek pengerjaan selesai.
Baca SelengkapnyaPatung ini akan dibuat setinggi 6 meter. Pascatuai polemik, kontraktor diminta perbaiki dan ditutup sementara.
Baca SelengkapnyaRano Karno mengakui, JIS merupakan investasi besar milik Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaRusun Nagrak lebih layak untuk ditinggali warga Kampung Bayam. Maka dari itu, ia berharap warga bisa datang segera menghuni rusun tersebut.
Baca SelengkapnyaTeken kontrak berlangsung di Stasiun MRT Bundaran HI, Jakarta Pusat, Rabu (17/4/2024)
Baca Selengkapnya