Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Enggak pernah di rumah dinas, Ahok minta massa demo di Balai Kota

Enggak pernah di rumah dinas, Ahok minta massa demo di Balai Kota Ahok di Balai Kota. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Gubernur DKI Basuki T Purnama menanggapi santai adanya pendemo yang memprotes gaya pemimpinannya. Ahok justru meminta para demonstran demo di kantornya biar terdengar.

"Rumah dinas enggak ada saya, mau rapat. Kalau mau di sini (Balai Kota) saja sekalian supaya lebih dengar gitu saya," ujar Ahok di kantornya, Jumat (28/8).

Mantan bupati Belitung Timur itu mempersilakan siapa saja menyampaikan aspirasi sebagai bentuk kritik. Tetapi dia meminta agar dilakukan secara elegan tak mengganggu kepentingan umum.

"Hak semua orang demo, kan demokrasi. Demo di sini juga sekalian bilang gitu karena saya enggak pulang ke rumah. Kalau mau demo teriakin saya di depan lebih kosong jalannya," tuturnya.

Seperti diketahui, rumah dinas Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahja Purnama di Jalan Taman Suropati Nomor 7, Menteng, Jakarta Pusat, digeruduk demonstran. Mereka datang untuk menuntut sikap Ahok yang keras dalam memimpin ibu kota.

Dalam tuntutannya, massa yang menamai diri Gerakan Lawan Ahok mendukung kebijakan Ahok untuk menormalisasi sungai Ciliwung atau Kampung Pulo. Namun, mereka menyayangkan cara-cara Ahok yang dinilai keras terhadap korban penggusuran.

"Ahok sudah menjelma layaknya monster bagi rakyat kecil dan sahabat orang kaya dalam melakukan relokasi warga," kata Ketua Gerakan Lawan Ahok, Tegar Putuhena di depan rumah dinas Ahok, Jakarta, Jumat (28/8).

(mdk/did)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Momen Politisi Gerindra Habiburokhman Dilempari Botol Pendemo
VIDEO: Momen Politisi Gerindra Habiburokhman Dilempari Botol Pendemo "Tak Ada Pengesahan RUU Pilkada"

Politisi Gerindra, Habiburokhman menemui langsung pendemo yang memadati depan Gedung DPR MPR.

Baca Selengkapnya
Ikut Demo Kawal Putusan MK, Sutradara Joko Anwar: Selama Ini Kita Diam, Sudah Muak Rakyat
Ikut Demo Kawal Putusan MK, Sutradara Joko Anwar: Selama Ini Kita Diam, Sudah Muak Rakyat

Setelah sempat demo di DPR, Joko Anwar juga ikut berunjuk rasa di depan Gedung MK.

Baca Selengkapnya
Menghilang Dicari Demonstran Tolak RUU Pilkada, Dasco: Kalau Tahu, Saya akan Temui
Menghilang Dicari Demonstran Tolak RUU Pilkada, Dasco: Kalau Tahu, Saya akan Temui

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengaku tak mengetahui bahwa dirinya dicari oleh demonstran tolak RUU Pilkada di Gedung DPR

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ahok Buka Suara Ketidakhadiran Jokowi di HUT PDIP ke-51
VIDEO: Ahok Buka Suara Ketidakhadiran Jokowi di HUT PDIP ke-51

Sambil tertawa, Ahok mengatakan tidak tahu di mana Jokowi

Baca Selengkapnya
Sisi Lain Demo Tolak Pengesahan RUU Pilkada di DPR, Banyak Hal Tak Terduga Terjadi
Sisi Lain Demo Tolak Pengesahan RUU Pilkada di DPR, Banyak Hal Tak Terduga Terjadi

Deretan hal menarik yang terjadi di tengah aksi demonstrasi tolak pengesahan RUU Pilkada di gedung DPR RI.

Baca Selengkapnya
Bukan Kaleng-kaleng, Emak-Emak Pro AMIN Ngaku Naik Pesawat & Tidur di Hotel Mewah saat di Jakarta
Bukan Kaleng-kaleng, Emak-Emak Pro AMIN Ngaku Naik Pesawat & Tidur di Hotel Mewah saat di Jakarta

Berikut pengakuan emak-emak pro AMIN yang mengatakan naik pesawat dan tidur di hotel mewah saat di Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Massa Pendukung Basuki Tjahaja Purnama di Jakarta: 'Kami Cinta PDIP Kami Cinta Ahok!'
FOTO: Aksi Massa Pendukung Basuki Tjahaja Purnama di Jakarta: 'Kami Cinta PDIP Kami Cinta Ahok!'

Mereka yang tergabung dalam Barisan Relawan Bhineka Jaya melakukan dukungan kepada Ahok untuk menjadi Calon Gubernur DKI yang diusung PDIP.

Baca Selengkapnya
Situasi Terkini Demo Tolak Pengesahan RUU Pilkada di DPR, Massa Mulai Bakar-Bakar dan Rusak Pagar
Situasi Terkini Demo Tolak Pengesahan RUU Pilkada di DPR, Massa Mulai Bakar-Bakar dan Rusak Pagar

Ratusan massa terdiri dari pelbagai elemen masyarakat itu melakukan demonstrasi di depan gedung DPR sejak Kamis (22/8) pagi.

Baca Selengkapnya